Anda di halaman 1dari 2

SOAL TRY OUT IPA 31.

Berdasarkan tabel di bawah ini, besaran pokok menurut SI dengan alat ukur yang benar adalah ... No. Besaran Satuan Alat Ukur 1. Panjang cm Mistar 2. Massa kilogram Neraca 3. Waktu jam Stopwatch 4. Suhu Kelvin Termometer A. 1 dan 2 B. 1 dan 3 C. 2 dan 4 D. 3 dan 4 Sebuah balok kayu dengan ukuran (100 x 10 x 20) cm. Jika balok tersebut memiliki massa 4 kg, maka massa jenisnya adalah ... g/cm3 A. 0,02 B. 0,2 C. 2 D. 20 Gambar bimetal di bawah ini,pada saat dipanaskan melengkung ke arah logam A, ini membuktikan bahwa ... A. 2.000 B. 4.000 C. 6.000 D. 10.0000 Berikut ini merupakan empat contoh gerak benda : 1. Bola yang jatuh bebas ke bumi 2. Bola yang menggelinding di atas pasir 3. Bola yang menuruni bidang miring 4. Bola yang dilempar vertikal ke atas Yang termasuk gerak lurus berubah beraturan dipercepat pada contoh gerak tersebut di atas adalah A. 1 dan 2 B. 1 dan 3 C. 2 dan 3 D. 2 dan 4 Sebuah benda dijatuhkan dari ketinggian 50 m di atas tanah. Benda tersebut memperoleh energi kinetik sebesar 4500 Joule pada saat mengenai tanah. Massa dari benda itu adalah( g = 10 m/s 2 ) A. 10 kg B. 9 kg C. 8 kg D. 7 kg Perhatikan gambar di bawah ini!
2 4 6 8 10 12 m

35.

32.

36.

33.

B A
37. A. Koefisien muai panjang A lebih besar dari koefisien muai panjang B B. Koefisien muai panjang A lebih kecil dari koefisien muai panjang B C. Koefisien muai panjang A sama dengan koefisien muai panjang B D. Logam A lebih mudah memuai daripada logam B 34.
Apabila Ikan berada dalam akuarium seperti yang terlihat pada gambar, maka tekanan yang dialami oleh ikan tersebut adalah ... N/m2

38.

Apabila periode gelombang 0,2 sekon, maka cepat rambatnya adalah m/s A. 1,6 B. 8 C. 40 D. 80 Penggaris plastik yang digosokkan pada kain wol akan bermuatan negatif karena

A. Elektron pindah dari penggaris plastik ke kain wol

39.

40.

B. Proton pindah dari penggaris plastik ke kain wol C. Elektron pindah dari kain wol ke penggaris plastik D. Proton pindah dari kain wol ke penggaris plastik Sebatang besi dapat dimagnetkan dengan cara berikut, kecuali... A. Mendekatkan besi ke magnet B. Menggosok besi dengan magnet C. Mengalirkan arus listrik pada besi D. Memanaskan besi yang menempel pada magnet Kedudukan matahari, bumi dan bulan yang menyebabkan permukaan air laut di bumi mengalami pasang maksimum terjadi saat bulan berada pada posisi ...
1

43.

44.

Organ yang merupakan tempat pembentukan sel darah putih adalah ... A. hati B. jantung C. empedu D. sumsum tulang Perhatikan reaksi fotosintesis berikut ini!
Cahaya

6 CO2 + X
Klorofil

C6H12O6 + Y

Bulan Matahari
2

45.

Bumi

Pernyataan yang tepat untuk melengkapi reaksi tersebut adalah ... A. X adalah air (6H2O) B. X adalah oksigen (O2) C. Y adalah air (6H2O) D. Y adalah mineral Proses bioteknologi modern dapat dilakukan untuk menghasilkan ... A. tempe B. keju C. protein sel tunggal D. tauco

41.

42.

A. 1 dan 3 B. 2 dan 3 C. 2 dan 4 D. 3 dan 4 Daun putri malu mengatup ketika disentuh. Peristiwa ini menunjukkan bahwa makhluk hidup ... A. Membutuhkan makanan B. Peka terhadap rangsang C. Mengeluarkan zat sisa D. Bergerak aktif Perhatikan skema berikut ini! Trombosit Tromboplastin X Protombin Y Fibrinogen Z

Zat yang ditunjukkan dengan huruf X dan Z adalah ... A. Vitamin K dan ion Ca+ B. ion Ca+ dan trombin C. ion Ca+ dan fibrin D. trombin dan dan fibrin

Anda mungkin juga menyukai