Anda di halaman 1dari 2

KATA PENGANTAR

Puji Syukur penulis panjatkan kepada Tuhan Yang Maha Esa atas rahmat dan karunia-Nya karena laporan Kerja Praktek di PT. PERTAMINA (Persero) Refinery Unit V Balikpapan dapat diselesaikan tepat pada waktunya. Laporan Kerja Praktek ini ditujukan untuk memenuhi persyaratan mata kuliah Kerja Praktek (TK091382) di Jurusan Teknik Kimia, Institut Teknologi Sepuluh Nopember Surabaya. Kerja Praktek ini dilaksanakan dalam kurun waktu 2 bulan, terhitung sejak tanggal 10 Juli 2011 hingga tanggal 11 September 2011 di bagian Process Engineering PT. PERTAMINA (Persero) RU V Balikpapan. Laporan ini berisi gambaran secara umum rangkaian proses pengilangan minyak bumi di PT. PERTAMINA (Persero) RU V. Semoga dapat bermanfaat bagi para pembaca. Pada kesempatan ini penulis menyampaikan terima kasih yang sebesarbesarnya kepada : 1. 2. 3. 4. Orangtua untuk dukungan moral dan material yang telah diberikan kepada penulis. Keluarga besar Bapak Syaiful Islam, terima kasih atas keramahtamahannya yang telah diberikan selama penulis tinggal di Balikpapan. Bapak Albin Ginting, selaku Kepala Bagian Process Engineering di PT. PERTAMINA (Persero) RU V. Yono, ST, selaku Koordinator pembimbing Kerja Praktek di PT. PERTAMINA (Persero) RU V yang bersedia membantu dalam segala hal terutama yang berkaitan dengan Kerja Praktek. 5. Ir. Stephanus Sulaeman, selaku pembimbing Kerja Praktek di PT. PERTAMINA (Persero) RU V yang bersedia memberikan bimbingan kepada penulis saat penulis berada di pabrik. Mohon maaf atas segala kesalahan yang penulis lakukan. 6. 7. Dr. Ir. Tri Widjaja, M.Eng selaku Ketua Jurusan Teknik Kimia FTI ITS Surabaya. Prof. Dr. Ir. M. Rachimoellah, Dipl. Est selaku dosen pembimbing yang telah memberikan bimbingan kepada penulis.

ii

8.

Ir. Mulyanto, MT selaku Koordinator Kerja Praktek.Jurusan Teknik Kimia FTI ITS Surabaya yang telah memberikan kesempatan kepada penulis untuk melalukan kerja praktek di PT.PERTAMINA RU V Balikpapan.

9.

Para operator di Ruang Pusat Pengendali Kilang ( RPPK ) kilang Balikpapan II atas bantuan yang telah diberikan kepada penulis selama melakukan kerja praktek.

10. 11. 12.

Seluruh staf Process Engineering atas segala kesediaannya berbagi ilmu selama penulis melakukan kerja praktek. Seluruh Alumni Teknik Kimia ITS ( Altekkimits ) Balikpapan atas segala kesediaannya berbagi ilmu selama penulis melakukan kerja praktek Fikriyan Amirillah (ITS), Putra Pratama Dani (ITS), Masita Fardini A (ITS), Ayu Ratna Sari (ITS), Putu Riani P (ITS) yang telah menemani dan menempuh hari-hari bersama penulis selama kerja praktek.

13.

Rizka Yuliana Purbandi atas segala bantuan dan motivasi yang diberikan kepada penulis selama melakukan kerja praktek di PT.PERTAMINA RU V Balikpapan

14.

Seluruh pihak lain yang telah memberikan dukungan dan membantu selama pelaksanaan hingga pembuatan laporan Kerja Praktek. Penulis menyadari bahwa masih banyak kekurangan dalam laporan Kerja

Praktek ini. Oleh karena itu, segala saran dan kritik yang sifatnya membangun sangat diharapkan. Balikpapan, September 2011

Penulis

iii

Anda mungkin juga menyukai