Anda di halaman 1dari 1

Kecelakaan kerja tidak terjadi begitu saja, kecelakaan terjadi karena tindakan yang salah

atau kondisi yang tidak aman. Kelalaian merupakan sebab utama kecelakaan.
Penyebab terjadinya kecelakaan kerja yang lain adalah tidak menggunakannya peralatan
keselamatan, kurangnya pelatihan kepada pekerja tentang keamanan kerja, seting tempat
kerja yang berbahaya misalnya mesin yang seharusya jauh dari pekerja namun
ditempatkan dekat dengan pekerja.
Kemudian pelindung mesin yang tak sebanding, peralatan yang rusak, peralatan
pelindung yang tak mencukupi, seperti helm dan gudang yang kurang baik juga menjadi
penyebab kecelakaan kerja. Penyebab kecelakaan kerja berikutnya adalah tidak fokus
pada pekerjaan sehingga kecelakaan dapat terjadi setiap saat.

Tayangan berikut merupakan fakta yang menjadi pembelajaran untuk kita agar kita
selamat dalam bekerja

Anda mungkin juga menyukai