Anda di halaman 1dari 13

Kesehatan, Keselamatan Kerja, & Lingkungan Hidup

e n d 4 u . a l l @ g m a i l . c o m

Standar Kompetensi
Menerapkan Kesehatan dan Keselamatan Kerja serta Lingkungan Hidup

Mendeskripsikan Kesehatan dan Keselamatan Kerja (K3)

Melaksanakan Prosedur K3

Menerapkan Konsep Lingkungan Hidup

Menerapkan Ketentuan P3K

Kompetensi Dasar

Deskripsi K3
Keselamatan Kerja adalah keselamatan yang berkaitan dengan mesin, pesawat alat kerja, bahan dan proses pengolahannya, tempat kerja dan lingkungannya serta cara-cara melakukan pekerjaan. Keselamatan Kerja juga merupakan sarana utama untuk pencegahan kecelakaan, cacat, dan kematian sebagai akibat dari kecelakaan kerja. (Dr. Sumamur.P.K, M.Sc, 1981, hal 1,2)

Tujuan K3
Title Melindungi tenaga kerja atas hak keselamatannya dalam melakukan pekerjaan untuk kesejahteraan hidup dan meningkatkan produksi dan produktifitas nasional

Title

Menjamin keselamatan setiap orang lain yang berada di tempat kerja tersebut

Title

Memelihara sumber produksi agar dapat digunakan secara aman dan efisien

Kecelakaan

Kejadian yang tidak terduga (tidak ada unsur kesengajaan) dan tidak diharapkan karena mengakibatkan kerugian, baik material maupun penderitaan bagi yang mengalaminya. Oleh karena itu, sabotase atau kriminal merupakan tindakan diluar lingkup kecelakaan yang sebenarnya.

Kerugian Akibat Kecelakaan Kerja


Kecelakaan kerja dapat mengakibatkan 5 kerugian (5K):
1 2 3 4 5

Kerusakan Kekacauan organisasi Keluhan dan kesedihan Kelainan dan cacat

Kematian

Klasifikasi Kecelakaan

Jenis Kecelakaan

Sumber atau Penyebab Kecelakaan

Sifat Luka atau Kelainan

Jenis Kecelakaan
Terjatuh Terkena Radiasi

Tertimpa benda jatuh


Tersambar Petir

DLL

Tertumbuk

(80%-85%) disebabkan oleh kelalaian manusia.


(Dr. Sumamur, 1981, hal 9)

Terjepit

Suhu Tinggi

Penyebab Kecelakaan
pembangkit tenaga, mesinmesin penyalur, pengerjaan logam, mesin pertanian, pertambangan, dan lainlain.

Mesin

DLL
4. Description of the business

Alat Angkut/ Angkat


kereta, mobil, pesawat terbang, kapal laut, crane, dan sebagainya. Lingkungan Kerja

Di dalam/ di luar gedung, di bawah tanah

bahan peledak, radiasi sinar UV, radiasi nuklir, debu dan gas beracun, dan sebagainya.

Bahan Berbahaya/ Radiasi

ThemeGallery is a Design Digital Content & Contents mall developed by Guild Design Inc.

Sifat Luka atau Kelainan

Patah tulang, memar, gegar otak, luka bakar, keracunan mendadak, akibat cuaca, dan sebagainya.
ThemeGallery is a Design Digital Content & Contents mall developed by Guild Design Inc.

K3 Dalam Menggunakan Teknologi Informasi Dan Komunikasi

Posisi badan

Posisi Tangan

Posisi Kaki

Mengatur Posisi Duduk

Memperkirakan jarak pandang dengan Monitor

a.

Jarak pandang yang baik adalah 3050 cm dari monitor


Posisi Monitor agar diatur sesuai dengan posisi kepala atau mata agar tidak terlalu menunduk atau mendongak.

b. c.
d. e.

Penerangan ruangan harus cukup terang

Jika ada pengaman radiasi monitor,gunakanlah


Jika tidak ada pengaman radiasi monitor,aturlah intensitas monitor jangan Terlalu terang atau gelap.

Terima Kasih!
end4u.all.@gmail.com

Anda mungkin juga menyukai