Anda di halaman 1dari 4

BAB 2

STRUKTUR SEL

SEL YANG HIDUP


Bentuknya berubah (amoeba, leukosit) Bentuknya tetap, misal; Sel tumbuhan, Sel saraf, Eritrosit, dll. Bentuk dipengaruhi => Tegangan Permukaan, Kekentalan Sitoplasma (viscositas), Tekanan Sel Sekitar, dan Kekuatan Membran Sel. Wujud sel => 3 dimensi, di mikroskop terlihat satu sisi saja.

UKURAN SEL
Satuan umum => mikron ( ) atau mikrometer ( m ) Satuan lain => nanometer ( nm ) dan Angstrom ( ) Lihat tabel 2-1 (satuan ukuran) -buku halaman 8
1. Apa organisme seluler yang paling kecil? 2. Sel apa yang paling besar? 3. Sel apa yang paling panjang?

Hati gajah lebih besar daripada hati tikus => kenapa? Umumnya ukuran sel tetap => Hukum Volume Konstan.

STRUKTUR SEL
Sel hewan dipelajari dengan cara => larutan isotonik (serum darah, humor aqueus), garam fisiologis, atau kultur jaringan. Sel tampak seperti massa sitoplasma bening, dengan Nukleus (terpisah oleh membran nukleus). Jika membelah => tampak Kromosom. Sitoplasma di bagian pinggir (ektoplasma) lebih padat dari endoplasma. Reversible Koloid (gel -- sol) => amoeba. Cara mempelajari sel (umumnya mhs. sudah meringkas). Pada sel tumbuhan, selain Mitokondria, juga terdapat Plastida.

Apa perbedaan Plastida, Kloroplas, Klorofil, Kromoplas, Leukoplas?


Hyperlink\Chloroplast.htm

SEL YANG DIFIKSASI


Bahan fiksasi, Sabatini, Bench dan Barrnet (1963) => Glutaraldehid dan diberi OsO4 Apa yang dimaksud dengan Fiksasi? Sistem Membran terlihat dengan mikroskop elektron. Sistem membran penting contohnya => Membran Nukleus, Retikulum Endoplasma dan Kompleks Golgi. Bagian-bagian sel => Dinding Sel, Membran Plasma, Matriks Sitoplasma, Nukleus, Ribosom, Retikulum Endoplasma, Kompleks Golgi, Mitokondrion, Serabut Protein (mikrotubulus, filamen intermedia, mikrofilamen), Lisosom, Peroksisom, Sentriol, Plastida, Vakuola.

SEL PROKARYOTIK & SEL EUKARYOTIK


Apa artinya Prokaryotik? Apa artinya Eukaryotik? Siapa yang menggunakan istilah ini pertamakali? Sebutkan contoh sel prokaryotik! Mesin Bio-Kimia pada sel prokaryotik berupa => Mesosom. Apa perbedaan pokok antara Sel Prokaryotik dengan Sel Eukaryotik? Tabel 2-2

Komponen/Sifa t
Ukuran Sistem genetik

Sel Prokaryotik
1 10 m Nukleoid tidak terbungkus membran, ADN tidak terikat protein dalam kromosom Terdapat bebas dalam sitoplasma

Sel Eukaryotik
10 100 m Nukleus terbungkus membran, ADN terikat protein dalam kromosom Ada yang bebas, dan ada yang terikat retikulum endoplasma Hanya ada pada sel hewan Jika ada, berupa silia/ flagelum

Ribosom

Sentriol Alat gerak

Tidak ada Jika ada (bakteri) berupa flagelum

yang kompleks Pembelahan sel Nutrisi amitosis absorpsi mitosis Absorpsi, endositosis, atau fotosintesis

Hyperlink\procaryote.jpg Hyperlink\animal cell.gif Hyperlink\plant cell.jpg

Sel Eukaryotik ada 2 golongan => Sel Tumbuhan & Sel Hewan Tabel 2-3

Komponen
Dinding sel

Sel Tumbuhan
Punya dinding sel (selulosa)

Sel Hewan
Tidak berdinding (jika ada, tidak mengandung selulosa) Tidak ada

Kloroplas

Ada, pada sel yang melaksanakan fotosintesis Pada sel dewasa, berukuran besar. Bisa 80% volume sel Tumbuhan tinggi tidak punya sentriol

Vakuola

Jika ada, ukurannya kecil

Sentriol

Selalu ada

Hyperlink\Sel Tumbuhan vs Sel Hewan.rtf

Rangkuman
Mempelajari sel => Hidup atau difiksasi. Dari luar ke dalam => Dinding sel, Membran sel, Sitoplasma, Nukleus, Nukleolus Dalam sitoplasma terdapat banyak organela. Ada 3 golongan Organela: 1. Pembangkit tenaga, contoh... 2. Sintesis/sekresi protein, contoh... 3. Penggerak, contoh...

Anda mungkin juga menyukai