Anda di halaman 1dari 5

BAB V KESIMPULAN DAN SARAN A.

Kesimpulan Berdasarkan uraian teoritis dan analitis, maka dapat diambil beberapa kesimpulan sebagai berikut : 1. Terdapat pengaruh yang signifikan kemampuan berpikir kreatif (X1) terhadap prestasi belajar matematika (Y) pada siswa kelas XI IPA SMA Negeri 50 Jakarta. 2. Terdapat pengaruh yang signifikan kemampuan berpikir logis (X2) terhadap prestasi belajar matematika (Y) pada siswa kelas XI IPA SMA Negeri 50 Jakarta. 3. Terdapat pengaruh yang signifikan kemampuan berpikir kreatif (X1) dan kemampuan berpikir logis (X2) secara bersama-sama terhadap prestasi belajar matematika (Y) pada siswa kelas XI IPA SMA Negeri 50 Jakarta. B. Saran 1. Kepala sekolah dan guru-guru harus saling berkomunikasi dengan orangtua siswa dalam mencari jalan terbaik dari permasalahan belajar yang dihadapi oleh anak didik khususnya dalam belajar matematika. 2. Guru matematika sebagai tenaga pengajar harus berfungsi sebagai guru yang professional untuk menambah semangat belajar siswa menjadi mampu berpikir kreatif dan berpikir logis dalam belajar matematika sehingga prestasi belajar siswa menjadi lebih baik.

3. Guru matematika sebagai tenaga pengajar hendaknya menguasai tekhniktekhnik yang dibutuhkan untuk mengembangkan kemampuan berpikir kreatif dan berpikir logis guna meningkatkan presatasi belajar matematika siswa.

DAFTAR PUSTAKA

Ahmadi, Abu. 2004. Psikologi Belajar. Jakarta : PT Rineka Cipta. Arifin, Zaenal. 1998. Evaluasi Instruksional. Bandung : Rosda Karya. Arikunto, Suharsimi. 2005. Manajemen Penelitian. Jakarta : Rineka Cipta. Arikunto, Suharsimi. 2010. Prosedur Penelitian. Jakarta : Penerbit Rineka Cipta. Bahri Djamarah, Syaiful. 2011. Psikologi Belajar. Jakarta: Rineka Cipta. Departemen Pendidikan dan Kebudayaan. 1999. Kamus Besar Bahasa Indonesia. Jakarta : Balai Pustaka. Hamalik, Oemar. 2001. Proses Belajar Mengajar. Jakarta : PT Grasindo. Hamzah. 2007. Model Pembelajaran. Jakarta : PT Bumi Aksara. Kadir. 2010. Statistika Untuk Penelitian Ilmu-ilmu Sosial (Dilengkapi dengan output SPSS). Jakarta: Penerbit Rosemata Sampurna. Molan, Benyamin. 2012. Logika Ilmu Dan Seni Berpikir Kritis. Jakarta : PT Indeks. Munandar. S.C. Utami. 1992. Mengembangkan Bakat dan Kreativitas Anak Sekolah. Jakarta : PT Grasindo.

Rawlinson. 1986. Berfikir Kreatif & Brainstorming. Jakarta : Penerbit Erlangga. Riduwan. 2011. Belajar Mudah Penelitian. Bandung : Penerbit Alfabeta Samatowa, Usman. 2010. Daya Pikir dan Daya Cipta. Gorontalo : PT Indeks. Slameto. 2010. Belajar dan Faktor-Faktor Yang Mempengaruhi. Jakarta : PT Rineka Cipta. Sudjana. 2005. Metoda Statistika. Bandung: Tarsito. Sugiyono. 2012. Metode Penelitian Pendidikan. Bandung : Penerbit Alfabeta. Syah, Muhibbin. 2007. Psikologi Belajar. Jakarta : PT Raja Grafindo Persada. Tilaar, H.A.R. 2012. Pengembangan Kreativitas dan Entrepreneurship. Jakarta : PT Kompas Media Nusantara. W. Santrock, John. 2008. Psikologi Pendidikan. Jakarta : Kencana Prenada Media Group. http://dikmen.kemdikbud.go.id/html/index.php?id=berita&kode=265 diunduh pada tanggal 9 April 2013.

Anda mungkin juga menyukai