Anda di halaman 1dari 2

AMOCO MITSUI PTA INDONESIA

Material Safety Data Sheet


Pengenal Cepat (Nama Umum dalam pabrik) Perusahaan pembuat : E. Merck

SEKSI 1 - IDENTIFIKASI PRODUK


Nama Umum (Digunakan pada label) (Nama Dagang ): CAS No : 7784-24-9

Alumunium Kalium Sulfate dodekahidrat GR, ACS


Kalium alumunium sulfat; Alum kalium Rumus :

KAl(SO4)2 * 12 H2O
Komposisi / informasi kandungan :: Berat Molekul : 474.39 EINECS-No : 232-141-3

URAIAN FISIK/SIFAT
TAMPILAN: Bentuk : Padat Warna : Tidak berwarna Bau : Tidak berbau pH pada g/l H2O ( 20 o C ) : Tidak ada Viscositas dinamis ( 20 o C ) : Tidak ada Suhu titik leleh : Tidak ada Suhu Titik Didih : Tidak ada Suhu pembakaran Tidak ada Suhu titik nyala : Tidak ada Ambang ledakan terendah Tidak ada Ambang ledakan teratas : Tidak ada Berat Jenis (20 o C ) : 1.74 g/cm3 Bulk density mendekati 900 kg/m3 Kelarutan dalam air(20 C) : 110 g/l

SEKSI 2 IDENTIFIKASI BAHAYA


Menurut evaluasi data yang ada, suatu klasifikasi bergantung pada katagori bahaya seperti disebutkan dalam Directive 67/548/EEC tanpa perlu pengesahan negara..

SEkSI 3 - TINDAKAN PERTOLONGAN PERTAMA


Kena mata dan kulit : Bilas dengan air yang banyak. Lepaskan baju yang tercemar. Jika terhirup : Bernafas dengan udara segar. Konsultasi dengan dokter jika masih merasa tidak enak. Jika tertelan : Beri minum korban dengan air yang banyak . Induce vomiting. Bawa ke dokter jika masih merasa tidak nyaman. Jika terminum : Beri minum korban, jangan sampai muntah. Bawa ke dokter .

SEKSI 4 TINDAKAN PENCEGAHAN KEBAKARAN


Media pemadam yang cocok : Disesuaikan dengan material tersimpan dalam gudang. Resiko khusus : Tidak terbakar.

SEKSI 5 TINDAKAN MENGHINDARI KECELAKAAN


Keringkan, Buang ke tempat sampah khusus . bersihkan daerah tercemar.

SEKSI 6 PENANGANAN DAN PENYIMPANAN


Penanganan : Tidak ada syarat khusus. Penyimpanan : Tutup rapat simpan di tempat kering.

SEKSI 7 PENGAWASAN LEDAKAN/ PERLINDUNGAN DIRI


Peralatan pelindung diri : Pelindung pernafasan : Diperlukan bila terbentuk uap Pelindung mata : Diperlukan Pelindung tangan : Diperlukan Kesehatan Industri : Ganti pakaian yang tercemar. Gunakan krim pelindung kulit. Cuci tang dan muka setelah bekerja bekerja dengan zat tersebut.

SEKSI 8 KESTABILAN DAN KEREAKTIFAN


Keadaan yang harus dihindarkan : Tidak ada Zat yang harus dihindarkan : Tidak ada Zat hasil penguraian yang berbahaya : Tidak ada

SEKSI 9 INFORMASI TOKSIKOLOGI & EKOLOGI


Data kuantitas racun : tidak ada. Adstringent . Property which must be anticipated on the basis of structure - effect consideration : Jika terhirup : iritasi. Jika kena kulit/mata : Iritasi. Jika terserap : Iritasi Jika terserap dalam jumlah besar : iritasi pada membran mulut dan saluran pernafasan. Informasi ekologi : Tidak ada masalah ekologi yang terjadi bila zat ini ditangani dengan hati-hati.

SEKSI 9 INFORMASI TOKSIKOLOGI & EKOLOGI (LANJUTAN)


Produk : Tidak ada aturan EC yang seragam untuk limbah kimia. Sisa kimia umumnya dicatat sebagai limbah khusus. Limbah diatur dalam negara-negara anggota EC melalui hukum dan perundang-undangan yang bersangkutan. Kami menyarankan anda menghubungi pihak yang berwenang atau perusahaan limbah yang diakui yang akan menyarankan anda bagaimana membuang limbah khusus. Pengepakan : Limbah berhubungan dengan aturan resmi. Tangani pengepakan zat terkontaminasi dengan cara yang sama jika berbeda dengan aturan resmi. MSDS dan kandungannya ditawarkan kepada anda dengan tepat. Kami telah menelaah keterangan yang terkandung dalam data ini yang kami terima dari sumber luar perusahaan. Kami percaya bahwa keterangan harus dikoreksi tetapi tidak dapat dijamin ketepatan dan kelengkapannya . Tindakan pencegahan Kesehatan dan Keselamatan dalam data ini mungkin tidak cukup untuk seluruh individu atau situasi. Adalah kewajiban pemakai untuk mengevaluasi dan menggunakan produk ini dengan aman dan untuk melengkapai dengan seluruh hukum dan aturan yang berlaku. Tidak ada pernyataan dibuat dalam kertas data ini akan di bentuk sebagai sebuah perizinan atau saran untuk menggunakan produk apapun dengan cara yang paten. Tidaj ada jaminan secara tersurat maupun tersurat.

Anda mungkin juga menyukai