Anda di halaman 1dari 11

PERKEMBANGAN BAHASA

Ihsana Sabriani Borualogo

BAHASA
Alat komunikasi dengan orang lain untuk menyatakan pikiran dan perasaan

Ihsana Sabriani Borualogo

BICARA

Bentuk bahasa yang menggunakan artikulasi atau kata-kata yang digunakan untuk menyampaikan maksud Pada bayi, kemampuan bicara atau komunikasi aktif dilakukan melalui tangisan dan gerakan tubuh

Ihsana Sabriani Borualogo

FUNGSI BAHASA

Untuk menyatakan ekspresi diri Alat komunikasi Alat integrasi dan adaptasi sosial Alat kontrol sosial (mempengaruhi tingkah laku orang lain)

Ihsana Sabriani Borualogo

DUA UNSUR PENTING BAHASA SEBAGAI ALAT KOMUNIKASI

Anak menggunakan bentuk bahasa yang bermakna bagi orang lain Anak harus memahami bahasa orang lain

Ihsana Sabriani Borualogo

BENTUK KOMUNIKASI PRA BICARA :


Menangis (crying) Cooing (ocehan) : explosive sound Babling, misal : ma-ma, pa-pa Isyarat (gesture) Ungkapan emosional Misalnya :

Ungkapan rasa senang Ungkapan rasa tidak senang Ekspresi wajah


Ihsana Sabriani Borualogo

HAL PENTING DALAM BELAJAR BICARA

Kematangan organ bicara Kesiapan mental (12-18 bulan) Tingkat kematangan otak dapat dikatakan siap belajar Model sebagai panutan Kesempatan untuk mengembangkan diri (latihan) Bimbingan dari lingkungan Motivasi (Dorongan dari diri dan lingkungan)
Ihsana Sabriani Borualogo

KONDISI YANG MENIMBULKAN PERBEDAAN DALAM BELAJAR BICARA

Kesehatan Kecerdasan Sosio ekonomi (kurang dibimbing) Jenis kelamin Minat berkomunikasi Dorongan Ukuran keluarga Urutan kelahiran Metode pelatihan Kelahiran kembar Hubungan dengan teman sebaya Kepribadian
Ihsana Sabriani Borualogo

TUGAS POKOK PERKEMBANGAN BAHASA

Pengucapan Pengembangan kosa kata Pembentukan kalimat

Ihsana Sabriani Borualogo

POLA PERKEMBANGAN BICARA

Pola perkembangan bicara sejalan dengan perkembangan motorik dan mentalnya. Saat anak mulai belajar berjalan (9-18 bulan), perkembangan bicara terhenti plateau) Usia 12-15 bulan dapat bicara 1 kata Usia 18-24 bulan dapat bicara 2 kata Usia 2-5 tahun dapat bicara 5-6 kata, membentuk kalimat sederhana
Ihsana Sabriani Borualogo

BAHAYA DALAM PERKEMBANGAN BAHASA


Menangis berlebihan Kesulitan pemahaman karena keterbatasan verbalisasi Keterlambatan bicara Bicara cacat sebagai akibat :

Kesalahan dalam belajar Cacat fisik (sumbing, cacat langit-langit)

Kerancuan bicara

Lisping (penggantian bunyi huruf) Slurring (bicara tidak jelas karena gangguan di bibir, lidah atau rahang) Stuttering (gagap) Cluttering (bicara cepat)

Kedwibahasaan Sulit berkomunikasi (pasif) Berbicara tidak sosial :


Mengejek Mengomentari Mengkritik


Ihsana Sabriani Borualogo

Anda mungkin juga menyukai