Anda di halaman 1dari 7

Formula LATEX dari EQUATION melalui MathType (Oleh : Goodman Siadari, S.Pd.,M.Pd) 1. Run/aktifkan MathType 2.

Pilih menu Preferences

3. Pilih sub menu Cut and Copy Preferences

4. Klik MathML or Tex lalu pilih AMSLatex dan kotak di bawahnya tidak dicentang.

5. Pilih Ok. Silakan ketik simbol matematika/equation yang anda ingingkan. Seperti contoh di bawah ini.

6. Pada Mathtype Blok (CtrL A) bentuk equation yang dibuat, lalu copy (CtrL C) 7. kemudian paste (Ctrl V) ke www.edmodo.com di note, kuis atau assigment diperoleh hasil latex sebagai berikut: \[\int\limits_{ - 2}^3 {{{\left( {{x^2} - 6x + 4} \right)}^2}} dx\]

8. Agar dapat diposting di www.edmodo.com sesuai yang diketik di MathType, maka pada awal latex ketik : [math] dan diakhir latex ketik : [/math] Jadi di www.edmodo.com latex di atas penulisannya menjadi [math] \[\int\limits_{ - 2}^3 {{{\left( {{x^2} - 6x + 4} \right)}^2}} dx\] [/math] 9. Tentukan alamat untuk di posting boleh nama grup ataupun nama orang 10. Klik Send. (Selesai) Hasil akhir di www.edmodo.com terlihat hasil sebagai berikut.

Catatan di posting di www.edmodo

\[\frac{{\sqrt[5]{{6x}}}}{8}\]

Anda mungkin juga menyukai