Anda di halaman 1dari 6

SENI LINGKUNGAN I

TUGAS II

AGUNG TRI WIJAYA 3100551011 SENI GRAFIS

FAKULTAS SENI RUPA INSTITUT KESENIAN JAKARTA JAKARTA 2012

Nama Tempat Alamat Jenis Tempat Konsep Dasar

: RS Aminah : Kreo Selatan Larangan, Tangerang : RS swasta :

RS Aminah adalah salah satu rumah sakit swasta yang ada di daerah Jakarta, khususnya di Jakarta bagian selatan. Yang mana rumah sakit swasta ini terbilang rumah sakit yang tidak terlalu besar, dan tidak terlalu menonjol karena letaknya yang tidak bersinggungan langsung dengan jalan raya(berada agak di dalam). Dan bila melihat di areal luar rumah sakit, terdapat sebuah taman yang berada tepat di depan muka gedung utama yang saya kira perlu untuk diberikan sebuah elemen estetis berupa patung. Patung ini sedikit saya modifikasi untuk mencapai nilai estetis guna menghilangkan kesan yang monoton. Patung logo ini tidak dibuat dengan kaku, dimana bisa juga mecapai fungsinya sebagai seni publik yang memanjakan mata bagi publik. Bentuk yang terinspirasi dari logo RS Aminah, berupa 4 Kembang yang berarti 4 orang yang memiliki andil dalam RS Aminah, dan juga lambang plus sebagai lambang medis pada umumnya yang dimodifikasi menjadi balok-balok yang tak beraturan tetapi tetap memperlihatkan tanda tersebut. Hal ini mencerminkan RS Aminah dengan 4 orang pendirinya beserta jajaran staff dan semua pihak terkait dapat dengan tulus dan konsisten menjalankan abdinya dalam melayani masyarakat di bidang kesehatan di jaman yang serba cepat, tak menentu, dan tak terkendali ini. Material Patung 1. Cor semen 2. Rangka besi/ baja Dimensi Patung : 3m x 1m x 4m ( p x l x t) :

Dokumentasi

Sketsa-sketsa

Hasil Akhir

Anda mungkin juga menyukai