Anda di halaman 1dari 14

1.

PEMELIHARAAN PEMBANGKIT LISTRIK TENAGA DIESEL ( I ) MENJAWAB MASALAH Pembangkit tenaga listrik sebagai peralatan vital dalam penyediaan tenaga listrik, kesiapan dan keandalan operasinya harus dijamin agar tidak mengganggu proses produksi tenaga listrik. Jika pembangkit listrik ini (termasuk PLTD) mengalami suatu gangguan,maka pasokan tenaga listrik kepada konsumen akan terhenti,sehingga hal ini dapat menimbulkan kerugian financial dan menurunnya citra perusahaan. Untuk menghindari hal ini,maka pemeliharaan suatu pembangkit (termasuk PLTD) perlu dilakukan. Guna melaksanakan pemeliharaan PLTD dengan benar dan baik,diperlukan tenaga-tenaga teknik yang kompeten. Pelatihan ini dapat meningkatkan keandalan Operasional PLTD MANFAAT PELATIHAN Setelah mengikuti pelatihan ini peserta mampu memahami prosedur pemeliharaan mesin pembangkit listrik tenaga diesel Sesuai Standar Kompetensi Perusahan PT PLN (Persero): Diesel Power Plant Maintenance /DPI (2). PESERTA Petugas atau calon petugas pemeliharaan PLTD, atau personil yang terkait dengan bidang tugas pemeliharaan PLTD PERSYARATAN PESERTA Semua Pegawai PLN yang ditugaskan LINGKUP BAHASAN YANG DIAJARKAN : In Class Training : 1. Prinsip kerja mesin Diesel 2. Komponen utama pembangkit listrik tenaga Diesel 3. Jenis dan prosedur pemeliharaan 4. Peralatan kerja dan keselamatan kerja 5. Membaca gambar teknik/ sistem PLTD DURASI PENYELENGGARAAN PELATIHAN : In Class Training : 5 hari efektif

SERTIFIKAT : Sertifikat pelatihan diberikan kepada peserta yang telah lulus dalam In Class Training. PENYELENGGARA : - PT PLN (Persero) Udiklat Palembang PT PLN (Persero) Udiklat Makassar PT PLN (Persero) Udiklat Banjarbaru PT PLN (Persero) Udiklat Tuntungan PT PLN (Persero) Udiklat Bogor PT PLN (Persero) Udiklat Padang

2. PEMELIHARAAN MESIN DIESEL (PLTD KECIL) ( II) MENJAWAB MASALAH Pembangkit tenaga listrik sebagai alat produksi utama tenaga listrik, kesiapan dan keandalan operasinya harus senantiasa dijaga agar tidak mengalami suatu gangguan yang dapat menimbulkan kerugian financial dan menurunnya citra perusahaan. Sistem pemeliharaan mesin diesel PLTD Kecil yang efektif dan efisien perlu dilaksanakan. Guna melaksanakan hal ini,maka diperlukan tenaga-tenaga teknik yang kompeten.Pelatihan ini dapat meningkatkan keandalan Operasional PLTD MANFAAT PELATIHAN Setelah mengikuti pelatihan ini peserta mampu melaksanakan pemeliharaan mesin pembangkit listrik tenaga Diesel kecil (kurang dari 1 MW) dengan benar dan baik,sesuai ketentuan perusahaan dan petunjuk pemeliharaan dari pabrik serta Sesuai Standar Kompetensi Perusahaan PT PLN (Persero) : DPI (3) Pemeliharaan Pembangkit Diesel /Diesel Power Plant Maintenance dan Standar Kompetensi Personal Departemen ESDM : Memelihara Mesin Diesel, KDM.HMD.501 (2) A PESERTA Petugas atau calon petugas yang akan bekerja dalam bidang pemeliharaan PLTD kecil (kurang dari 1MW) PERSYARATAN Mampu menggunakan hand tool dan power tool Memiliki sertifikat DIKLAT Pemeliharaan PLTD (I), atau rekomendasi pengalaman (tertulis) dari atasan langsung sesuai dengan kompetensinya. On The Job Training : 1. Merencanakan dan mempersiapkan Prosedur Pemeliharaan PLTD 2. Memeriksa unjuk kerja/kondisi Mesin Diesel 3. Memperbaiki unjuk kerja/kondisi Mesin Diesel 4. Melaksanakan Pengujian PLTD 5. Melaporkan hasil Pemeliharaan

LINGKUP BAHASAN YANG DIAJARKAN : In Class Training : 1. Teori Pembakaran 2. Alat Ukur 3. Sistem Bahan Bakar 4. Peralatan 5. Pengoperasian Sistem Bahan Bakar DURASI PENYELENGGARAAN PELATIHAN

In Class Training : 5 hari efektif On The Job Training : 8 hari efektif

SERTIFIKAT : Sertifikat pelatihan diberikan kepada peserta yang telah lulus dalam In Class Training. Sertifikat Kompetensi diberikan setelah melaksanakan OJT dan dinyatakan Kompeten oleh Udiklat atas rekomendasi Mentor. PENYELENGGARA : PT PLN (Persero) Udiklat Palembang PT PLN (Persero) Udiklat Makassar PT PLN (Persero) Udiklat Banjarbaru PT PLN (Persero) Udiklat Bogor PT PLN (Persero) Udiklat Padang PT PLN (Persero) Udiklat Tuntungan

Direktori Pelatihan 2007 JASDIK

3. PEMELIHARAAN INSTALASI LISTRIK PLTD KECIL ( II ) MENJAWAB MASALAH


Jaminan kesanggupan operasi pembangkit tenaga listrik sebagai alat produksi utama perusahaan; seringkali tidak tercapai akibat tidak dikuasainya teknik-teknik pemeliharaan instalasi listrik oleh para petugas pemeliharaan. Oleh sebab itu kemampuan petugas dalam memelihara sistem instalasi listrik pembangkit listrik tenaga Diesel kecil (kurang dari 1 MW) perlu ditingkatkan. Pelatihan ini dapat meningkatkan keandalan Operasional PLTD

MANFAAT PELATIHAN
Setelah mengikuti pelatihan ini peserta mampu melaksanakan pemeliharaan sistem instalasi listrik pembangkit listrik tenaga diesel kecil (kurang dari 1 MW) dengan benar sesuai ketentuan perusahaan dan petunjuk pemeliharaan pabrik serta memenuhi Standar Kompetensi Perusahan PT PLN (Persero): DPI (3) Pemeliharaan Pembangkit Diesel/ Diesel Power Plant Maintenance dan Standar Kompetensi Personal Dept. ESDM Memelihara Instalasi Listrik PLTD Kecil KDM.HLI.501 (1) A

PESERTA Petugas atau calon petugas yang ditetapkan perusahaan untuk melaksanakan pemeliharaan instalasi listrik PLTD kecil. PERSYARATAN PESERTA Menguasai penggunaan peralatan kerja, alat ukur listrik. Mampu membaca gambar teknik Memiliki ketrampilan penggunaan peralatan keselamatan kerja. Semua Pegawai Teknik yang ditugaskan In Class Training 1. Instalasi Listrik PLTD 2. Pengukuran Listrik 3. Pemeliharaan Instalasi Listrik On The Job Training : 1. Merencanakan dan mempersiapkan Prosedur Pemeliharaan Instalais listrik PLTD 2. Memeriksa unjuk kerja/kondisi Instalais listrik PLTD 3. Memperbaiki unjuk kerja/kondisi Instalais listrikPLTD 4. Melaksanakan Pengujian Instalais listrik PLTD 5. Melaporkan hasil Pemeliharaan In Class Training : 5 hari efektif On The Job Training : 8 hari efektif

DURASI PENYELENGGARAAN PELATIHAN :

SERTIFIKAT : Sertifikat pelatihan diberikan kepada peserta yang telah lulus dalam In Class Training. Sertifikat kompetensi diberikan setelah melaksanakan OJT dan dinyatakan kompeten oleh Udiklat atas rekomendasi Mentor. PENYELENGGARA : PT PLN (Persero) Udiklat Palembang PT PLN (Persero) Udiklat Makassar PT PLN (Persero) Udiklat Banjarbaru PT PLN (Persero) Udiklat Tuntungan PT PLN (Persero) Udiklat Bogor

4. PEMELIHARAAN SISTEM KONTROL INSTRUMEN & PROTEKSI DIESEL KECIL (II) MENJAWAB MASALAH Kegagalan terhadap system control instrument dan proteksi pada unit pembangkit dapat berdampak terhadap kerusakan unit pembangkit secara keseluruhannya. Oleh sebab itu perlu dilaksanakan program pemeliharaan sistem kontrol instrument dan proteksi pembangkit dengan cermat sesuai ketentuan perusahaan serta petunjuk pabrik. Guna melaksanakan kegiatan ini,diperlukan tenaga-tenaga teknik yang kompeten.Pelatihan ini dapat meningkatkan keandalan Operasional PLTD MANFAAT PELATIHAN Setelah mengikuti pendidikan dan pelatihan ini peserta mampu melaksanakan pemeliharaan sistem kontrol instrument dan proteksi pembangkit listrik tenaga Diesel kecil (kurang dari 1 MW) dengan benar sesuai ketentuan perusahaan dan petunjuk pemeliharaan pabrik, serta memenuhi Standar Kompetensi Perusahan PT PLN (Persero): DPI (3) Pemeliharaan Pembangkit Diesel/ Diesel Power Plant Maintenance dan Standar Kompetensi Personal Dept. ESDM : Memelihara Kontrol Instrumen KDM.HKC.501 (1) A, Memelihara Proteksi KDM.HKP.501 (1) A PESERTA Petugas atau calon petugas yang ditetapkan perusahaan untuk melaksanakan pemeliharaan sistem kontrol instrumen dan proteksi diesel kecil. PERSYARATAN Mampu menggunakan peralatan kerja, alat ukur listrik. Mampu membaca gambar teknik serta memiliki ketrampilan menggunaan peralatan keselamatan kerja. LINGKUP BAHASAN YANG DIAJARKAN : In Class Training : 1. Peralatan Sistem Kontrol Instrumen dan Proteksi PLTD 2. Pemeliharaan Sistem Kontrol Instrumen dan Proteksi PLTD On The Job Training : 1. Merencanakan dan mempersiapkan Prosedur Pemeliharaan Sistem Kontrol Instrumen & Proteksi PLTD 2. Memeriksa unjuk kerja/kondisi Sistem Kontrol Instrumen & Proteksi PLTD 3. Memperbaiki unjuk kerja/kondisi Sistem Kontrol Instrumen & Proteksi PLTD 4. Melaksanakan Pengujian Sistem Kontrol Instrumen & Proteksi PLTD 5. Melaporkan hasil Pemeliharaan

DURASI PENYELENGGARAAN PELATIHAN

In Class Training : 5 hari efektif On The Job Training : 8 hari efektif

SERTIFIKAT : Sertifikat pelatihan diberikan kepada peserta yang telah lulus dalam In Class Training. Sertifikat kompetensi diberikan setelah melaksanakan OJT dan dinyatakan kompeten oleh Udiklat atas rekomendasi Mentor. PENYELENGGARA : PT PLN (Persero) Udiklat Palembang PT PLN (Persero) Udiklat Tuntungan

Direktori Pelatihan 2007 JASDIK

PT PLN (Persero) Udiklat Makassar PT PLN (Persero) Udiklat Bogor PT PLN (Persero) Udiklat Banjarbaru 5. PEMELIHARAAN MESIN DIESEL > 1 MW (II) MENJAWAB MASALAH
Pemeliharaan mesin pembangkit tenaga listrik ditujukan tidak hanya untuk mempertahankan usia pakai mesin sesuai rancangan pabrik, tetapi sebagai alat produksi utama perusahaan; Kesiapan dan keandalan saat pengoperasiannya harus diyakinkan tidak mengalami kegagalan operasi yang menimbulkan kerugian tidak hanya di sisi financial tetapi juga citra perusahaan. Penyiapan program dan pentingnya penguasaan pemeliharaan pembangkit yang efektif dan efisien perlu dilaksanakan. Guna melaksanakan kegiatan ini diperlukan tenaga-tenaga teknik yang kompeten. Pelatihan ini dapat meningkatkan keandalan Operasional PLTD

MANFAAT PELATIHAN Setelah mengikuti pendidikan dan pelatihan ini peserta mampu melaksanakan pemeliharaan mesin pembangkit listrik tenaga Diesel PLTD Besar (> 1 MW) dengan benar sesuai ketentuan perusahaan dan petunjuk pemeliharaan pabrik serta memenuhi Standar Kompetensi Perusahan PT PLN (Persero): DPI (3) Pemeliharaan Pembangkit Diesel/ Diesel Power Plant Maintenance dan standar kompetensi personal Dept. ESDM : Memelihara Mesin Diesel : KDM.HMD.001 (2) A PESERTA Petugas atau calon petugas yang ditetapkan perusahaan untuk melaksanakan pemeliharaan mesin diesel > 1 MW. PERSYARATAN Menguasai penggunaan peralatan Hand Tools dan Power Tools Mampu membaca gambar teknik Memiliki ketrampilan penggunaan peralatan keselamatan kerja LINGKUP BAHASAN YANG DIAJARKAN In Class Training : 1. Teknik Diesel 2. Komponen utama mesin diesel 3. Sistem penunjang 4. Teknik pemeliharaan mesin diesel 5. Praktek Pemeliharaan DURASI PENYELENGGARAAN PELATIHAN : On The Job Training : 1. Merencanakan dan mempersiapkan Prosedur Pemeliharaan PLTD 2. Memeriksa unjuk kerja/kondisi PLTD 3. Memperbaiki unjuk kerja/kondisi PLTD 4. Melaksanakan Pengujian PLTD 5. Melaporkan hasil Pemeliharaan In Class Training :10 hari efektif On The Job Training :15 hari efektif

SERTIFIKAT : Sertifikat pelatihan diberikan kepada peserta yang telah lulus dalam In Class Training. Sertifikat kompetensi diberikan setelah melaksanakan OJT dan dinyatakan kompeten oleh Udiklat atas rekomendasi Mentor. PENYELENGGARA : PT PLN (Persero) Udiklat Palembang PT PLN (Persero) Udiklat Makassar PT PLN (Persero) Udiklat Tuntungan PT PLN (Persero) Udiklat Bogor PT PLN (Persero) Udiklat Padang

6. PEMELIHARAAN GOVERNOR HIDROLIK TIPE UG ( II ) MENJAWAB MASALAH Pemeliharaan governor hidrolik tipe UG bertujuan untuk mengupayakan agar kinerja operasi mesin diesel tetap terjaga keandalannya. Governor sebagai salah satu komponen kontrol terpenting mesin diesel; kesiapan dan keandalan saat pengoperasinya harus diyakinkan tidak mengalami kegagalan operasi yang menimbulkan kerugian tidak hanya di sisi financial tetapi juga citra perusahaan. Penyiapan program dan pentingnya penguasaan pemeliharaan governor hidrolik tipe UG yang efektif dan efisien perlu dilaksanakan. Guna melaksanakan kegiatan ini diperlukan tenaga-tenaga teknik yang kompeten. Pelatihan ini dapat meningkatkan keandalan Operasional PLTD MANFAAT PELATIHAN Setelah mengikuti pendidikan dan pelatihan ini peserta mampu melaksanakan pemeliharaan Governor Hidrolik Tipe UG PLTD dengan benar sesuai ketentuan perusahaan dan petunjuk pemeliharaan pabrik serta memenuhi Standar Kompetensi Perusahaan PT PLN (Persero): DPI (3) Pemeliharaan Pembangkit Diesel/ Diesel Power Plant Maintenance dan standar kompetensi personal Dept. ESDM : Memelihara Mesin Diesel : KDM.HMD.001 (2) A PESERTA Petugas Operator dan teknisi pemeliharaan PLTD. PERSYARATAN Memiliki sertifikat DIKLAT Pemeliharaan PLTD (I), atau rekomendasi pengalaman (tertulis) dari atasan langsung sesuai dengan kompetensinya. LINGKUP BAHASAN YANG DIAJARKAN In Class Training : 1. Prinsip kerja Governor 2. Bagian-bagian Governor 3. Pengaturan dan prinsip operasi 4. Pemeliharaan dan penyetelan 5. Trouble Shooting : On The Job Training : 1. Merencanakan dan mempersiapkan Prosedur Pemeliharaan Governor 2. Memeriksa unjuk kerja/kondisi Governor 3. Memperbaiki unjuk kerja/kondisi Governor 4. Melaksanakan Pengujian Governor 5. Melaporkan hasil Pemeliharaan

DURASI PENYELENGGARAAN PELATIHAN

In Class Training :5 hari efektif On The Job Training :8 hari efektif

SERTIFIKAT : Sertifikat pelatihan diberikan kepada peserta yang telah lulus dalam In Class Training. Sertifikat kompetensi diberikan setelah melaksanakan OJT dan dinyatakan kompeten oleh Udiklat atas rekomendasi Mentor.

Direktori Pelatihan 2007 JASDIK

PENYELENGGARA

PT PLN (Persero) Udiklat Bogor 7. PEMELIHARAAN TURBOCHARGER ( II )

MENJAWAB MASALAH Pemeliharaan Turbocharger bertujuan untuk mengoptimalkan daya mampu operasi mesin diesel, dan sebagai bagian terpenting mesin diesel; maka kesiapan dan keandalan saat pengoperasiannya harus diyakinkan tidak mengalami kegagalan operasi yang dapat menimbulkan kerugian tidak hanya di sisi financial tetapi juga citra perusahaan. Penyiapan program dan pentingnya penguasaan pemeliharaan Turbocharger yang efektif dan efisien perlu dilaksanakan. Guna melaksanakan kegiatan ini diperlukan tenaga-tenaga teknik yang kompeten. Pelatihan ini dapat meningkatkan keandalan Operasional PLTD MANFAAT PELATIHAN Setelah mengikuti pendidikan dan pelatihan ini peserta mampu melaksanakan prosedur pemeliharaan Turbocharger dengan benar sesuai ketentuan perusahaan dan petunjuk pemeliharaan pabrik serta memenuhi Standar Kompetensi Perusahan PT PLN (Persero): DPI (3) Pemeliharaan Pembangkit Diesel/ Diesel Power Plant Maintenance dan standar kompetensi personal Dept. ESDM : Memelihara Mesin Diesel : KDM.HMD.001 (2) A PESERTA Petugas atau calon petugas yang akan melaksanakan pemeliharaan turbocharger. PERSYARATAN Memiliki sertifikat DIKLAT Pemeliharaan PLTD (I), atau rekomendasi pengalaman (tertulis) dari atasan langsung sesuai dengan kompetensinya. LINGKUP BAHASAN YANG DIAJARKAN In Class Training : 1. Bagian-bagian Turbocharger 2. Pemeliharaan Turbocharger 3. Overhaul Turbocharger 4. Pengoperasian Turbocharger 5. Trouble Shooting DURASI PENYELENGGARAAN PELATIHAN : On The Job Training : 1. Merencanakan dan mempersiapkan Prosedur Pemeliharaan Turbocharger 2. Memeriksa unjuk kerja/kondisi Turbocharger 3. Memperbaiki unjuk kerja/kondisi Turbocharger 4. Melaksanakan Pengujian Turbocharger 5. Melaporkan hasil Pemeliharaan In Class Training :5 hari efektif On The Job Training :8 hari efektif

SERTIFIKAT : Sertifikat pelatihan diberikan kepada peserta yang telah lulus dalam In Class Training. Sertifikat kompetensi diberikan setelah melaksanakan OJT dan dinyatakan kompeten oleh Udiklat atas rekomendasi Mentor. PENYELENGGARA : PT PLN (Persero) Udiklat Bogor 8. PEMELIHARAAN SEPARATOR ( II ) MENJAWAB MASALAH Pemeliharaan Separator bertujuan untuk mempertahankan keandalan mesin diesel, khususnya dalam aspek pelumasan dan bahan bakar. Di samping itu, pengoperasian separator ini sangat berpengaruh terhadap efisiensi pembangkit; Kesiapan dan keandalan saat pengoperasinya harus diyakinkan tidak mengalami kegagalan operasi yang dapat menimbulkan kerugian tidak hanya di sisi financial tetapi juga citra perusahaan. Penyiapan program dan pentingnya penguasaan pemeliharaan Separator yang efektif dan efisien perlu dilaksanakan. Guna melaksanakan kegiatan ini diperlukan tenaga-tenaga teknik yang kompeten.Pelatihan ini dapat meningkatkan keandalan Operasional PLTD MANFAAT PELATIHAN Setelah mengikuti pendidikan dan pelatihan ini peserta mampu melaksanakan pemeliharaan Separator dengan benar sesuai ketentuan perusahaan dan petunjuk pemeliharaan pabrik serta memenuhi Standar Kompetensi Perusahan : DPI (3) Pemeliharaan Pembangkit Diesel/ Diesel Power Plant Maintenance dan Standar Kompetensi Personal Dept. ESDM : Memelihara Mesin Diesel : KDM.HMD.001 (2) A PESERTA Petugas atau calon petugas yang akan melaksanakan pemeliharaan Separator PERSYARATAN Memiliki sertifikat DIKLAT Pemeliharaan PLTD (I), atau rekomendasi pengalaman (tertulis) dari atasan langsung sesuai dengan kompetensinya. LINGKUP BAHASAN YANG DIAJARKAN : In Class Training : 1. Bagian-bagian Separator 2. Prinsip kerja Separator 3. Pengoperasian Separator 4. Overhaul Separator 5. Trouble Shooting dan Pemecahan Kasus DURASI PENYELENGGARAAN PELATIHAN On The Job Training : 1. Merencanakan dan mempersiapkan Prosedur Pemeliharaan Separator 2. Memeriksa unjuk kerja/kondisi Separator 3. Memperbaiki unjuk kerja/kondisi Separator 4. Melaksanakan Pengujian Separator 5. Melaporkan hasil Pemeliharaan

In Class Training :5 hari efektif On The Job Training :8 hari efektif

SERTIFIKAT : Sertifikat pelatihan diberikan kepada peserta yang telah lulus dalam In Class Training. Sertifikat kompetensi diberikan setelah melaksanakan OJT dan dinyatakan kompeten oleh Udiklat atas rekomendasi Mentor. PENYELENGGARA : PT PLN (Persero) Udiklat Bogor

Direktori Pelatihan 2007 JASDIK

9. DIAGNOSA PERFORMANCE MESIN DIESEL ( III ) MENJAWAB MASALAH


Diagnosa Performance Mesin Diesel bertujuan untuk memantau dan mendiagnosa kondisi dan kelainan yang mungkin terjadi ketika mesin diesel beroperasi; melakukan analisa dan hipotesa terhadap kelainan pengoperasian untuk dapat segera diambil langkah-langkah perbaikan/ penanggulangan yang tepat sehingga keandalan serta optimasi operasi dapat dipertahankan. Di samping itu sebagai alat produksi utama perusahaan; kesiapan dan keandalan saat beroperasi harus diyakinkan tidak mengalami kegagalan operasi yang dapat menimbulkan kerugian tidak hanya di sisi financial tetapi juga citra perusahaan. Penyiapan program dan pentingnya penguasaan Diagnosa Performance Mesin Diesel yang efektif dan efisien perlu dilaksanakan. Guna melaksanakan kegiatan ini diperlukan tenaga-tenaga teknik yang kompeten. Pelatihan ini dapat meningkatkan keandalan Operasional PLTD

MANFAAT PELATIHAN
Setelah mengikuti pendidikan dan pelatihan ini peserta mampu melaksanakan diagnosa kinerja mesin pembangkit listrik tenaga Diesel PLTD Besar (> 1 MW) dengan benar sesuai ketentuan perusahaan dan petunjuk pemeliharaan pabrik serta menunjang Standar Kompetensi Perusahan PT PLN (Persero): DPI (5) Pemeliharaan Pembangkit Diesel/ Diesel Power Plant Maintenance, DPO (5) Pengoperasian Pembangkit Diesel / Diesel Power Plant Operation dan Standar Kompetensi Personal Dept. ESDM : Mengoperasikan Unit PLTD Besar : KDM.OUK.001 (3) A Memelihara Mesin Diesel ; KDM.HMD.001 (3) A

PESERTA Tenaga Teknik yang akan Menganalisa, mengevaluasi dan mengembangkan diagnosa performance mesin diesel. PERSYARATAN Memiliki sertifikat DIKLAT Operasi dan Pemeliharaan PLTD (II) Rekomendasi pengalaman (tertulis) dari atasan langsung sesuai dengan kompetensinya. LINGKUP BAHASAN YANG DIAJARKAN : In Class Training : 1. Analisis Mesin Reciprocating 2 Engine Analisys 3. Analisys Vibrasi 4. Praktek Recip-Trap (alat diagnosa) 5. Praktek RT-Win (Soft ware Analisa Mesin Reciprocating) 6. Demonstrasi Pengambilan Data 7. Pembuatan Laporan & Rekomendasi DURASI PENYELENGGARAAN PELATIHAN On The Job Training : 1. Menganalisa data pemeliharaan Mesin Diesel 2. Merencanakan dan mempersiapkan pelaksanaan pengujian Mesin Diesel 3. Melaksanakan pengujian Mesin Diesel secara menyeluruh 4. Membuat Laporan Pemeliharaan

In Class Training :5 hari efektif On The Job Training :5 hari efektif

SERTIFIKAT : Sertifikat pelatihan diberikan kepada peserta yang telah lulus dalam In Class Training. Sertifikat kompetensi diberikan setelah melaksanakan OJT dan dinyatakan kompeten oleh Udiklat atas rekomendasi Mentor. PENYELENGGARA : PT PLN (Persero) Udiklat Bogor 10. MANAJEMEN OPERASI & PEMELIHARAAN PLTD ( II )

MANFAAT PELATIHAN Setelah mengikuti pelatihan ini peserta mampu melaksanakan pengelolaan pengoperasian, pemeliharan dan administrasi PLTD dengan benar sesuai ketentuan perusahaan dan memenuhi Standar Kompetensi Perusahan PT PLN (Perero): MPM (3) Manajemen Operasi dan Pemeliharaan Pembangkit/ Operation & Maintenance Power Plant Management dan dan Standar Kompetensi Personal Dept. ESDM : Mengoperasikan Unit PLTD Besar : KDM.OUK.001 (3) A, Memelihara Mesin Diesel KDM.HMD.001 (3) A PESERTA Tenaga Teknk yang mengelola pengoperasian dan pemeliharaan PLTD PERSYARATAN Memiliki sertifikat DIKLAT Operasi dan Pemeliharaan PLTD (I), atau rekomendasi pengalaman (tertulis) dari atasan langsung sesuai dengan kompetensinya. LINGKUP BAHASAN YANG DIAJARKAN : In Class Training : 1. SPLN - PLTD 2. Manajemen Pengoperasian PLTD 3. Manajemen Pemeliharaan PLTD 4. Manajemen Perbekalan 5. Manajemen Bahan bakar dan Minyak Pelumas 6. Administrasi Keuangan 7. Internal Service & Komunikasi 8. Hukum dan Peraturan 9. K3 dan Lingkungan Hidup DURASI PENYELENGGARAAN PELATIHAN On The Job Training : 1. Merencanakan dan mempersiapkan Manajemen Operasi & Pemeliharaan PLTD 2. Memeriksa unjuk kerja/kondisi Manajemen Operasi & Pemeliharaan PLTD 3. Memperbaiki unjuk kerja/kondisi Manajemen Operasi & Pemeliharaan PLTD 4. Melaksanakan Pengujian Manajemen Operasi & Pemeliharaan PLTD 5. Melaporkan hasil Pekerjaan

In Class Training :10 hari efektif On The Job Training :15 hari efektif

SERTIFIKAT : Sertifikat pelatihan diberikan kepada peserta yang telah lulus dalam In Class Training.

Direktori Pelatihan 2007 JASDIK

MENJAWAB MASALAH Manajemen Operasi & Pemeliharaan PLTD bertujuan untuk mengelola pengoperasian, pemeliharaan dan administrasi PLTD. Sebagai alat produksi utama perusahaan; Kesiapan dan keandalan saat beroperasi harus diyakinkan tidak mengalami kegagalan operasi yang menimbulkan kerugian financial dan menurunnya citra perusahaan. Penyiapan program dan pentingnya pengelolaan operasi & pemeliharaan PLTD berikut dengan bidang-bidang terkait yang efektif dan efisien perlu dilaksanakan. Guna melaksanakan kegiatan ini diperlukan tenaga-tenaga teknik yang kompeten. Pelatihan ini dapat meningkatkan keandalan Operasional PLTD

Sertifikat kompetensi diberikan setelah melaksanakan OJT dan dinyatakan kompeten oleh Udiklat atas rekomendasi Mentor. : PT PLN (Persero) Udiklat Bogor

PENYELENGGARA

11. OPERASI EKONOMIS PLTD ( II ) MENJAWAB MASALAH Operasi Ekonomis PLTD bertujuan untuk melakukan pengoperasian terhadap pembangkit dari segala aspek di dalam Satuan Pembangkit Diesel sehingga sebagai alat produksi utama perusahaan dapat berfungsi/beroperasi secara ekonomis; kesiapan dan keandalan saat pengoperasinya harus diyakinkan tidak mengalami kegagalan operasi yang menimbulkan kerugian financial dan juga citra perusahaan. Penyiapan program dan pentingnya penguasaan pengoperasian PLTD yang ekonomis perlu dilaksanakan. Guna melaksanakan kegiatan ini diperlukan tenaga-tenaga teknik yang kompeten.Pelatihan ini dapat meningkatkan keandalan Operasional PLTD MANFAAT PELATIHAN Setelah mengikuti pelatihan ini peserta mampu melaksanakan pengoperasian mesin pembangkit listrik tenaga Diesel secara ekonomis sesuai ketentuan perusahaan dan petunjuk pemeliharan pabrik serta memenuhi Standar Kompetensi Perusahan PT PLN (Persero): EMG (3) Energy Management/ Managemen energi, DPO (3) Pengoperasian Pembangkit Diesel/ Diesel Power Plant Operation, DPI (3) Pemeliharaan Pembangkit Diesel/Diesel Power Plant Maintenance dan dan Standar Kompetensi Personal Dept. ESDM : Mengoperasikan Unit PLTD Besar : KDM.OUK.001 (3) A, Memelihara Mesin Diesel KDM.HMD.001 (3) A PESERTA Tenaga Teknik yang melaksanakan operasi & pemeliharaan PLTD. PERSYARATAN Memiliki sertifikat DIKLAT Operasi PLTD (I), atau rekomendasi pengalaman (tertulis) dari atasan langsung sesuai dengan kompetensinya. LINGKUP BAHASAN YANG DIAJARKAN In Class Training : 1.Optimasi Sistem Operasi 2. Optimasi Pemeliharaan 3. Bahan Bakar dan Minyak Pelumas 4. Biaya 5. Pengawasan 6. Praktek Penyetelan/Setting DURASI PENYELENGGARAAN PELATIHAN : On The Job Training : 1. Merencanakan dan mempersiapkan Prosedur Operasi Ekonomis PLTD 2. Memeriksa unjuk kerja/kondisi Operasi Ekonomis PLTD 3. Memperbaiki unjuk kerja/kondisi Operasi Ekonomis PLTD 4. Melaksanakan Pengujian Operasi Ekonomis PLTD 5. Melaporkan hasil Pemeliharaan In Class Training :10 hari efektif On The Job Training :15 hari efektif

SERTIFIKAT : Sertifikat pelatihan diberikan kepada peserta yang telah lulus dalam In Class Training. Sertifikat kompetensi diberikan setelah melaksanakan OJT dan dinyatakan kompeten oleh Udiklat atas rekomendasi Mentor. PENYELENGGARA : PT PLN (Persero) Udiklat Bogor 12. PEMELIHARAAN SARANA LISTRIK PLTD > 1 MW ( II )

MANFAAT PELATIHAN Setelah mengikuti pelatihan ini peserta mampu melaksanakan pemeliharaan sarana listrik PLTD Besar (> 1 MW) dengan benar sesuai ketentuan perusahaan dan petunjuk pemeliharaan pabrik serta menunjang Standar Kompetensi Perusahaan PT PLN (Persero) : DPI (3) Pemeliharaan Pembangkit Diesel/ Diesel Power Plant Maintenance dan Standar Kompetensi Personal Dept. ESDM : Memelihara Instalasi Listrik : KDM.HLI.001 (2) A Memelihara Transformator: KDM.HLT.001 (2) A Memelihara Generator: KDM.HLG.001 (3) A Memelihara Switchgear : KDM.HLS.001 (3) A Memelihara Sistem Kontrol Instrumen : KDM.HKC.001 (2) A Memelihara Sistem Proteksi : KDM.HKP.001 (3) A. PESERTA Tenaga Teknik yang akan melaksanakan pemeliharaan Sarana kelistrikan PLTD PERSYARATAN Memiliki sertifikat DIKLAT Pemeliharaan PLTD (I), atau rekomendasi pengalaman (tertulis) dari atasan langsung sesuai dengan kompetensinya. LINGKUP BAHASAN YANG DIAJARKAN : In Class Training : 1. Pemeliharaan Generator 2. Pemeliharaan Transformator 3. Pemeliharaan Instalasi Listrik PLTD 4. Pemeliharaan Sistem Kontrol dan Proteksi 5. Pemeliharaan Motor Listrik DURASI PENYELENGGARAAN PELATIHAN On The Job Training : 1. Merencanakan dan mempersiapkan Prosedur Pemeliharaan Sarana listrik PLTD 2. Memeriksa unjuk kerja/kondisi Sarana listrik PLTD 3. Memperbaiki unjuk kerja/kondisi Sarana listrikPLTD 4. Melaksanakan Pengujian Sarana listrik PLTD 5. Melaporkan hasil Pemeliharaan

In Class Training :10 hari efektif On The Job Training :15 hari efektif

SERTIFIKAT : Sertifikat pelatihan diberikan kepada peserta yang telah lulus dalam In Class Training. Sertifikat kompetensi diberikan setelah melaksanakan OJT dan dinyatakan kompeten oleh Udiklat atas rekomendasi Mentor.

Direktori Pelatihan 2007 JASDIK

MENJAWAB MASALAH Pemeliharaan Sarana listrik PLTD bertujuan untuk melakukan pemeliharaan terhadap sistem kelistrikan dalam suatu Pembangkit Diesel ,sehingga PLTD sebagai alat produksi utama perusahaan, kesiapan dan keandalan saat pengoperasinya harus diyakinkan tidak mengalami kegagalan operasi yang menimbulkan kerugian financial maupun menurunnya citra perusahaan. Penyiapan program dan pentingnya penguasaan pemeliharaan sarana listrik PLTD yang efektif dan efisien perlu dilaksanakan. Guna melaksanakan kegiatan ini diperlukan tenaga-tenaga teknik yang kompeten. Pelatihan ini dapat meningkatkan keandalan Operasional PLTD

PENYELENGGARA

PT PLN (Persero) Udiklat Bogor PT PLN (Persero) Udiklat Palembang PT PLN (Persero) Udiklat Padang

PT PLN (Persero) Udiklat Makassar PT PLN (Persero) Udiklat Banjarbaru PT PLN (Persero) Udiklat Tuntungan

13. PEMELIHARAAN SISTEM DC PEMBANGKIT ( II ) MENJAWAB MASALAH Kegagalan sistem DC pada Instalasi pembangkitan (termasuk PLTD) dapat berdampak terhadap kerusakan instalasi dan gagalnya Operasi Pembangkit. Oleh karena itu instalasi sistem DC perlu dipelihara secara baik dan benar. Guna melaksanakan kegiatan ini dibutuhkan SDM yang memiliki kompetensi untuk memelihara sistem DC sesuai SOP yang telah ditetapkan. Pelatihan ini dapat meningkatkan keandalan Operasional PLTD MANFAAT PELATIHAN Setelah menyelesaikan pelatihan ini peserta mampu melaksanakan pemeliharaan sistem DC PLTD dan memenuhi Standar Kompetensi Perusahaan PT PLN (Persero) : DPI (3) Pemeliharaan Pembangkit Diesel/ Diesel Power Plant Maintenance dan Standar Kompetensi Personal Dept. ESDM : Memelihara Mesin Diesel : KDM.HMD.001 (2) A, Memelihara DC Power Supply : KDM.HLD 001 (1) A PESERTA Tenaga Teknik yang bekerja pada bidang Pemeliharaan Sistem DC PLTD. PERSYARATAN Memiliki sertifikat DIKLAT Pemeliharaan PLTD (I), atau rekomendasi pengalaman (tertulis) dari atasan langsung sesuai dengan kompetensinya. LINGKUP BAHASAN YANG DIAJARKAN In Class Training : 1. Un Interupted Power Supply ( UPS ) 2. Battery dan Charger 3. Diagram Instalasi DC 4. Pemeliharaan Instalasi DC 5. Trouble Shooting 6. Praktek DURASI PENYELENGGARAAN PELATIHAN : On The Job Training : 1. Merencanakan dan mempersiapkan Prosedur Pemeliharaan Sistem DCPLTD 2. Memeriksa unjuk kerja/kondisi Sistem DC PLTD 3. Memperbaiki unjuk kerja/kondisi Sistem DC PLTD 4. Melaksanakan Pengujian Sistem DC PLTD 5. Melaporkan hasil Pemeliharaan

In Class Training :5 hari efektif On The Job Training :8 hari efektif

SERTIFIKAT : Sertifikat pelatihan diberikan kepada peserta yang telah lulus dalam In Class Training. Sertifikat kompetensi diberikan setelah melaksanakan OJT dan dinyatakan kompeten oleh Udiklat atas rekomendasi Mentor. PENYELENGGARA : PT PLN (Persero) Udiklat Bogor 14. PENGOPERASIAN PLTD > 1 MW ( II )

MANFAAT PELATIHAN Setelah mengikuti pelatihan ini peserta mampu melaksanakan pengoperasian mesin pembangkit listrik tenaga Diesel PLTD Besar > 1 MW dengan benar sesuai ketentuan perusahaan dan petunjuk pemeliharan pabrik serta memenuhi Standar Kompetensi Perusahan PT PLN (Persero) : DPO (3) Pengoperasian Pembangkit Diesel/ Diesel Power Plant Operation dan Standar Kompetensi Personal Dept. ESDM : Mengoperasikan Mesin Diesel - Generator PLTD Besar ; KDM.OUL.501 (2) A. PESERTA Tenaga Teknik yang akan melaksanakan pengoperasian PLTD PERSYARATAN Memiliki sertifikat DIKLAT Pengoperasian PLTD (I), atau rekomendasi pengalaman (tertulis) dari atasan langsung sesuai dengan kompetensinya. LINGKUP BAHASAN YANG DIAJARKAN In Class Training : 1. Teknik Diesel 2. Sistem penunjang PLTD 3. Instalasi Kelistrikan PLTD 4. Sistem Kontrol dan Proteksi 5. Governor 6. Generator 7. Pengoperasian Mesin PLTD DURASI PENYELENGGARAAN PELATIHAN : On The Job Training : 1. Merencanakan dan mempersiapkan Prosedur Pengoperasian PLTD 2. Memeriksa unjuk kerja/kondisi Pengoperasian PLTD 3. Memperbaiki unjuk kerja/kondisi Pengoperasian PLTD 4. Melaksanakan Pengujian Pengoperasian PLTD 5. Melaporkan hasil Pengoperasian

In Class Training :10 hari efektif On The Job Training :15 hari efektif

SERTIFIKAT : Sertifikat pelatihan diberikan kepada peserta yang telah lulus dalam In Class Training. Sertifikat kompetensi diberikan setelah melaksanakan OJT dan dinyatakan kompeten oleh Udiklat atas rekomendasi Mentor.

Direktori Pelatihan 2007 JASDIK

MENJAWAB MASALAH Kegagalan pengoperasian PLTD dapat menyebabkan terputusnya pasokan tenaga listrik kepada konsumen. Jika hal ini terjadi maka akan menimbulkan kerugian tidak hanya dari sisi financial tetapi juga dapat menurunkan citra perusahaan. Untuk mengatasi hal ini,maka pengoperasian PLTD harus dilakukan secara baik dan benar sesuai dengan SOP yang telah ditetapkan oleh perusahaan. Adanya tenaga-tenaga teknik yang kompeten dalam mengoperasikan suatu PLTD,mutlak diperlukan. Pelatihan ini dapat meningkatkan keandalan Operasional PLTD

PENYELENGGARA

PT PLN (Persero) Udiklat Bogor

15. PENGOPERASIAN PLTD ( I ) MENJAWAB MASALAH Kegagalan pengoperasian PLTD dapat menyebabkan terputusnya pasokan tenaga listrik kepada konsumen. Jika hal ini terjadi maka akan menimbulkan kerugian tidak hanya dari sisi financial tetapi juga dapat menurunkan citra perusahaan. Untuk mengatasi hal ini,maka pengoperasian PLTD harus dilakukan secara benar dan baik sesuai dengan SOP yang telah ditetapkan oleh perusahaan. Adanya tenaga-tenaga teknik yang kompeten dalam mengoperasikan suatu PLTD,mutlak diperlukan. Pelatihan ini dapat meningkatkan keandalan Operasional PLTD MANFAAT PELATIHAN Setelah mengikuti pelatihan ini peserta mampu memahami pengoperasian mesin pembangkit listrik tenaga Diesel (PLTD) dengan benar dan baik sesuai ketentuan perusahaan dan petunjuk pemeliharan pabrik serta memenuhi Standar Kompetensi Perusahan PT PLN (Persero): DPO (2) Pengoperasian Pembangkit Diesel/ Diesel Power Plant Operation PESERTA Tenaga Teknik yang akan bekerja dalam bidang pengoperasian PLTD atau personil lainnya yang terkait dengan pelaksanaan pengoperasian PLTD. PERSYARATAN Semua Pegawai PLN yang ditugaskan LINGKUP BAHASAN YANG DIAJARKAN In Class Training : 1. Teknik Diesel 2. Generator 3. Instalasi Kelistrikan PLTD 4. Pengoperasian PLTD DURASI PENYELENGGARAAN PELATIHAN :

In Class Training :10 hari efektif

SERTIFIKAT : Sertifikat pelatihan diberikan kepada peserta yang telah lulus dalam In Class Training. PENYELENGGARA : PT PLN (Persero) Udiklat Palembang PT PLN (Persero) Udiklat Makassar PT PLN (Persero) Udiklat Banjarbaru PT PLN (Persero) Udiklat Tuntungan PT PLN (Persero) Udiklat Bogor PT PLN (Persero) Udiklat Padang PT PLN (Persero) Udiklat Pandaan

16. PENGOPERASIAN PLTD KECIL ( II )

MANFAAT PELATIHAN Setelah mengikuti pelatihan ini peserta mampu melaksanakan pengoperasian mesin pembangkit listrik tenaga Diesel PLTD Kecil (< 1 MW) sesuai Standar Kompetensi Perusahaan PT PLN (Persero) : DPO (3) P:engoperasian Pembangkit Diesel/ Diesel Power Plant Operation dan Standar Kompetensi Personal Dept. ESDM : Mengoperasikan Unit PLTD Kecil ; KDM.OUK.002 (2) A, Mengoperasikan Sistem Penunjang; KDM.OUI.802 (1) A. PESERTA Tenaga Teknik yang akan melaksanakan pengoperasian PLTD kecil < 1 MW. PERSYARATAN Memiliki sertifikat DIKLAT Pengoperasian PLTD (I), atau rekomendasi pengalaman (tertulis) dari atasan langsung sesuai dengan kompetensinya. LINGKUP BAHASAN YANG DIAJARKAN In Class Training : 1. Kinerja Pengusahaan PLTD 2.Peralatan Ukur Listrik 3. Generator 4.Proteksi Mesin dan Listrik PLTD 5. Praktek Pengoperasian PLTD DURASI PENYELENGGARAAN PELATIHAN : On The Job Training : 1. Merencanakan dan mempersiapkan Prosedur Pengoperasian PLTD 2. Memeriksa unjuk kerja/kondisi Pengoperasian PLTD 3. Memperbaiki unjuk kerja/kondisi Pengoperasian PLTD 4. Melaksanakan Pengujian Pengoperasian PLTD 5. Melaporkan hasil Pengoperasian

In Class Training :5 hari efektif On The Job Training : 8 hari efektif

SERTIFIKAT : Sertifikat pelatihan diberikan kepada peserta yang telah lulus dalam In Class Training. Sertifikat kompetensi diberikan setelah melaksanakan OJT dan dinyatakan kompeten oleh Udiklat atas rekomendasi Mentor.

Direktori Pelatihan 2007 JASDIK

MENJAWAB MASALAH Pengoperasian PLTD bertujuan untuk melakukan pengoperasian terhadap pembangkit dari segala aspek di dalam Satuan Pembangkit Diesel sehingga sebagai alat produksi utama perusahaan dapat berfungsi/beroperasi secara ekonomis; kesiapan dan keandalan saat pengoperasiannya harus diyakinkan tidak mengalami kegagalan operasi yang menimbulkan kerugian financial tetapi juga citra perusahaan. Penyiapan program dan pentingnya penguasaan pengoperasian pembangkit yang efektif dan efisien perlu dilaksanakan. Pelatihan ini dapat meningkatkan keandalan Operasional PLTD

PENYELENGGARA

PT PLN (Persero) Udiklat Palembang PT PLN (Persero) Udiklat Makassar PT PLN (Persero) Udiklat Banjarbaru PT PLN (Persero) Udiklat Tuntungan

PT PLN (Persero) Udiklat Bogor PT PLN (Persero) Udiklat Padang PT PLN (Persero) Udiklat Pandaan

17. PEMELIHARAAN SISTEM PENUNJANG PLTD > 1 MW ( II ) MENJAWAB MASALAH Sama halnya dengan komponen utama Pembangkit listrik tenaga diesel lainnya, maka terhadap system penunjang/ system-sistem perlu dilaksanakan program pemeliharaan dengan cermat sesuai dengan ketentuan perusahaan serta petunjuk pabrik. Kegagalan penerapan pemeliharaan system penunjang ini dapat berakibat fatal dan merugikan perusahan. Pelatihan ini dapat meningkatkan keandalan Operasional PLTD MANFAAT PELATIHAN Setelah mengikuti pelatihan ini peserta mampu melaksanakan prosedur pemeliharaan sistem-sistem pembangkit listrik tenaga Diesel > 1 MW sesuai Standar Kompetensi Perusahaan PT PLN (Persero) : DPI (3) Pemeliharaan Pembangkit Diesel/ Diesel Power Plant Maintenance dan Standar Kompetensi Personal Dept. ESDM : Memelihara mesin diesel ; KDM.HMD.001(2)A Memelihara mesin diesel ; KDM.HMD.001(1)A Memelihara Pompa dan Kompresor ; KDM.HMP.001(1) A Memelihara sistem Pendingin; KDM.HME.001(1)A Memelihara Piping dan Valve ; KDM.HMP.001(1)A PESERTA Tenaga Teknik yang akan melaksanakan pemeliharaan PLTD PERSYARATAN Memiliki sertifikat DIKLAT Pemeliharaan PLTD (I), atau rekomendasi pengalaman (tertulis) dari atasan langsung sesuai dengan kompetensinya. LINGKUP BAHASAN YANG DIAJARKAN : In Class Training : 1. Peralatan Sistem-sistem PLTD 2. Pemeliharaan Sistem-sistem PLTD 3. Praktek Pemeliharaan Sistem-sistem PLTD On The Job Training : 1. Merencanakan dan mempersiapkan Prosedur Pemeliharaan Sistem Penunjang PLTD 2. Memeriksa unjuk kerja/kondisi Sistem Penunjang PLTD 3. Memperbaiki unjuk kerja/kondisi Sistem Penunjang PLTD 4. Melaksanakan Pengujian Sistem Penunjang PLTD 5. Melaporkan hasil Pemeliharaan In Class Training :10 hari efektif On The Job Training :15 hari efektif

DURASI PENYELENGGARAAN PELATIHAN

SERTIFIKAT : Sertifikat pelatihan diberikan kepada peserta yang telah lulus dalam In Class Training. Sertifikat kompetensi diberikan setelah melaksanakan OJT dan dinyatakan kompeten oleh Udiklat atas rekomendasi Mentor. PENYELENGGARA : PT PLN (Persero) Udiklat Makassar PT PLN (Persero) Udiklat Bogor

18. PENGOPERASIAN PLTD BERBAHAN BAKAR MFO ( II ) MENJAWAB MASALAH Pengoperasian PLTD MFO bertujuan untuk melakukan pengoperasian terhadap PLTD yang berbahan bakar MFO dari segala aspek di dalam Satuan Pembangkit Diesel sehingga sebagai alat produksi utama perusahaan dapat berfungsi / beroperasi dengan tingkat keandalan yang tinggi dan ekonomis; Kesiapan dan keandalan saat pengoperasinya harus diyakinkan tidak mengalami kegagalan operasi yang menimbulkan kerugian financial dan juga citra perusahaan. Penyiapan program dan Pentingnya penguasaan pengoperasian pembangkit yang efektif dan efisien perlu dilaksanakan. Pelatihan ini dapat meningkatkan keandalan Operasional PLTD MANFAAT PELATIHAN Setelah mengikuti pelatihan ini peserta mampu melaksanakan pengoperasian mesin pembangkit listrik tenaga Diesel PLTD berbahan bakar MFO sesuai Standar Kompetensi Perusahaan PT PLN (Persero) DPO (3) Pengoperasian Pembangkit Diesel/ Diesel Power Plant Operation dan Standar Kompetensi Personal Dept. ESDM : Mengoperasikan Mesin Diesel - Generator PLTD Besar ; KDM.OUL.501 (2) A. PESERTA Tenaga Teknik yang akan melaksanakan pengoperasian PLTD berbahan bakar MFO. PERSYARATAN Memiliki sertifikat DIKLAT Pemeliharaan PLTD (I), atau rekomendasi pengalaman (tertulis) dari atasan langsung sesuai dengan kompetensinya. Memiliki pengalaman mengoperasikan PLTD menggunakan bahan bakar HSD LINGKUP BAHASAN YANG DIAJARKAN : In Class Training : 1. Teknologi Diesel Dengan Bahan Bakar MFO 4 Jam 2. Fungsi Peralatan/Modul yang Berkaitan dengan Pengoperasian BBM-MFO 6 Jam 3. Pengoperasian PLTD Ber- BBM MFO 10 Jam 4. Pemeliharaan PLTD Ber- BBM MFO 10 Jam 5. Handling MFO (Suply & Storage) 4 Jam 6. Penanganan Limbah/ Lingkungan 7. Praktek Pengoperasian PLTD MFO DURASI PENYELENGGARAAN PELATIHAN In Class Training :10 hari efektif On The Job Training :15 hari efektif On The Job Training : 1. Merencanakan dan mempersiapkan Prosedur Pengoperasian PLTD MFO 2. Memeriksa unjuk kerja/kondisi Pengoperasian PLTD MFO 3. Memperbaiki unjuk kerja/kondisi Pengoperasian PLTD MFO 4. Melaksanakan Pengujian Pengoperasian PLTD MFO 5. Melaporkan hasil Pemeliharaan

SERTIFIKAT : Sertifikat pelatihan diberikan kepada peserta yang telah lulus dalam In Class Training. Sertifikat kompetensi diberikan setelah melaksanakan OJT dan dinyatakan kompeten oleh Udiklat atas rekomendasi Mentor.

Direktori Pelatihan 2007 JASDIK

PENYELENGGARA

PT PLN (Persero) Udiklat Bogor

19. PEMELIHARAAN POMPA & KOMPRESOR ( II ) MENJAWAB MASALAH Sama halnya dengan komponen utama Pembangkit listrik tenaga diesel lainnya, maka terhadap Instalasi auxialiary Pompa & Kompresor system perlu dilaksanakan program pemeliharaan dengan cermat sesuai dengan ketentuan perusahaan serta petunjuk pabrik. Kegagalan penerapan pemeliharaan instalasi ini dapat berakibat fatal dan merugikan perusahan. Pelatihan ini dapat memberikan solusi terhadap masalah tersebut di atas. MANFAAT PELATIHAN Setelah mengikuti pelatihan ini peserta mampu melaksanakan pemeliharaan Pompa & Kompresor pembangkit listrik tenaga Diesel Sesuai Standar Kompetensi Perusahaan PT PLN (Persero) : DPI (3) Pemeliharaan Pembangkit Diesel/ Diesel Power Plant Maintenance dan Standar Kompetensi Personal Dept. ESDM : Memelihara Pompa dan Kompresor ; KDM.HMP.001(1)A PESERTA Tenaga Teknik yang akan melaksanakan pemeliharaan PLTD. PERSYARATAN Memiliki sertifikat DIKLAT Pemeliharaan PLTD (I), atau rekomendasi pengalaman (tertulis) dari atasan langsung sesuai dengan kompetensinya. LINGKUP BAHASAN YANG DIAJARKAN : In Class Training : 1. Mekanika Fluida 2. Tektik Pompa. 3. Teknik Kompresor 4. Pengukuran Parameter pada Pompa dan Kompresor 4 Jam 5. Praktek Pemeliharaan Pompa dan Kompresor DURASI PENYELENGGARAAN PELATIHAN On The Job Training : 1. Merencanakan dan mempersiapkan Prosedur Pemeliharaan Pompa & Kompresor 2. Memeriksa unjuk kerja/kondisi Pompa & Kompresor 3. Memperbaiki unjuk kerja/kondisi Pompa & Kompresor 4. Melaksanakan Pengujian Pompa & Kompresor 5. Melaporkan hasil Pemeliharaan

In Class Training : 8 hari efektif On The Job Training :5 hari efektif

SERTIFIKAT : Sertifikat pelatihan diberikan kepada peserta yang telah lulus dalam In Class Training. Sertifikat kompetensi diberikan setelah melaksanakan OJT dan dinyatakan kompeten oleh Udiklat atas rekomendasi Mentor. PENYELENGGARA : PT PLN (Persero) Udiklat Bogor PT PLN (Persero) Udiklat Makasar PT PLN (Persero) Udiklat Padang

20. PENGOPERASIAN WATER TREATMENT PLANT PLTD ( II )

MANFAAT PELATIHAN Setelah mengikuti pelatihan ini peserta mampu melaksanakan pengoperasian Water treatment plant PLTD sesuai Standar Kompetensi Perusahaan PT PLN (Persero) : DPO (3) Pengoperasian Pembangkit Diesel/ Diesel Power Plant Operation dan Standar Kompetensi Personal Dept. ESDM : Mengoperasikan Mesin Diesel - Generator PLTD Besar ; KDM.OUL.501 (2) A. Mengoperasikan Unit PLTD Kecil ; KDM.OUK.002 (2) A, Mengoperasikan Sistem Penunjang; KDM.OUI.802 (1) A. PESERTA Tenaga Teknik yang akan melaksanakan pengoperasian Water treatment plant PLTD. PERSYARATAN Memiliki sertifikat DIKLAT Pemeliharaan PLTD (I), atau rekomendasi pengalaman (tertulis) dari atasan langsung sesuai dengan kompetensinya. LINGKUP BAHASAN YANG DIAJARKAN : In Class Training : 1. Air Pendingin dan Sistem Pendingin Air PLTD 2. Perpindahan Panas dan Alat Penukar Panas PLTD 3. Air dan Karakteristik 4. Pengolahan Air Pendingin PLTD 5. Pemantauan Kualitas Air PLTD 6. Praktek Pengoperasian Water Treatment Plant PLTD 7. Pemecahan Kasus Masalah Air Pendingin PLTD On The Job Training : 1. Merencanakan dan mempersiapkan Prosedur Pengoperasian Water Treatment Plant PLTD 2. Memeriksa unjuk kerja/kondisi Pengoperasian Water Treatment Plant PLTD 3. Memperbaiki unjuk kerja/kondisi Pengoperasian Water Treatment Plant PLTD 4. Melaksanakan Pengujian Pengoperasian Water Treatment Plant PLTD 5. Melaporkan hasil Pekerjaan

DURASI PENYELENGGARAAN PELATIHAN

In Class Training :5 hari efektif On The Job Training :8 hari efektif

Direktori Pelatihan 2007 JASDIK

MENJAWAB MASALAH Pengoperasian Water Treatment Plant PLTD bertujuan untuk mendapatkan kualitas air yang digunakan untuk pendingin mesin sesuai syaratsyarat baku air yang ditetapkan di dalam Satuan Pembangkit Diesel. Kegagalan pengoperasian instalasi ini akan berakibat rendahnya kualitas air pendingin mesin sehingga menimbulkan dua permasalahan yakni terjadinya korosi dan pengerakan (deposit) pada instalasi pendingin air seperti cooler, radiator, casing turbo, cylinder head, liner dan sebagainya. Hal ini akan menimbulkan kerusakan pada unit pembangkit tersebut atau unit pembangkit tidak dapat beroperasi secara optimal, yang akan menimbulkan kerugian financial dan juga citra perusahaan. Penyiapan program dan Pentingnya penguasaan pengoperasian instalasi water treatment pembangkit yang sesuai prosedur perlu dilaksanakan. Pelatihan ini dapat memberikan solusi terhadap masalah tersebut di atas.

SERTIFIKAT : Sertifikat pelatihan diberikan kepada peserta yang telah lulus dalam In Class Training. Sertifikat kompetensi diberikan setelah melaksanakan OJT dan dinyatakan kompeten oleh Udiklat atas rekomendasi Mentor. PENYELENGGARA MENJAWAB MASALAH
Metode pemeliharaan PLTD sampai saat ini masih menggunakan preventive maintenance ( yakni pemeliharaan berdasarkan waktu /time base maintenance) telah menimbulkan biaya yang sangat tinggi di bidang pemeliharaan (sesuai temuan Arthur Andersen tahun 2000) di samping itu availability dan reability unit pembangkit juga tidak maksimal. Hal ini di akibatkan tidak dilakukannya pemantauan terhadap operasional/ komponen internal pembangkit secara rutin, dimana penggantian spare part dilakukan overestimate atau seringkali gangguan pada komponen mesin terjadi pada saat life time peralatan belum saatnya diganti atau dipelihara. Pemeliharaan prediksi ini yang berbasis pada kondisi dan berdasarkan pemantauan secara terus menerus (rutin) dapat meningkatkan kualitas produksi, availability, reability yang tinggi dengan memaksimalkan umur peralatan dengan biaya pemeliharaan yang efektif dan efisien. Pelatihan ini dapat memberikan solusi terhadap masalah tersebut di atas.

PT PLN (Persero) Udiklat Bogor

PT PLN (Persero) Udiklat Palembang

21. PREDICTIVE MAINTENANCE PLTD ( III )

MANFAAT PELATIHAN
Setelah menyelesaikan pelatihan ini peserta mampu melaksanakan Pemeliharaan Prediksi PLTD berdasarkan kondisi/ pengambilan objek-obj ek pemantauan yang dilakukan sesuai Standar Kompetensi PT PLN (Persero) : DPI (5) Pemeliharaan Pembangkit Diesel/ Diesel Power Plant Maintenance dan Standar Kompetensi Personal Dept. ESDM : Memelihara mesin diesel ; KDM.HMD.001 (3) A

PESERTA Tenaga Teknik yang akan Menganalisa, mengevaluasi dan mengembangkan metode Pemeliharaan Predictive ini. PERSYARATAN
Memiliki sertifikat DIKLAT Operasi dan Pemeliharaan PLTD (II) Rekomendasi pengalaman (tertulis) dari atasan langsung sesuai dengan kompetensinya

LINGKUP BAHASAN YANG DIAJARKAN


In Class Training : 1. Sistem Pemeliharaan 2. Statistik 3. Performance 4. Termografy 5. Vibrasi 6. Tribologi 7. Kualitas Siklus Air 8. Live Assesment Technology (NDT) 9. Praktek

:
On The Job Training : 1. Menganalisa data pemeliharaan Mesin Diesel 2. Merencanakan dan mempersiapkan pelaksanaan pengujian Mesin Diesel 3. Melaksanakan pengujian Mesin Diesel secara menyeluruh 4. Membuat Laporan Pemeliharaan

DURASI PENYELENGGARAAN PELATIHAN SERTIFIKAT


In Class Training :10 hari efektif On The Job Training :15 hari efektif

Sertifikat pelatihan diberikan kepada peserta yang telah lulus dalam In Class Training. Sertifikat kompetensi diberikan setelah melaksanakan OJT dan dinyatakan kompeten oleh Udiklat atas rekomendasi Mentor.

PENYELENGGARA

PT PLN (Persero) Udiklat Bogor

MENJAWAB MASALAH Pengoperasian PLTD bertujuan untuk meningkatkan pengoperasian unit pembangkit dari segala aspek di dalam Satuan Pembangkit Diesel sehingga sebagai alat produksi utama perusahaan dapat berfungsi / beroperasi dengan tingkat keandalan yang tinggi dan ekonomis; Kesiapan dan keandalan saat pengoperasiannya harus diyakinkan tidak mengalami kegagalan operasi yang menimbulkan kerugian financial tetapi juga citra perusahaan. Penyiapan program dan Pentingnya analisa dan evaluasi pengoperasian pembangkit sangat diperlukan untuk meningkatkan efektifitas dan efisiensi SPD. Pelatihan ini dapat memberikan solusi terhadap masalah tersebut di atas. MANFAAT PELATIHAN Setelah mengikuti pelatihan ini peserta mampu Melaksanakan analisa pengoperasian mesin pembangkit listrik tenaga Diesel PLTD Besar > 1 MW sesuai Standar Kompetensi PT PLN (Persero) : DPO (5) Pengoperasian Pembangkit Diesel/ Diesel Power Plant Operation dan Standar Kompetensi Personal Dept. ESDM : Mengoperasikan Mesin Diesel - Generator PLTD Besar ; KDM.OUL.501 (3) A. PESERTA Tenaga Teknik yang akan Menganalisa, mengevaluasi dan mengembangkan pengoperasian PLTD. PERSYARATAN Memiliki sertifikat DIKLAT Operasi dan Pemeliharaan PLTD (II) Rekomendasi pengalaman (tertulis) dari atasan langsung sesuai dengan kompetensinya LINGKUP BAHASAN YANG DIAJARKAN In Class Training : 1.Teknik Diesel 2. Sistem penunjang PLTD 3. Instalasi Kelistrikan PLTD 4. Sistem Kontrol dan Proteksi 5. Generator 6. Pengoperasian Mesin PLTD : On The Job Training : 1. Menganalisa data Pengoperasian Mesin Diesel 2. Merencanakan dan mempersiapkan pelaksanaan Pengoperasian Mesin Diesel 3. Melaksanakan pengujian Operasi Mesin Diesel secara menyeluruh 4. Membuat Laporan Pemeliharaan

DURASI PENYELENGGARAAN PELATIHAN SERTIFIKAT :

In Class Training :10 hari efektif On The Job Training : 12 hari efektif

Direktori Pelatihan 2007 JASDIK

22. PENGOPERASIAN PLTD > 1 MW ( III )

Sertifikat pelatihan diberikan kepada peserta yang telah lulus dalam In Class Training. Sertifikat kompetensi diberikan setelah melaksanakan OJT dan dinyatakan kompeten oleh Udiklat atas rekomendasi Mentor.. : PT PLN (Persero) Udiklat Bogor

PENYELENGGARA

23. PEMELIHARAAN SISTEM KONTROL INSTRUMEN & PROTEKSI DIESEL BESAR (II) MENJAWAB MASALAH
Kegagalan terhadap system control instrument dan proteksi pada unit pembangkit dapat berdampak terhadap kerusakan unit pembangkit secara keseluruhannya. Oleh sebab itu perlu dilaksanakan program pemeliharaan sistem kontrol instrument dan proteksi pembangkit dengan cermat sesuai ketentuan perusahaan serta petunjuk pabrik. Pelatihan ini dapat memberikan solusi terhadap masalah tersebut di atas

MANFAAT PELATIHAN
Setelah mengikuti pendidikan dan pelatihan ini peserta mampu melaksanakan prosedur pemeliharaan sistem kontrol instrument dan proteksi pembangkit listrik tenaga Diesel > 1 MW sesuai Standar Kompetensi Perusahaan PT PLN (Persero) : DPI (3) Pemeliharaan Pembangkit Diesel/ Diesel Power Plant Maintenance dan . Standar Kompetensi Personal Dept. ESDM : Memelihara Sistem Proteksi ; KDM.HKP.001 (3) A, Memelihara Sistem Kontrol Instrumen ; KDM.HKC.001 (3) A, Memelihara Sistem Kontrol Instrumen ; KDM.HKC.001 (2) A

PESERTA Tenaga Teknik yang ditetapkan perusahaan untuk melaksanakan pemeliharaan sistem kontrol instrumen dan proteksi diesel > 1 MWl. PERSYARATAN Memiliki sertifikat DIKLAT Pemeliharaan PLTD (I), atau rekomendasi pengalaman (tertulis) dari atasan langsung sesuai dengan kompetensinya. LINGKUP BAHASAN YANG DIAJARKAN : In Class Training : 1. Peralatan Sistem Kontrol Instrumen dan Proteksi PLTD 2. Pemeliharaan Sistem Kontrol Instrumen dan Proteksi PLTD
On The Job Training : 1. Merencanakan dan mempersiapkan Prosedur Pemeliharaan Sistem Kontrol Instrumen & Proteksi PLTD 2. Memeriksa unjuk kerja/kondisi Sistem Kontrol Instrumen & Proteksi PLTD 3. Memperbaiki unjuk kerja/kondisi Sistem Kontrol Instrumen & Proteksi PLTD 4. Melaksanakan Pengujian Sistem Kontrol Instrumen & Proteksi PLTD 5. Melaporkan hasil Pemeliharaan

DURASI PENYELENGGARAAN PELATIHAN

In Class Training :10 hari efektif On The Job Training :15 hari efektif

SERTIFIKAT : Sertifikat pelatihan diberikan kepada peserta yang telah lulus dalam In Class Training. Sertifikat kompetensi diberikan setelah melaksanakan OJT dan dinyatakan kompeten oleh Udiklat atas rekomendasi Mentor. PENYELENGGARA : PT PLN (Persero) Udiklat Palembang PT PLN (Persero) Udiklat Makassar PT PLN (Persero) Udiklat Banjarbaru PT PLN (Persero) Udiklat Tuntungan PT PLN (Persero) Udiklat Bogor

MENJAWAB MASALAH Sama halnya dengan komponen utama Pembangkit listrik tenaga diesel lainnya, maka terhadap Instalasi system pneumatic perlu dilaksanakan program pemeliharaan dengan cermat sesuai dengan ketentuan perusahaan serta petunjuk pabrik. Kegagalan penerapan pemeliharaan instalasi ini dapat berakibat fatal dan merugikan perusahan. Pelatihan ini dapat memberikan solusi terhadap masalah tersebut di atas. MANFAAT PELATIHAN Setelah mengikuti pelatihan ini peserta mampu melaksanakan pemeliharaan system pneumatic pembangkit listrik tenaga Diesel sesuai Standar Kompetensi Perusahaan PT PLN (Persero) : DPI (3) Pemeliharaan Pembangkit Diesel/ Diesel Power Plant Maintenance dan Standar Kompetensi Personal Dept. ESDM : Memelihara Mesin Diesel : KDM.HMD.001 (2) A PESERTA Tenaga Teknik yang akan melaksanakan pemeliharaan System Pneumatic PLTD. PERSYARATAN Memiliki sertifikat DIKLAT Pemeliharaan PLTD (I), atau rekomendasi pengalaman (tertulis) dari atasan langsung sesuai dengan kompetensinya. LINGKUP BAHASAN YANG DIAJARKAN : In Class Training : 1. Sistem Pneumatic PLTD 2. Prinsip Kerja Sistem Pneumatic 3. Pemeliharaan Komponen-komponen Sistem Pneumatic 4. Praktek Pemeliharaan On The Job Training : 1. Merencanakan dan mempersiapkan Prosedur Pemeliharaan Sistem Pneumatic PLTD 2. Memeriksa unjuk kerja/kondisi Sistem Pneumatic PLTD 3. Memperbaiki unjuk kerja/kondisi Sistem Pneumatic PLTD 4. Melaksanakan Pengujian Sistem Pneumatic PLTD 5. Melaporkan hasil Pemeliharaan

DURASI PENYELENGGARAAN PELATIHAN

In Class Training : 3 hari efektif On The Job Training :5 hari efektif

SERTIFIKAT : Sertifikat pelatihan diberikan kepada peserta yang telah lulus dalam In Class Training. Sertifikat kompetensi diberikan setelah melaksanakan OJT dan dinyatakan kompeten oleh Udiklat atas rekomendasi Mentor. PENYELENGGARA : PT PLN (Persero) Udiklat Bogor

Direktori Pelatihan 2007 JASDIK

24. PEMELIHARAAN SISTEM PNEUMATIC PLTD ( II )

25. TROUBLE SHOOTING MESIN DIESEL (III) MENJAWAB MASALAH


Keandalan pasokan energi listrik memberikan pengaruh yang besar terhadap pelayanan. Dalam mempertahankan keandalan pasokan energi listrik yang menggunakan penggerak Mesin Diesel para operator maupun teknisi perlu mendapat pengetahuan kondisi dan gangguan-gangguan operasi Mesin Diesel agar penyimpangan operasi Mesin Diesel secepatnya terdeteksi. Pelatihan ini menyiapkan operator dan teknisi yang kompeten mengatasi penyimpangan operasi Mesin Diesel.

MANFAAT PELATIHAN
Setelah mengikuti pelatihan ini peserta mampu melaksanakan Trouble Shooting Mesin Diesel ( mengatasi gangguan dan tindakan perbaikan ) dengan benar dan kompeten sesuai standar perusahaan / pabrikan (SOP & Intructon Manual).

PESERTA Petugas atau calon petugas yang ditetapkan perusahaan dibidang pemeliharaan PLTD atau personil yang terkait dengan bidang tugas pemeliharaan pembangkit PERSYARATAN 1. Telah mengikuti pelatihan Ops & Har PLTD ( II )

LINGKUP BAHASAN YANG DIAJARKAN


In Class Training (ICT) : 1. Sistem - Sistem Mesin Diesel. 2. Trouble Shooting Mesin Diesel. 3. Praktek Trouble Shooting On The Job Traning (OJT) 1. Menganalisa data Trouble Shooting Mesin Diesel 2. Merencanakan dan mempersiapkan pelaksanaan pengujian Trouble Shooting Mesin Diesel 3. Melaksanakan Trouble Shooting Mesin Diesel secara menyeluruh 4. Membuat Laporan Trouble Shooting Mesin Diesel

DURASI PENYELENGGARAAN PELATIHAN In Class Training : On The Job Training : SERTIFIKAT


5 10

hari efektif. hari efektif.

Sertifikat pelatihan diberikan kepada peserta yang telah lulus In Class Training. Sertifikat Kompetensi diberikan setelah melaksanakan OJT dan dinyatakan kompeten oleh Udiklat atas rekomendasi mentor.

PENYELENGGARA
1. PT PLN (Persero) Udiklat Medan 2. PT PLN (Persero) Udiklat Padang 3. PT PLN (Persero) Udiklat Palembang 4. PT PLN (Persero) Udiklat Bogor 5. PT PLN (Persero) Udiklat Pandaan 6. PT PLN (Persero) Udiklat Makassar

MENJAWAB MASALAH Terjadinya kecelakaan di unit pembangkit dapat menyebabkan terhentinya produksi pembangkit dan SDM yang mengalami kecelakaan tersebut sehingga menimbulkan kerugian financial dan citra bagi perusahaani. Oleh sebab itu pencegahan kecelakaan kerja sangat diperlukan pada unit pembangkit, sehingga unit pembangkit dapat beroperasi optimal berproduksi. Pelatihan ini dapat memberikan solusi terhadap masalah tersebut di atas. MANFAAT PELATIHAN Setelah mengikuti pelatihan ini peserta mampu melaksanakan proseddur keselamatan dan kesehatan kerja di unit pembangkit sesuai Standar Kompetensi Perusahaan PT PLN (Persero) : ELS (3) Keselamatan Ketenagalistrikan/ Electricity Safety PESERTA Tenaga Teknik yang melaksanakan operasi dan pemeliharaan PLTD PERSYARATAN Semua Pegawaia PLN yang ditugaskan LINGKUP BAHASAN YANG DIAJARKAN : In Class Training : On The Job Training : 1. Falsafah K3 2. Identifikasi Bahaya di PLTD 1. Merencanakan dan mempersiapkan Prosedur K3 3. Komunikasi K3 Bidang PLTD 4. Hygiene Industri & Ergonomi 2. Melaksanakan Penerapan Prosedur K3 Bidang PLTD 5. Pencegahan Kecelakaan di PLTD 3. Melaporkan hasil Penerapan Prosedur K3 Bidang 6. Investigasi Kecelakaan PLTD 7. Bahaya Listrik 8. Kesehatan Kerja 9. Keselamatan Kerja pada Sistem Manuver di PLTD 10. P3K 11. Prosedur K3 pada Pekerjaan di PLTD In Class Training :5 hari efektif DURASI PENYELENGGARAAN PELATIHAN On The Job training : 8 hari efektif SERTIFIKAT : Sertifikat pelatihan diberikan kepada peserta yang telah lulus dalam In Class Training.

Direktori Pelatihan 2007 JASDIK

26. K3 BIDANG PLTD (II)

Sertifikat kompetensi diberikan setelah melaksanakan OJT dan dinyatakan kompeten oleh Udiklat atas rekomendasi Mentor. : PT PLN (Persero) Udiklat Bogor

PENYELENGGARA

Direktori Pelatihan 2007 JASDIK

Anda mungkin juga menyukai