Anda di halaman 1dari 1

Bahan Makanan yang Dianjurkan

Sumber karbohidrat : beras ditim atau disaring; roti, mi, macaroni, biskuit, tepung beras/terigu/sagu aren/sagu ambon, kentang, gula pasir, gula merah,madu dan sirup. Sumber protein hewani: daging sapi, ayam dengan lemak rendah; ikan, telur, susu rendahlemak dalam jumlah yang telah ditentukan. Sumber protein nabati: kacang-kacangan kering, seperti : kacang kedelai dan hasil olahannya,seperti tahu dan tempe. Sayuran: sayuran yang tidak mengandung gas, seperti : bayam, kangkung, buncis, kacang panjang, wortel, tomat, labu siam dan tauge. Buah-buahan: semua buah-buahan segar, seperti : pisang, papaya, jeruk, apel, melon,semangka dan sawo. Lemak : minyak jagung, minyak kedelai, margarine, mentega dalam jumlahterbatas dan tidak untuk menggoreng tetapi untuk menumis; kelapaatau santan encer dalam jumlah terbatas. Minuman: teh encer, coklat, sirup. Bumbu: semua bumbu selain bumbu tajam dalam jumlah terbatas.

Bahan Makanan yang Tidak Diajurkan

Sumber karbohidrat : makanan yang mengandung gas atau alcohol, seperti : ubi, singkong,tape singkong dan tape ketan. Sumber protein hewani: daging sapi dan ayam yang berlemak; gajih, sosis, ham, hati, limpa, babat, otak, kepiting dan kerang-kerangan; keju, dan susu penuh. Sumber protein nabati: kacang-kacangan kering yang mengandung lemak cukup tinggi sepertikacang tanah, kacang mete, dan kacang bogor. Sayuran: semua sayuran yang mengandung gas, seperti : kol, kembang kol,lobak, sawi dan nangka muda. Buah-buahan: buah-buahan segar yang mengandung alcohol atau gas, seperti : duriandan nangka matang. Lemak : minyak kelapa dan minyak kelapa sawit; santan kental. Minuman: teh/kopi kental, minuman yang mengandung soda dan alcohol, seperti bir dan wiski. Bumbu: lombok, cabe rawit dan bumbu-bumbu lain yang tajam.

Anda mungkin juga menyukai