Anda di halaman 1dari 7

KEPUTUSAN KEPALA SEKOLAH MENENGAH PERTAMA NEGERI SATU ATAP POTO TANO KABUPATEN SUMBAWA BARAT

NOMOR : 422.1/021/SMPN SATAP/2012 TANGGAL : 05 JUNI 2013

TENTANG : PEMBENTUKAN DAN PENGANGKATAN PANITIA DAN PELAKSANAAN ULANGAN SEMESTER GENAP TAHUN PELAJARAN 2012/2013

PEMERINTAH KABUPATEN SUMBAWA BARAT DINAS PENDIDIKAN PEMUDA DAN OLAH RAGA SMP NEGERI SATU ATAP POTO TANO DESA MANTAR KECAMATAN POTO TANO KABUPATEN SUMBAWA BARAT NTB TAHUN 2013

PEMERINTAH KABUPATEN SUMBAWA BARAT DINAS PENDIDIKAN PEMUDA DAN OLAHRAGA

SMP NEGERI SATAP POTO TANO


Desa Mantar Kecamatan Poto Tano KSB KEPUTUSAN KEPALA SEKOLAH MENEGAH PERTAMA NEGERI SATU ATAP POTO TANO NOMOR : 422.1/021/SMPN SATAP/2013 TANGGAL : 05 JUNI 2013

TENTANG : PEMBENTUKAN DAN PENGANGKATAN PANITIA DAN PELAKSANAAN ULANGAN SEMESTER GENAP TAHUN PELAJARAN 2012/2013

Kepala Sekolah Menegah Pertama Negeri Satu Atap Poto Tano Kabupaten Sumbawa Barat : Menimbang : a. Bahwa dengan Peraturan Menteri Pendidikan Nasional Nomor 20 Tahun 2007 telah ditetapkan Standar Penilaian Pendidikan. b. Bahwa untuk kelancaran pelaksanaan ulangan semester pada semester genap tahun pelajaran 2012/2013 perlu ditetapkan susunan kepanitian.

Mengingat

: 1. Undang-Undang Nomor 20 Tahun 2003 tentang Sistem Pendidikan Nasional. 2. Peraturan Pemerintah Nomor 19 Tahun 2005 tentang Standar Pendidikan Nasional. 3. Peraturan Menteri Pendidikan Nasional Nomor 22 Tahun 2006 tentang Standar Isi untuk Satuan Pendidikan Dasar dan Menengah. 4. Peraturan Menteri Pendidikan Nasional Nomor 23 Tahun 2006 tentang Standar Kompetensi Lulusan untuk Satuan Pendidikan Dasar dan Menengah. 5. Keputusan Kepala Dinas Pendidikan Pemuda dan Olahraga Kabupaten Sumbawa Barat tentang Petunjuk Pelaksanaan Kalender Pendidikan; 6. Kalender Pendidikan SMP Negeri Satu Atap Poto Tano Tahun Pelajaran 2012/2013; 7. Hasil rapat guru dan karyawan SMP Negeri Satu Atap Poto Tano tanggal 28 Mei 2013 membahas persiapan ulangan semester genap tahun pelajaran 2012/2013. MEMUTUSKAN

Menetapkan Pertama Kedua Ketiga Keempat Kelima

: : : : : :

Susunan Panitia Ulangan Umum Semester Genap Tahun Pelajaran 2012/2013 sebagaimana tercantum pada Lampiran I Keputusan ini. Guru mata pelajaran yang bertugas menyusun perangkat soal tertulis maupun praktik sebagaimana tercantum pada Lampiran II Keputusan ini. Guru yang tercantum namanya dalam Lampiran III keputusan ini agar memeriksa hasil ulangan secara objektif/transparan dengan berpedoman pada petunjuk penilaian yang dibuat. Menugaskan panitia untuk menjalankan perencanaan dan program kerja agar pelaksanaan ulangan umum berjalan secara tertib dan lancer. Segala biaya yang timbul sebagai implikasi terbitnya Keputusan ini dibebankan kepada anggaran yang sesuai.

Keenam

Keputusan ini berlaku sejak ditetapkan dan akan dilakukan penyempurnaan jika terdapat kekeliruan.

Ditetapkan di Pada tanggal Kepala Sekolah,

: Mantar : 05 Mei 2013

IBRAHIM, S.Pd. NIP. 19590914 197911 1 004 Tembusan : 1. Kepala Dinas Pendidikan Pemuda dan Olahraga Kebupaten Sumbawa Barat di Taliwang; 2. Masing-masing yang bersangkutan untuk diketahui dan dilaksanakan sebagaimana mestinya; 3. Arsip.

Lampiran I

: Keputusan Kepala SMP Negeri Satap Poto Tano Kabupaten Sumbawa Barat Nomor : 422.1/021/SMPN SATAP/2013 Tanggal : 28 Mei 2013 Tentang : Susunan Panitia Ulangan Semester Genap SMP Negeri Satu Atap Poto Tano Tahun Pelajran 2012/2013 JABATAN GOL / RUANG Jabatan dalam Dinas Kepala Sekolah

No. 1.

Nama / NIP

Jabatan Kepanitian Penanggung Jawab

IBRAHIM, S.Pd. Guru Madya, Nip. 19590914 197911 1 004 IV/a ZUL KARNADI, S.Pd. Guru Pertama, Nip. 19830805 200901 1 014 III/b MISPAYANDI, S.Pd. Guru Pertama, Nip. 19821231 201001 1 037 III/b ALI AZMI, S.Pd. Guru Pertama, Nip. 19831205 200901 1 003 III/b SYAIFUL BAKHRISUDIRMANHASBUL YANIPTT PTT PTT

2.

Guru

Ketua Sekretaris

3.

Wakasis

4. 5. 6. 7. 8.

Bendahara BOS TU TU Penjaga Sekolah Wakasar

Bendahara

Pengetikan, Penggandaan, dan Pengepakan perangkat soal

ANDI HARAHAP, S.Pd. Guru Pertama, Nip. 19760531 200901 1 003 III/a

Seksi Konsumsi

Ditetapkan di Pada tanggal Kepala Sekolah,

: Mantar : 05 Mei 2013

IBRAHIM, S.Pd. NIP. 19590914 197911 1 004

Lampiran II

: Keputusan Kepala SMP Negeri Satap Poto Tano Kabupaten Sumbawa Barat Nomor : 422.1/021/SMPN SATAP/2013 Tanggal : 28 Mei 2013 Tentang : Guru yang Menyusun dan Menilai Ulangan Semester Genap SMP Negeri Satu Atap Poto Tano Tahun Pelajran 2012/2013 Nama Penyusun dan Penilai Amirul Muminin, S.Pd.I. Edy Sofyan, S.P.I Masripawan, S.Pd Andi Harahap, S.Pd. Mispayandi, S.Pd.

NO. 1.

Mata Pelajaran Pendidikan Agama Islam

Kelas VII VIII VII VIII VII VIII VII VIII VII VIII VII VIII VII VIII VII VIII VII VIII VII VIII VII VIII

Jenis Ulangan Tertulis Tertulis Tertulis Tertulis Tertulis Tertulis Tertulis Tertulis Tertulis Tertulis Tertulis Tertulis Tertulis Tertulis Tertulis Tertulis Tertulis Tertulis Tertulis Tertulis Praktik Praktik Ditetapkan di Pada tanggal Kepala Sekolah,

2.

PKn

3.

Bahasa Indonesia

4.

Bahasa Inggris

Ramli, S.Pd.

5.

Matematika

Ali Azmi, S.Pd. Zul Karnadi, S.Pd. Saefuddin, S.Pd. Sukaini, S.Pd.

6.

IPA Terpadu

7.

IPS Terpadu

8.

Penjaskes Orkes

Andi Harahap, S.Pd.

9.

TIK

Zul Karnadi, S.Pd.

10.

Seni Budaya

Masripawan, S.Pd.

11

Muatan Lokal

: Mantar : 05 Mei 2013

IBRAHIM, S.Pd. NIP. 19590914 197911 1 004 Lampiran III : Keputusan Kepala SMP Negeri Satap Poto Tano Kabupaten Sumbawa Barat

Nomor Tanggal Tentang

: 422.1/021/SMPN SATAP/2013 : 28 Mei 2013 : Program Kerja Panitia Ulangan Semester Genap Tahun Pelajaran 2012/2013 TANGGAL PELAKSANAAN 28 Mei 2013 29 Mei 2013 1 s.d. 5 Juni 2013 07 Juni 2013 07 s/d 08 Juni 2013 08 Juni 2013 10 s/d 15 Juni 2013 20 Juni 2013 21 Juni 2013

NO. 1. 2. 3. 4. 5. 6. 7. 8. 9.

URAIAN Rapat Pembentukan Panitia Pengadaan SK Kepanitiaan dan perangkat administrasi lainnya Penyusunan Perangkat Soal Pengumpulan Soal dan Telaah Soal Pengetikan, Penggandaan dan Pengepakan Soal Pengaturan Ruangan Pelaksanaan Ulangan Semester II Pengumpulan Nilai Mata Pelajaran ke Wakasek Kurikulum Laporan daya serap siswa oleh wakasek kurikulum ke kepala sekolah

Ditetapkan di Pada tanggal Kepala Sekolah,

: Mantar : 05 Mei 2013

IBRAHIM, S.Pd. NIP. 19590914 197911 1 004

Lampiran III : Keputusan Kepala SMP Negeri Satap Poto Tano Kabupaten Sumbawa Barat Nomor : 422.1/021/SMPN SATAP/2013 Tanggal : 28 Mei 2013 Tentang : Jadwal Pelaksanaan Dan Pengawasan Ulangan Semester Genap SMP Negeri Satu Atap Poto Tano Tahun Pelajaran 2012/2013 N O. 1. 2. 3. 4. 5. HARI/TANGGAL Senin, 10 Juni 2013 Selasa, 11 Juni 2013 Rabu, 12 Juni 2013 Kamis, 13 Juni 2013 Jumat, 14 Juni 2013 Sabtu, 15 Juni 2013 JAM/ WAKTU 07.30 09.00 09.15 10.45 07.30 09.00 09.15 10.45 07.30 09.00 09.15 10.45 07.30 09.00 09.15 10.45 07.30 10.00 MATA PELAJARAN PEND. AGAMA ISLAM PPKn IPA TERPADU TIK BAHASA INDONESIA BAHASA INGGRIS IPS TERPADU PENJASKES MATEMATIKA SENI BUDAYA MULOK KODE PENGAWAS VII 7 6 3 8 5 9 2 1 4 10 VIII 6 7 8 3 9 5 1 2 10 4 KETERANGAN 1. 2. 3. 4. 5. 6. 7. 8. 9. 10. ANDI HARAHAP, S.Pd. SUKAINI, S.Pd. ZUL KARNADI, S.Pd. ALI AZMI, S.Pd. MISPAYANDI, S.Pd. EDY SOPIAN, S.Pd.I. AMIRUL MUMININ, S.Pd.I. SAEFUDDIN, S.Pd. RAMLI, S.Pd. MASRIPAWAN, S.Pd.

6.

07.30 09.00 09.15 10.45

Disesuaikan oleh guru mata pelajaran yang bersangkutan Ditetapkan di : Mantar Pada tanggal : 05 Juni 2013 Kepala Sekolah,

IBRAHIM, S.Pd. NIP. 19590914 197911 1 004

Anda mungkin juga menyukai