Anda di halaman 1dari 3

EURO 2012 Bulan Juni 2012 nanti kita akan disuguhi perhelatan besar kompetisi bergengsi sepak bola

Eropa, yakni Euro 2012 atau piala Eropa 2012. Di mana tim-tim nasional benua Pencakar Langit akan bersaing dan memperebutkan piala Eropa tahun ini. Dan pada pertandingan pembuka kita akan di suguhkan pertandingan menarik antara tim tuan rumah Polandia dan mantan juara Eropa tahun 2004, Yunani. Seru sekali sepertinya. Dan inilah jadwal Piala Eropa 2012 (Euro 2012) untuk para penggemar bola, tim favoritmu akan bertanding dengan tim mana??? Jadwal Euro 2012 Grup A

Polandia Yunani Rusia Ceko

Jadwal Euro tanggal 8 Juni 2012


Polandia Vs Yunani Rusia Vs Ceko

Jadwal Euro 12 Juni 2012


Yunani Vs Ceko Polandia VS Rusia

Jadwal Euro 16 Juni 2012


Ceko Vs Polandia Yunani Vs Rusia

Grup B

Belanda Denmark Jerman Portugal

Jadwal Euro 9 Juni 2012


Belanda Vs Denmark Jerman Vs Portugal

Jadwal Euro 13 Juni 2012


Denmark Vs Portugal Belanda Vs Jerman

Jadwal Euro 17 Juni 2012


Denmark Vs Jerman Portugal Vs Belanda

Grup C

Spanyol Italia Republik Irlandia Kroasia

Jadwal Euro 10 Juni 2012


Spanyol Vs Italia Irlandia Vs Kroasia

Jadwal Euro 14 Juni 2012


Italia Vs Kroasia Spanyol Vs Irlandia

Jadwal Euro 18 Juni 2012


Kroasia Vs Spanyol Italia Vs Irlandia

Grup D

Ukraina Swedia Perancis Inggris

Jadwal Euro 11 Juni 2012


Perancis Vs Inggris Ukraina Vs Swedia

Jadwal Euro 15 Juni 2012


Swedia Vs Inggris Ukraina Vs Perancis

Jadwal Euro 19 Juni 2012


Inggris Vs Ukraina Swedia Vs Perancis

Jadwal Perempatfinal Euro 2012


21 Juni 2012 1A vs 2B (Warsawa) 22 Juni 2012 1B vs 2A (Gdansk) 23 Juni 2012 1C vs 2D (Donetsk) 24 Juni 2012 1D vs 2C (Kiev)

Jadwal Semifinal Euro 2012


27 Juni 2012 #25 vs #27 (Donetsk) 28 Juni 2012 #26 vs #28 (Warsawa)

Jadwal Final Euro 2012

1 juni 2012 (kiev)

nah semoga pertandingan EURO 2012 ini sangat seru tanpa adanya kekerasan dan perpecahan dimana sebenarnya adanya sepak bola adalah alat untuk mempersatukan bangsa dan negara negara yang ada di seluruh dunia, dengan sepak bola yang damai akan menjadikan negara dan penduduk bumi yang damai dan tentram Pula, Selamat menyaksikkan EURO 2012 semoga tim andalan anda menang.

Anda mungkin juga menyukai