Anda di halaman 1dari 5

SILABUS MATA KULIAH

Program Studi Kode Mata Kuliah Nama Mata Kuliah Jumlah SKS Semester Mata Kuliah Pra Syarat Deskripsi Mata Kuliah : Pendidikan Biologi : : Genetika :2 : VI : : Cakupan mata kuliah genetika meliputi genetika Mendel, mekanisme sel, determinasi seks dan pautan seks, pindah silang dan peta kromosom, alel majemuk dan gen majemuk, materi genetika dan transfer informasi genetika, mutasi kromosom dan mutasi gen, genetika bakteri dan genetika virus, manipulasi DNA dan genetika populasi sebagai pengantar ke evolusi. Aspek molekuler materi genetika, replikasi DNA, ekspresi gen dan kontrol ekspresi gen, mutasi kromosom dan pengaruhnya terhadap fenotip, mutasi gen dan mekanisme mutasi gen, genetika mikrob dan dasar-dasar manipulasi DNA : Mahasiswa dapat mengetahui, memahami, menguasai teori dan konsep Genetika hingga mampu mengimplementasikan dalam lingkup ilmu biologi
INDIKATOR Setelah mengikuti perkuliahan mahasiswa diharapkan dapat menjelaskan pengertian dan konsep Genetika Setelah mengikuti perkuliahan mahasiswa diharapkan dapat : 1. Memahami tentang penyebaran makhluk hidup. 2. Menunjukan PENGALAMAN PEMBELAJARAN Mengkaji dan mendiskusikan ruang lingkup mata kuliah Genetika MATERI AJAR WAKTU ALAT/BAHAN/ SUMBER BELAJAR OP,LCD,Laptop, - Suryo, Genetika - Ganong,WF., Review of Medical Phisiology OP,LCD,Laptop, NILAI Tes essay dan obyektif, paper

Standar Kompetensi

NO 1.

KOMPETENSI DASAR Memahami ruang lingkup Genetika dalam bidang ilmu biologi

1. Pengertian 100 Genetika. 2. Mengetahui dan Mengenali ilmu genetika

2.

Mengetahui makhluk hidup dan penyebarannya

Mengkaji dan 1. Penyebaran 100 mendiskusikan ilmu makhluk hidup. genetika dan peranannya 2. Lingkungan dalam penyebaran yang cocok makhluk hidup. untuk hewan dan tumbuhan. 3. Macam factor

Suryo (1990), Genetika Strata 1, Gajah Mada Univ. Press. Koesmadji (1986),

Tes essay dan obyektif, paper

97

lingkungan yang cocok untuk hewan dan tumbuhan. 3. Menyebutkan macam factor ang mempengaruhi penyebaran hewan dan tumbuhan. 3. Memahami tentang sel dan proses pembelahan sel Setelah mengikuti perkuliahan mahasiswa diharapkan dapat : 1.Menyebutkan organela dalam sel 2.menjelaskan proses pembelahan sel 1.Mengkaji dan mendiskusikan sel dan organel sel manusia. 2.Mengkaji pembelahan sel melalui proses sintesis protoplasma

yang mempengaruhi penyebaran hewan dan tumbuhan. 4. Tumbuhan endemic dan insitu dan eksitu. 1.Substansi dasar 200 protoplasma yang menyusun sel manusia 2.Proses sintesis protoplasma dalam sitoplasma dan terjadinya pembelahan sel 1.Pembelahan zigot 2.Segmentasi dan pembentukan morula, blastula, gastrula 3.Diferensiasi lapisan germinalis membentuk organorgan embrio (organogenesis) 100 (teori) 150 (praktek)

Genetika Lanjutan, Jakarta: UT

OP,LCD,Laptop, Suryo, Genetika

Koesmadji (1986), Genetika Lanjutan, Jakarta: UT

Tes essay dan obyektif, paper

4.

Memahami dan memiliki wawasan tentang proses pembelahan dan segmentasi zigot

Setelah mengikuti perkuliahan mahasiswa diharapkan dapat : 1. menjelaskan proses pembelahan zigot 2. menjelaskan segmentasi membentuk embrio

1.Mengkaji pembelahan dan segmentasi 2.Mendiskusikan dan mempraktekkan pembentukan morula, blastula, gastrula dan diferensiasi sel membentuk embrio

OP,LCD,Laptop, CD Pembuahan (Harun Yahya)

Suryo (1990), Genetika Strata 1, Gajah Mada Univ. Press. Koesmadji (1986), Genetika Lanjutan, Jakarta: UT
OHP, LCD, Laptop

Tes essay dan obyektif, paper

5.

Memahami dan memiliki wawasan tentang kelainan bawaan

Setelah mengikuti perkuliahan mahasiswa diharapkan dapat menjelaskan kelainan

1. Mengkaji kelainan 1.Macam-macam 100 bawan karena faktor kelainan bawaan menit keturunan yang diturunkan 2. Mengkaji kelainan 2.masa/usia

Suryo (1990), Genetika Strata

98

bawaan yang disebabkan : 1. faktor keturunan 2. faktor yang didapat selama dalam kehamilan (faktor lingkungan) 6. Mengidentifikasi dan memahami materi genetik Setelah mengikuti perkuliahan mahasiswa diharapkan dapat : 1. menjelaskan fungsi genotipis 2. menjelaskan fungsi fenotipis

bawaan yang bukan disebabkan faktor keturunan dan hubungannya dengan usia kehamilan

kehamilan yang rentan terkena kelainan 3. Pengaruh faktorfaktor luar / lingkungan terhadap insiden kelainan bawaan 100

1, Gajah Mada Univ. Press. Koesmadji (1986), Genetika Lanjutan, Jakarta: UT


OHP,LCD,Lapto p, plastik transparansi, spidol, Roberts,JAF.,& Pembrey,ME.,Pe ngantar Genetika Kedokteran,alihb hs dr.Hartono,edisi8 , EGC,1995 OHP,LCD,Lapto p, plastik transparansi, spidol, Roberts,JAF.,& Pembrey,ME.,Pe ngantar Genetika Kedokteran,alihb hs dr.Hartono,edisi8 , EGC,1995 OHP,LCD,Lapto p, plastik transparansi, spidol, kartu soal, Keaktifan, paper, tes essay

Mengkaji dan 1. Materi genetik mendiskusikan materi 2. Fungsi Genotif genetik ; fungsi genotipis 3. Fungsi Fenotif dan fenotipis

7.

Memahami dan memiliki wawasan mengenai hukum pewarisan mendel

Setelah mengikuti perkuliahan mahasiswa diharapkan dapat : 1. menjelaskan dan menerapkan hukum pewarisan Mendel 2. menjelaskan kosep penentuan jenis kelamin Setelah mengikuti perkuliahan mahasiswa diharapkan dapat : 1. menjelaskan

Mengkaji, mendiskusikan dan mempraktekkan Dasar-dasar pewarisan Mendel dan penentuan jenis kelamin

1. Dasar-dasar pewarisan Mendell 2. Penentuan jenis kelamin

100

Keaktifan, paper

9.

Memahami dan memiliki wawasan terpaut kelamin dan terpaut sel

Mengkaji dan 1. Terpaut kelamin mendiskusikan tentang 2.Terpaut terpaut kelamin dan autosomal terpaut autosomal

200

Keaktifan, Hasil penilaian mahasiswa

99

pengertian terpaut kelamin 2. menjelaskan pengertian terpaut autosal

Roberts,JAF.,& Pembrey,ME.,Pe ngantar Genetika Kedokteran,alihb hs dr.Hartono,edisi8 , EGC,1995 Mendiskusikan alel ganda Alel ganda 100 OHP,LCD,Lapto p, plastik transparansi, spidol, Roberts,JAF.,& Pembrey,ME.,Pe ngantar Genetika Kedokteran,alihb hs dr.Hartono,edisi8 , EGC,1995 OHP,LCD,Lapto p, plastik transparansi, spidol, Roberts,JAF.,& Pembrey,ME.,Pe ngantar Genetika Kedokteran,alihb hs dr.Hartono,edisi8 , EGC,1995 Tes essay dan obyektif, paper

10.

Memahami dan memiliki wawasan tentang alel ganda

Setelah mengikuti perkuliahan mahasiswa diharapkan dapat menjelaskan tentang alel ganda

11.

Memahami dan memiliki wawasan mengenai genetika populasi

Setelah mengikuti perkuliahan mahasiswa diharapkan dapat menjelaskan pengertian genetika populasi

Mengkaji mendiskusikan populasi

dan Genetika populasi genetika

200

Keaktifan, kuis

100

97

Anda mungkin juga menyukai