Anda di halaman 1dari 2

Tanaman transgenik adalah tanaman yang telah disisipi atau memiliki gen asing dari spesies tanaman yang

berbeda atau mahluk hidup lainnya. Para petani saat sekarang sudah mengerti tentang transgenic, bahwasanya tanaman produk transgenic tidak menaikkan produksi. Tapi diciptakan untuk lebih tahan terhadap kondisi tertentu seperti kekeringan, terendam atau serangan hama penyakit (Ruskandi, 2011).

Ruskandi, C. 2011. Padi Transgenik Indonesia. http://www.pantonanews.com/624-padi-transgenik-

indonesia. 6 Juni 2012.

Anda mungkin juga menyukai