Anda di halaman 1dari 54

SISTEM SKELETAL

(Lanjutan)

Cranium dilihat dari berbagai-bagai pandangan (view)

1. Anterior View

2. Posterior View

3. Superior View

5. Lateral View

Tulang-tulang Wajah
1. Os. Zygomaticus

2.

Vomer

3. Os. Palatinum

4.

Maxilla

5. Mandibulla

Columna Vertebralis
Terdiri atas 26 tulang Masing-masing bersendi dengan tulang diatas dan dibawahnya Fungsi : - mensupport untuk menegakkan tubuh - menahan beban kepala - membantu mentransfer berat tulang axial ke extremitas inferior - melindungi medulla spinalis

Regio Columna Vertebralis

Curvatura Spinalis
Columna vertebralis tidak lurus bersifat flexibel, tidak kaku Dilihat dari lateral mempunyai 4 cekungan (curvatura) Curvatura ini lebih menyokong berat tubuh dari pada curvatura lurus bila berdiri Terdiri atas ;cekung anterior dan cekung posterior Curvutura sudah ada sejak mulai fetus dan berkembang sampai bayi

Curvutura yang pertama ada yaitu curvutura thoracal dan sacral yang muncul pada akhir perkembangan fetus (accomodation curves) Columna vertebralis berbentuk huruf C (cshaped) Curvutura yang kedua muncul sesudah bayi lahir Cekung ini mengarah ke anterior (compensation curves) Curvutura cervicalis muncul umur 3-4 bulan (mulai mengangkat kepala) Curvutura lumbalis muncul umur 1 tahun (mulai berdiri)

Distorsi curvatura spinalis disebabkan Postur yang tidak sesuai Penyakit Kelainan kongenital vertebra Kelemahan dan paralisa otot-otot punggung Contoh : kyphosis, lordosis, scoliosis

Gambar hal 204

Struktur umum vertebrae

Disamping itu terdapat pula vertebra yang memiliki keistimewaan


1. C1 (atlas)

Disamping itu terdapat pula vertebra yang memiliki keistimewaan


2. C2 (axis)

Sacrum dan Coccygis

Sacrum dan Coccygis

Rongga Thorac
Meliputi rongga dada Terdiri atas : - vertebrae thoracalis (posterior) - iga-iga (lateral) - sternum (depan) Fungsi : melindungi alat dalaman thorac

Iga-iga

Kelainan perkembangan iga


1. Cervical rib - costal elemen dari vertebra C7 memanjang dan membentuk rudimenter (sisa) - akan menekan pembuluh darah dan syaraf 2. Tidak ada iga 12 3. Iga Bifida (Bifid Ribs) Iga yang terbelah ketika mencapai sternum

Appendicular Skeleton
Terdiri atas 63 tulang

Gelang bahu (pectoral girdles)


Fungsi : - menghubungkan extremitas superior dan truncus - tempat melekat otot-otot yang menggerakkan extremitas superior Terdiri atas : - clavicula - scapula

Scapula
Berbentuk segitiga, tipis, terletak di belakang

HUMERUS

Radius dan Ulna


Radius terletak lateralis dan ulna terletak medialis

Panggul (pelvis)
Dibentuk oleh : - sacrum - coccygis - kedua os.coxae Fungsi : melindungi dan menyokong alat-alat dalaman pelvis

Gelang Panggul
Dibentuk oleh kedua os.coxae Bila seseorang berdiri tegak, pelvis agak mengarah ke anterior

Os. Coxae
Dibentuk oleh : - os.ilium - os.ischium - os.pubis Ketiga tulang ini berdifusi pada umur 1315 tahun untuk membentuk os.coxae Kedua os.pubis di anterior bertemu untuk membentuk gelang panggul, pertemuan ini disebut symphisis pubis

Perbedaan pelvis perempuan dan laki-laki


Gambaran 1. Os. Coxae 2. Angulus subpubis 3. Superior inlet 4. Corpus pubis 5. Sacrum 6. Ujung coccygis
No

Perempuan Lebih luas > 90


Luas dan oval

Laki-laki Sempit < 90


Bentuk jantung pendek Lebih melengkung lurus

Lebih panjang Pendek dan lebar Mengarah ke posterior

Extremitas Inferior
Terdiri atas : - femur, terdapat pada regio femoris - patella, terdapat pada regio patellaris - tibia dan fibula, terdapat pada regio cruralis - ossa tarsalia, membentuk pergelangan kaki dan bagian proximal kaki - ossa meta tarsalia, membentuk lengkung kaki - ossa phalangea, membentuk jari kaki

Femur
Merupakan tulang panjang Diatas bersendi dengan acetabulum Dibawah bersendi dengan patella dan tibia

Tibia dan Fibula


Tibia terletakdi medial, hanya tulang ini yang menahan berat badan tubuh Fibula terletak di lateral

Patella

Osca Tarsalia, Metatarsal dan Phalangea Membentuk pergelangan kaki Yang paling besar calcaneus yang membentuk tumit Tulang kaki yang berhubungan dengan tibia adalah talus

Lengkung Kaki
Terdiri dari : - lengkung kaki medial - lenkung kaki lateral - lengkung kaki transversal Fungsi : - menahan berat badan

Anda mungkin juga menyukai