Anda di halaman 1dari 5

Perbandingan aku dan dengan puisi aku

Kelompok 6

Anggota kelompok

Mulyoningrum Yuni Ariesta Sri Jayanti Abdi Ghoni M. Syaifudin

(106.268) (106.311)

(106.483) (106.446) (106.275)

AKU Kalau sampai waktuku 'Ku mau tak seorang kan merayu Tidak juga kau Tak perlu sedu sedan itu Aku ini binatang jalang Dari kumpulannya terbuang Biar peluru menembus kulitku Aku tetap meradang menerjang Luka dan bisa kubawa berlari Berlari Hingga hilang pedih peri Dan aku akan lebih tidak perduli Aku mau hidup seribu tahun lagi

Dengan Puisi, Aku Dengan puisi aku bernyanyi Sampai senja umurku nanti Dengan puisi aku bercinta Berbatas cakrawala Dengan puisi aku mengenang Keabadian Yang Akan Datang Dengan puisi aku menangis Jarum waktu bila kejam mengiris Dengan puisi aku mengutuk Nafas zaman yang busuk Dengan puisi aku berdoa Perkenankanlah kiranya

intrinsik

1. Tema atau Sense 2. Feeling atau Rasa 3. Tone atau Nada 4. Amanat 5. Diksi 6. Imajeri atau daya bayang 7.Kata-kata konkret/Nyata 8.Gaya bahasa 9. Irama atau ritme 10.Tipografi/Rima atau unsur bunyi atau sajak

Biografi
Pengarang

Anda mungkin juga menyukai