Anda di halaman 1dari 20

PENDANAAN

BAB 16

PENDANAAN

Keputusan Pendanaan Perusahaan

Biaya Modal (dana) perusahaan yang digunakan untuk mendukung operasi bisnis

Laba Perusahaan

Nilai Perusahaan

METODE-METODE PENDANAAN MELALUI UTANG


Pinjaman dari Lembaga Keuangan

Menerbitkan Obligasi
Menerbitkan Surat Berharga Dampak Tingkat Pendanaan melalui Utang terhadap Beban Bunga Kreditor-kreditor yang Umumnya Menyediakan Pendanaan melalui Utang

METODE-METODE PENDANAAN MELALUI EKUITAS


SALDO LABA MENERBITAN SAHAM PERBANDINGAN ANTARA PENDANAAN MELALUI EKUITAS DENGAN PENDANAAN MELALUI UTANG

SALDO LABA
Keputusan deviden adalah keputusan

sehubungan dengan berapa banyak laba


triwulan perusahaan sebaiknya ditahan

(diinvestasikan kembali kedalam perusahaan)


atau dibagikan sebagai deviden kepada pemilik

MENERBITAN SAHAM
Menerbitkan saham perusahaan modal ventura

Masuk bursa saham Mendaftarkan saham

PERBANDINGAN ANTARA PENDANAAN MELALUI EKUITAS DENGAN PENDANAAN MELALUI UTANG


Kreditor (seperti bank koersial, lembaga simpan pinjam, dan perusahaan pendanaaan) Kreditor (seperti dana pendiun, perusahaan asuransi, dan reksa dana asuransi) pinjaman Pembayaran bunga dan pinjaman pokok Pembelian obligasi Pembayaran kupon dan pinjaman pokok

Operasi perusahaan

Laba perusahaan

Investor (seperti dana pensiun, perusahaan asuransi, reksa dana saham, dan invetor perorangan)

Pembelian saham perusahaan


Pembayaran deviden

Saldo laba

BAGAIMANA PERUSAHAAN MENERBITKAN SEKURITAS


Persiapan bank investasi menjamin harga yang diterima oleh perusahaan emiten, berapapun harga sekuritas yang akhirnya terjual Penjaminan bank memberikan saran pada perusahaan mengenai jumlah saham atau obligasi yang akan diterbitkan
Distribusi perusahaan akan memberikan prospektus atau SEC (security exchange commission) kemudian didistibusikan kepada investor yang akan memmbeli sekuritas

METODE-METODE PENGHIMPUNAN DANA LAINNYA (1)


Pendanaan dari Pemasok
Perusahan menerima persediaan dari pemasok 1 maret 1 april Persediaan digunakan perusahaan untuk memproduksi produk Perusahaan menjual dan membayar pemasok untuk perusahaan 1 juli 1 agustus

1 mei

1 juni

METODE-METODE PENGHIMPUNAN DANA LAINNYA (1)

Jika Tidak Ada Pendanaan dari Pemasok


Perusahan menerima persediaan dari pemasok 1 maret 1 april Persediaan digunakan perusahaan untuk memproduksi produk Perusahaan menjual dan melunasi utangnya kepada pemberi pinjaman 1 juli 1 agustus

1 mei

1 juni

Perusahan meminjam dana sehingga dapat membayar pemasok

METODE-METODE PENGHIMPUNAN DANA LAINNYA (2) Sewa Guna Usaha


Adalah menyewa aktiva dalam jangka waktu tertentu

MENENTUKAN STRUKTUR MODAL (1)


Mengubah Struktur Modal

perusahaan mengubah struktur modal mereka sebagai respon atas perubahan yang terjadi dalam kondisi perekonomian misal: pertumbuhan ekonomi dan suku bunga

MENENTUKAN STRUKTUR MODAL (1)

Bagaimana struktur modal dapat


mempengaruhi pengambilan atas ekuitas ?

Return on Equity & Financial Leverage


60 50

Percent

40 30 20 10 0 10 20 30 40 50 60 70 80 90 100

Proportion (%) of Assets Financed with Equity


MultiMedia by Stephen M. Peters 2001 South-Western College Publishing

Interest Expense & Financial Leverage


900

Dollars (thousands)

800 700 600 500 400 300 200 100 0 10 20 30 40 50 60 70 80 90 100

Proportion (%) of Assets Financing with Equity


MultiMedia by Stephen M. Peters 2001 South-Western College Publishing

PENYELESAIAN MASALAH-MASALAH UTANG

Perpanjangan Waktu

Komposisi

Likuidasi Langsung
Penyelesaian Formal

Perpanjangan Waktu
Pemberian tambahan waktu bagi sebuah perusahaan untuk memperoleh kas yang dibutuhkan guna melunasi hutangnya kepada kreditor

Komposisi
Kesepakatan yang menyatakan bahwa perusahaan akan membayar sebagian utangnya kepada kreditor

Likuidasi Langsung
Kreditor secara informal meminta perusahaan yang gagal melakukan pembayaran melikuidasi (menjual) aktivanya dan membagikan dana yang diterima dari likuidasi kepada mereka

Penyelesaian formal

Reorganisasi Likuidasi atas Kepailitan

Anda mungkin juga menyukai