Anda di halaman 1dari 1

No.

53 / April 2013

Perjalanan Panjang Menuju Jaminan Sosial Semesta, sudahkah Kita berperan?


Tak terasa lebih dari 8 tahun berlalu sejak UU SJSN diundangkan pada 19 Oktober 2004. Hingga hari ini kita semua menunggu kapan kartu dengan nomor identitas tunggal Jaminan Sosial terselip di dalam dompet. Hingga hari ini kita semua menanti, kapan hidup tanpa takut menjadi miskin karena telah terlindungi oleh jaminan kesehatan, jaminan kecelakaan kerja, jaminan hari tua, jaminan pensiun dan jaminan kematian. Akankah kita hanya berdiam diri dan berpangku tangan ? Tentu tidak...

Belum ada Actions Pada Level Kebijaksanaan

Tuangkan pendapat dan saran Anda untuk SJSN di :

en a ng g ap i per sia p an transformasi Persero menjadi BPJS pada 1 Januari 2014, Dj ok o S ungk ono, MM a nggo ta D JS N Ju m a t l a l u ke pa da j a ms o s i n d o ne s ia . c o m mengemukakanbelum ada actions pada level kebijaksanaan di tingkat Kementerian,sehingga terkesan tidak ada keseriusan Pemerintah untuk mendukung pr oses tr ansfor masi tersebut. Peraturan pelaksanaan UU BPJS untuk mendukung ber oper asinya BPJS belum tuntas diselesaikan,dan tidak ada arah yang jelas bagaimana melaksanakan transformasi, padahal waktu tinggal 278 hari lagi.

Joko mengakui bahwa PT Askes (Persero) lebih terstruktur dalam memeper siapkan tr ansfor masi menjadi BPJS Kesehatan. Agar transformasi berjalan sesuai dengan amanat UU BPJS,menurut Dj o ko S u ng ko no per lu ada tr ea tm e n y a ng l u ga s d ar i P e m er i n t a h , k a r e n a pe r a n Pemer inta h da la m pr os es tr ans for m asi cu k up menentukan,baik di bidang regulasi maupun kebij aksanaan . Selanjutnya

Sekretariat DJSN Berubah


hazali S itumor ang sela ku pimimpinan rapat DJSN yang diselenggarakan Jumat lalu men gi nf or mas ik an k epa da jamsosindonesia.com bahwa susunan organisasi Sekr etar iat DJS N telah diubah. Perubahan tersebut dituangkan dalam Keputusan Menko Kesra Nomor 02 Tahun 2013 tentang Organisasi dan Tata Kerja Sekretariat DJS N yang ditetapkan tanggal 1 Febr uari 2013 dan diundangkan pada 27 Februari 2013. Dasar per timbangan per ubahan Organisasi Sekretariat DJSN adalah dalam r a ng ka m eni nh g kat ka n kua litas pem ber ia n d u ku nga n a d m i n i s tr a si d a n p e l a y a n a n operasional kepada DJSN. Den ga n p er u ba h an t er se b u t, men ur ut C haz ali S i tu mor a n g,

200an hari lagi, sejauh manakah kesiapan peraturan pelaksanaannya? Berikan komentar Anda...

Sekretariat DJS N yang dipimpin ol e h s e or a ng S e kr e ta r i s membawahi 4 bagian yaitu Bagian Umum, Bagian Hubungan Antar Le m ba ga da n Pa r ti s i pa s i Masyarakat, Bagian Penyiapan Kebijakan Jaminan Sosial dan Bagian Penyiapan Monitoring dan E v a l u a s i P e n y e l e n g g a r aa n Jaminan Social. Distribusi dokter tidak merata ancam pelaksanaan BP JS Presiden diminta pertimbangkan usulan DJS N Index Berita Jaminan Sosial

Selanjutnya

PROSEDUR
ASKES JAMKESMAS JAMSOSTEK TASPEN

Anda berlangganan update Newsletter dari Jamsosindonesia.com Untuk berhenti berlangganan Newsletter ini, Anda dapat berhenti berlangganan sekarang. www.jamsosindonesia.com | admin@jamsosindonesia.com

Anda mungkin juga menyukai