Anda di halaman 1dari 4

TUGAS MERANCANG RENCANA PROGRAM PEMBELAJARAN TOPIK : GEOMETRI SUB TOPIK : MENEMUKAN KONSEP JARAK TITIK, GARIS DAN

BIDANG

KELOMPOK 9: NAMA 1. ZAHARA 2. RENI SOPINAL 3. TUTI SYAFRIANTI ASAL SEKOLAH SMK NEGERI 5 PEKAN BARU SMK NEGERI 1 BANGKINANG SMK TARUNA DUMAI

RENCANA PELAKSANAAN PEMBELAJARAN (RPP) Satuan Pendidikan Kelas/Semester Mata Pelajaran Topik Sub Topik Waktu : SMK : X/I : Matematika : Geometri : Menemukan konsep jarak titik, garis dan bidang : 2 x 45 Menit

A. Kompetensi Inti 1. Menghayati dan mengamalkan ajaran agama yang dianutnya. 2. Menghayati dan mengamalkan perilaku jujur, disiplin, tanggungjawab, peduli (gotong royong, kerja sama, toleran, damai), santun, responsifdan proaktif dan menunjukkan sikap sebagai bagian dari solusi atas berbagai permasalahan dalam berinteraksi secara efektif dengan lingkungan sosial dan alam serta dalam menempatkan diri sebagai cerminan bangsa dalam pergaulan dunia. 3. Memahami , menerapkan, menganalisis pengetahuan faktual, konseptual, prosedural berdasarkan rasa ingin tahunya tentang ilmu pengetahuan, teknologi, seni, budaya, dan humaniora dengan wawasan kemanusiaan, kebangsaan, kenegaraan, dan peradaban terkait penyebab fenomena dan kejadian, serta menerapkan pengetahuan procedural pada bidang kajian yang spesifik sesuai dengan bakat dan minatnya untuk memecahkan masalah. 4. Memahami, menerapkan, menganalisis pengetahuan faktual, konseptual, procedural berdasarkan rasa ingin tahunya tentang ilmu pengetahuan, teknologi, seni, budaya, dan humaniora dengan wawasan kemanusiaan, kebangsaan, kenegaraan, dan peradaban terkait penyebab fenomena dan kejadian, serta menerapkan pengetahuan procedural pada bidang kajian yang spesifik sesuai dengan bakat dan minatnya untuk memecahkan masalah. B. Kompetensi Dasar 2.1 Memiliki motivasi internal, kemampuan bekerjasama, konsisten, sikap disiplin, rasa percaya diri, dan sikap toleransi dalam perbedaan strategi berpikir dalam memilih dan menerapkan strategi menyelesaikan masalah. 2.2 Mampu mentransformasi diri dalam berpilaku jujur, tangguh mengadapi masalah, kritis dan disiplin dalam melakukan tugas belajar matematika. 2.3 Menunjukkan sikap bertanggung jawab, rasa ingin tahu, jujur dan perilaku peduli lingkungan. 3.13 Mendeskripkan konsep jarak dan sudut antar titik, garis dan bidang melalui mendemonstrasikan menggunakan alat peraga atau media lainnya 4.13 Menggunakan berbagai prinsip bangun datar dan ruang serta dalam menyelesaikan masalah nyata berkaitan dengan jarak dan sudut antara titik, garis dan bidang C. Indikator Pencapaian Kompetensi 1. Terlibat aktif dalam pembelajaran geometri 2. Bekerjasama dalam kegiatan kelompok

3. Toleran terhadap proses pemecahan masalah yang berbeda dan kreatif 4. Mendeskripsikan kedudukan titik 5. Menemukan konsep jarak antara titik dan titik

D. Tujuan Pembelajaran 1. Siswa terlibat aktif dan kreatif dalam pembelajaran geometri , serta mampu bekerjasama dalam kegiatan kelompok dan menunjukkan sikap toleransi terhadap proses pemecahan masalah. 2. Siswa dapat mendeskripsikan kedudukan titik melalui pengamatan dan memberikan alasannya. 3. Siswa dapat menyajikan hasil, menemukan konsep jarak titik dan titik serta penerapannya dalam penyelesaian masalah. E. Materi Pembelajaran 1. Barisan dan deret aritmetika 2. Menyajikan hasil suatu pola barisan dan deret aritmatika F. Model Pembelajaran / Pendekatan Problem Solving G. Media - Papan tulis - LCD H. Sumber Belajar - Buku Matematika SMA/SMK - LKS barisan dan deret aritmatika (terlampir) I. Langkah-langkah Pembelajaran KEGIATAN DESKRIPSI KEGIATAN 1. Melakukan pembukaan dengan salam pembuka dan berdoa untuk memulai pembelajaran 2. Memeriksa kehadiran peserta didik sebagai sikap disiplin 3. Menyampaikan tujuan pembelajaran yang akan di capai 4. Melakukan apersepsi dengan mengajukan pertanyaan untuk mengarahkan siswa ke materi yang akan dipelajari 5. Guru membagi siswa menjadi kelompok kecil yang terdiri dari 4-5 orang. 6. Guru membagikan LKS kepada siswa 1. Menyajikan masalah dalam bentuk umum Masalah factual dipaparkan dalam LKS Siswa diberi kesempatan untuk membaca dan memahami masalah yang tercantum dalam LKS (mengamati) Siswa memberi kesempatan kepada siswa untuk bertanya kepada sesama teman di dalam kelompoknya atau kepada guru bila ada yang tidak dipahami. (menanya) ALOKASI WAKTU

Pendahuluan

10 menit

Kegiatan Inti

50 menit

2. Menyajikan kembali masalah dalam bentuk operasional Siswa berdiskusi untuk mengidentifikasi masalah factual yang diberikan dalam LKS yaitu menentukan apa yang diketahui dan ditanya. (menalar) Setiap anggota kelompok menuliskan hasil identifikasi pada kertas kerja (LKS) 3. Menyajikan strategi penyelesaian masalah Siswa berdiskusi merancang strategi yang digunakan untuk memecahkan masalah. Siswa berdiskusi antar teman sekelompoknya mencoba mencari solusi untuk menyelesaikan permasalahan. (mencoba) 4. Menyelesaikan masalah Melalui langkah-langkah kerja yang ada di LKS dan tanya jawab siswa diarahkan untuk menemukan rumusan barisan aritmatika dan deret aritmatika (Jejaring atau simpulan) Siswa mempresentasikan hasil kerja kelompoknya

Anda mungkin juga menyukai