Anda di halaman 1dari 3

Surat Perjanjian Kerja Sama

Yang bertanda tangan di bawah ini masing-masing : Nama Pekerjaan Alamat : : : Andarias Batti Purnawirawan, TNI-AD Jl. Samudra I, No. 3 Palu.

Dalam perjanjian kerja sama ini disebut pihak I (pemilik/kuasa) lokasi lahan : 1) Nama Pekerjaan Alamat : : : Joko Tani PKMI, Dusun : Desa Sibayu, Kecamatan Balaesang, Kabupaten Donggala. 2) Nama Pekerjaan Alamat : : : Jende Tani PKMI, Dusun : Desa Sibayu, Kecamatan Balaesang, Kabupaten Donggala. Dalam perjanjian kerja sama ini, disebut pihak II (pekerja/penggarap) : Sepakat mengadakan kerja sama, mengolah tanah perkebunan milik kuasa, pihak I, sesuai dengan surat yang dikeluarkan, oleh instansi pemerintah yang berwenang yaitu : 1) Surat Rekomendasi, Kades Sibualong, No. Tgl . . . . . . . 2) Surat Rekomendasi, Kepala Kecamatan Balaesang No . . . . . . 3) Surat Denah Kekafon Doti II Donggala/gambar/peta lokasi. 4) Surat Bupati Kepala Daerah Tingkat II Donggala. 5) Surat Kepala Badan Pertanahan Nasional Donggala. Dan surat kuasa absolut/mutlak yang diberikan oleh masing-masing pemilik lahan yaitu : 1) Kelompok Tani Batumarupa Fudah, sebanyak 25/dua puluh lima orang, masing-masing 2/dua Ha = 50 Ha. 2) Kelompok Tani Tengkositeru, sebanyak 25/dua puluh lima orang, masing-masing 2/dua Ha = 50 Ha.

3) Tanah perkebunan milik Andarias Batti di arorau dengan bayaran, kepada pihak I (Andarias Batti), menjaga, mengurus seluruh persyaratan, surat-surat yang dibutuhkan dan membayar semua kewajiban yang timbul (pajak dan lain-lain), menjaga dan mengawasi serta mengolah, menanami dan memetik serta menjual seluruh hasil produksi lahan tersebut dengan ketentuan sebagai berikut : a) Pemilik/kuasa lahan lokasi tersebut di atas Andarias Batti sepakat kerja sama dengan pihak II (Joko dan Jende) untuk mengolah lokasi tersebut di atas, dengan membabat, membersihkan, menyediakan bibit dan menanam bibit serta memelihara semua tanaman yang ditanam di atas lokasi sesuai dengan ukuran dan kapasitas yang disepakati yaitu tanaman kuasa berjarak 7 m x 7 m, / 000 l kursi semua. b) Pihak I Andarias Batti/kuasa, pemilik lahan atas lokasi tersebut, sepakat memberi kepada pihak II (Joko dan Jende) seperdua/50%, dari tanaman yang dikelolanya, dibagi pada waktu tanaman tersebut sudah berhasil khusus pada tanaman kelas seperti kelapa, cengkeh, pala, dan lain-lain atau tanaman musiman, tidak termasuk. Termasuk tanah tempat tanaman yang di tentukan oleh pihak I (Andarias Batti), Pemilik/kuasa lokasi lahan tersebut. c) Selama proses kerja sama, terutama pekerjaan mengolah, menanam dan memelihara tanaman sampai selesai dibagi antara kedua belah pihak kecuali pajak dengan kewajiban kepada pemerintah. d) Pihak I (Andarias Batti), pemilik/kuasa lokasi tersebut berhak menentukan dan mengendalikan pelaksanaan disetiap lokasi tersebut, memeriksa dan mengarahkan semua kegiatan pihak II (Joko dan Jende) dengan musyawarah dan mufakat. e) Penggarap/pekerja yaitu pihak II (Joko dan Jende) dan kawankawan di larang menjual menadah keuntungan seluruh kerelaan, lokasi tersebut, sampai selesai atau sepengetahuan pihak I (Andarias Batti) sebagai pemilik/pemegang kuasa.

f) Apabila sudah ada pembajakan atas lokasi dan tanaman tersebut karena sudah memenuhi unsur tersebut di atas, maka

penggarap/pekerja yang mendapat hak, sesuai dengan bunyi perjanjian kerja sama ini, maka hak dari penggarap/pekerja bilamana akan melepas/menjual hasil yang ia dapatkan, setelaha kules harus disampaikan kepada pemilik (Andarias Batti) dan apabila tidak didapat kesepakatan maka, penggarap/pekerja yaitu pihak II (Joko dan Jende) berhak menjual kepada pihak lain. g) Seluruh kegiatan dan kemukaan di dalam lokasi tersebut, diberikan untuk jadi tanggungjawab pihak II (Joko dan Jende) dengan setiap saat dilaporkan kepada pihak I (Andarias Batti). h) Pihak II (Joko dan Jende) dalam kerja sama ini berjanji siap melaksanakan dan mentaati sepenuhnya semua maksud dengan isi yang tertuang dalam surat perjanjian kerja sama ini. Demikianlah surat kesepakatan kerja sama ini dibuat oleh kedua belah pihak dengan benar tanpa tekanan dari pihak manapun dan dalam keadaan sehat di atas kertas yang bermaterai cukup dan ditandatangani kedua belah pihak I dan pihak II dan dapat dipertanggungjawabkan di mana diperlukan. Simajaya, . . . . . . Yang membuat Pihak II 1) Joko 2) Jende Seksi : 1) S 2) S 3) Menyetujui Kepala Desa Simajaya Andarias Batti Pihak I/Kuasa/Pemilik

Kepala Dusun II Roral

Anda mungkin juga menyukai