Anda di halaman 1dari 2

Software Project Management Inflectra A. Pembahasan 1.

Software Project Management Manajemen proyek perangkat lunak adalah aktifitas dalam memanajemen rekayasa perangkat lunak, dimulai sebelum aktifitas teknis di inisialisasi dan berlanjut pada keseluruhan batasan, perkembangan dan pemeliharaan perangkat lunak computer. Software Project Management sangat membantu manajemen untuk melakukan kontrol dan monitoring terhadap operasional perusahaan mulai dari konsep, perencanaan, pembagian tugas, pelaksanaan tugas, kendala yang terjadi, sampai dengan hasil akhir suatu project atau program yang sudah dilaksanakan. Dengan menggunakan software ini maka seorang pimpinan dapat melakukan kontrol sampai dengan aktifitas harian (day to day activity) para karyawannya dengan baik. Software ini dapat diakses dari manapun Anda, karena Software ini berbasis web. Feature yang dimiliki sangat mendukung Manajemen Proyek yang baku dan bisa digunakan untuk kolaborasi antara pihak internal perusahaan seperti pimpinan, project manager, pelaksana proyek, vendor sampai dengan client dapat di monitor aktifitas dan kontribusinya dalam suatu proyek. Dengan software ini, meeting koordinasi dapat dilakukan tanpa perlu semua personel dalam satu project berada dalam satu ruang meeting. 2. Tentang Inflectra Ketika sebuah perusahaan membutuhkan solusi manajemen tes perangkat lunak atau manajemen proyek perangkat lunak, Inflectra adalah pilihan yang tepat. Inflectra didedikasikan untuk memberikan keuungulan kepada pelanggan. Inflectra melayani pelanggan dari semua bidang dengan metodologi pengujian perangkat lunak dan solusi manajemen yang memungkinkan perusahaan untuk secara efektif dan terjangkau mengawasi manajemen dan pengujian.

3. Kelebihan Inflectra 1) Mudah di instal Perangkat lunak yang dibuat sangat mudah untuk diinstal. Selain mudah digunakan wizard instalasi, inflectra menyediakan, dokumen instalasi langkah-demi-langkah yang sangat rinci yang menuntun Anda melalui proses dari awal sampai akhir. 2) Bebas Upgrade selama satu tahun Pelanggan diberi fasilitas untuk bebas upgrade perangkat lunak selam satu tahun. 3) Mudah untuk digunakan 4) Ketelitian dokumentasi Inflectra memberikan komprehensif, dokumentasinya mudah untuk diikuti mencakup dokumen instalasi rinci, panduan pengguna dan bantuan online terpadu.

Anda mungkin juga menyukai