Anda di halaman 1dari 5

PEMERINTAH KABUPATEN KEBUMEN

DINAS PENDIDIKAN DAN KEBUDAYAAN


SMU NEGERI I PREMBUN
Jalan Wadaslintang No.12 Telp.(0287) –662055 PREMBUN

ULANGAN UMUM SEMESTER – 2


TAHUN PELAJARAN : 2002/2003

MATA PELAJARAN : GEOGRAFI


KELAS/PROGRAM : I (Satu)
HARI / TGL : Sabtu , 21 Juni 2003
Lamanya : 90 menit
Dimulai pukul : 10.00
Diakhiri pukul : 11.30

Petunjuk :
I. Pilihlah Salah Satu Jawaban Yang Paling Tepat , dengan cara memberi tanda
silang (x) pada lembar jawaban !

1. Siklus menengah (sedang) ditandai dengan adanya proses berikut ini


a. Perkolasi dan aliran c. pembekuan dan glasiasi
b. pembentukan salju d. presipitasi pd tempat evaporasi
e. hujan zenithal

2. Air tanah yang berasal dari magma disebut dengan :


a. air vados c. air connate e. air sadah
b. air juvenil d. air hujan

3. Tempat dimana terjadi proses pengisian air tanah dinamakan :


a. daerah achterland c. daerah hinterland
b. daerah median d. daerah dataran aluvial
e. daerah aliran sungai

4. Kedalaman air tanah permukaan , salah satunya dipengaruhi oleh :


a. morfologi daerah c. letaknya terhadap sungai
b. kandungan unsur hara tanah d. kondisi tanaman diatasnya
e. banyak sedikitnya sungai yg mengalir

5. Sungai hujan , sungai gletser,sungai campuran merupakan klasifikasi sungai


berdasarkan :
a. pola alirannya c. asal airnya e. kekuatan arusnya
b. tingkat kejernihan airnya d. erosi lerengnya

6. Sungai dendiritik , sungai trellis , sungai rektangular merupakan klasifikasi sungai


menurut :
a. pola alirannya c. asal airnya e. kekuatan arusnya
b. tingkat kejernihan airnya d. erosi lerengnya

7. Pada bagian hulu sungai terjadi erosi verikal . Hal ini disebabkan oleh :
a. perbedaan ketinggian dasar sungai c. kekuatan arus , dekat mata air
b. kejernihan aliran air d. kekuatan kelokan sungai
e. besarnya volume air pada bagian hulu

8. Jika batuan yang ada homogen serta lerengnya tidak begitu terjal , maka sungai
yang ada di wilayah tsb biasanya mempunyai pola aliran
a. trellis b. rektangular c. anteseden d. dendritik e. pinate

Soal UU Semester 2 Geografi Th.2002/2003 Hal : 1


9. Sedangkan untuk daerah kerucut gunung api atau dome , pola aliran sungainya
adalah :
a. trellis b. rektangular c. anteseden d. dendritik e. pinate

10.Jika suatu sungai karena lemahnya aliran sehingga tidak mampu mengikis batuan ,
pada saat terjadinya pengangkatan daerah . Akibatnya sungai tersebut berbelok
alirannya menuju yang lebih rendah . Sungai tersebut dinamakan :
a. anteseden b. insekwen c. reserve d. anaclinal e. komposit

11.Tetapi jika pengangkatan dasar sungai mampu diimbangi dengan kekuatan erosi
sehingga arahnya alirannya tidak berubah , maka disebut dengan sungai :
a. anteseden b. insekwen c. reserve d. anaclinal e. komposit

12.Daerah aliran sungai ( watershed) merupakan area yang harus dijaga


kelestariannya , agar tidak terjadi pendangkalan sungai . Salah satu upayanya
adalah dengan :
a. membuat sabuk hijau (green belt) disepanjang aliran sungai
b. menjadikan pemukiman penduduk yang rapat disepanjang alur sungai
c. mendirikan industri di daerah sekitar sungai , agar mudah pembuangannya
d. memanfaatkan tepi kiri kanan sungai untuk pertanian produktif
e. memanfaatkan tanggul sungai untuk jalan penghubung daerah pedalaman

13.Contoh nyata dari danau tektono vulkanik adalah danau :


a. maninjau b. Poso c. Towuti d. Singkarak e. Toba

14.Ada satu tipe danau yang airnya temporer , pada musim penghujan cukup banyak ,
namun musim kemarau kering sama sekali . Danau ini disebut danau :
a. tektonik b. vulkanik c. bendungan d. karst e. gletser

15.Satu danau dapat rusak karena hal berikut ini :


a. berkurangnya pemukiman di sekitar danau
b. gerak tektonik yg menyebabkan turunnya perm. Danau
c. adanya pemanfaatan danau untuk perikanan darat
d. adanya sedimentasi danau oleh lumpur dan partikel padat
e. penggunaan air danau oleh masyarakat disekitarnya

16.Pemanfaatan danau oleh industri untuk pembuangan limbah dapat berakibat


berikut ini :
a. berkurangnya volume air danau c. rusaknya areal di sekitar danau
b. terjadinya pencemaran danau d. permukaan dasar danau menjadi turun
e. air danau menjadi jernih dan terawat

17.Laut Jepang , laut China selatan dilihat dari letaknya merupakan contoh laut :
a. pedalaman c. tepi c. pertengahan d. transgresi e. ingressi

18. Laut Karibia , laut Tengah jika dilihat dari proses terjadinya termasuk laut :
a. transgressi b. regressi c. ingressi d. abisal e. bathyal

19. Suatu lereng di dasar laut yang terletak antara paparan benua dan daerah laut
dalam disebut dengan :
a. continental shelf b. drempel c. continental slope d. the deep e. ambang laut

20.Perbedaan antara palung dan bassin terletak pada :


a. kedalamannya c. letaknya e. volume airnya
b. penampang melintang d. sedimentasinya

Soal UU Semester 2 Geografi Th.2002/2003 Hal : 2


21. Salah satu kelemahan metode gema duga antara lain :
a. tidak dapat mengukur dengan cepat dan praktis
b. kapal tidak perlu berhenti dan membuang jangkar
c. tidak dapat mengetahui kedalaman yang pasti
d. tidak dapat mengukur kedalaman pada area yg luas
e. tidak dapat mengetahui tingkat sedimentasi dasar laut

22.Arus laut yang terjadi karena perbedaan ketinggian permukaan air , disebut dengan
a. arus bawah b. arus atas c. arus kompensasi d. arus permukaan e. arus dasar

23. Contoh arus yang terjadi karena angin adalah arus :


a. oyashio b. kurosyio c musim barat d. falkland e. labrador

24. Dibawah ini merupakan arus yang mengalir di Samudra Atlantik .


a. arus Peru b. Arus canari c. arus California d. arus Alaska e. Arus oyashio

25. Salah satu faktor yg mempengaruhi tinggi rendahnya suhu adalah :


a. letak wilayahnya terhadap hutan
b. posisi lintang suatu daerah
c. kelembaban udara
d. tujuan dan arah angin
e. jumlah penduduk

26. Pemanasan bumi oleh Atmosfera ternyata yg sampai dan diterima bumi kurang
dari 100% . Salah satu sebab adalah diserapnya langsung oleh atmosfera sebesar :
a. 19% b. 23% c. 2% d. 9% e. 24%

27. Perhatikan gambar berikut ini :

x
A = 785 mm Hg
640 Km

B = 762 mm Hg

Jika Isobar A = 785 mmHg Isobar B = 762 mm Hg Jarak X - Y = 640 mmHg


Gradien Barometris di X-Y sebesar :
a. 2,98 b. 3,98 c. 4,98 d. 5,91 e. 6,98

28. Tekanan udara semakin keatas semakin berkurang . Hal ini disebabkan oleh :
a. udara makin keatas makin bertambah panas
b. udara semakin keatas semakin tambah dingin
c. gravitasi bumi makin keatas makin kecil
d. kelembaban udara makin keatas makin besar
e. lapisan udara atas dekat dengan matahari

29. Antara Y kelembaban dg suhu sangat besar kaitannya . Jika suhu


bertambah panas , maka kelembabannya :
a. semakin turun b. semakin naik c. tetap sama
d. tidak terpengaruh e. bisa naik bisa turun

30..Pada suhu 32oC hari ini terdapat 23 gram uap air dlm udara per meter kubik udara
.Padahal dlm suhu yg sama uap air dpt mencapai 42 gram . Maka kelembaban
relatipnya sebesar :

Soal UU Semester 2 Geografi Th.2002/2003 Hal : 3


a. 52,19 % b. 67,24% c. 76,19% d. 87,91% e. 92,19 %

31. Gaya pembelokan arah angin , dikenal dg gaya


a. coriolis b. Buys Ballot c. Rotasi angin d. konveksi e. Revolusi bumi

32. Pada siang hari , jika di pantai rasanya sejuk , sebab pada saat itu bertiup angin :
a. darat b. laut c. muson d. passat e. lembah

33. Jml curah hujan = 60 mm . Itu berarti bahwa akibat hujan akan menghasilkan
genangan air :
a. 60 mm tiap luas 1 m2 b. 60 m tiap luas 1 m3
2
c. 1 m tiap luas 60 mm d. aliran sebesar 60 m tiap luas 1 m2
e. curahan sebesar 60 km seluas 60 m2

34. Pembagian iklim matahari dasarnya adalah :


a.suhu dan tekanan d.grs lintang & bujur c. distribusi sinar mthr
b. rata-2 kelembaban e.fluktuasi tek. Udara

35. Pembagian iklim menurut KLAGES , didasarkan atas :


a.kelengasan tanah c.kelembaban udara e. angin dan curah hujan
b.Temperatur d.Tekanan udara

36. Manakah type iklim dibawah ini yang tidak ada pada Koppen ?
a.Af b.Bf c.Cs d.Cw e. Df

37. .Manakah qumus Q pd Iklim Schmidt & ferguson yang benar ?


a. Q = ( jml bulan kering x jml bln basah ) x 100%
b. Q = (jml bln kering / jml bln basah) x 100%
c. Q = (jml bln basah / jml bln kering) x 100%
d. Q = (jml bln kering + jml bln basah) x 100%
e. Q = (Jml bln basah + jml bln kering-jml bln lembab)x100%
38. Indonesia memiliki keanekaragaman Flora dan Faona tertinggi di Dunia karena
didukung oleh :
a. sifat lingkungan yang mendukung
b. banyak hutan tropis terbakar
c. penduduknya cukup padat
d. dilalui oleh garis Equator
e. sering dilanda banjir bandang

39. Faktor lingkungan yang sangat dominan antara lain :


a. manusia d. persebaran pemukiman
b. ketinggian tempat e. iklim
c. tradisi

40. Altred Russel Wallacea mengelompokkan Zona Biogeografi Dunia ke dalam :


a. 5 Wilayah d. 8 wilayah
b. 6 wilayah e. 9 wilayah
c. 7 wilayah

41. Organisme Tapir merupakan ciri khas wilayah


a. Neartik d. Oriental
b. Neotropik e. Australia
c. Paleartik

Soal UU Semester 2 Geografi Th.2002/2003 Hal : 4


42. Secara Geografis wilayah Indonesia sekarang masuk antara Zona :
a. Neotropik dengan Neartik d. Paleartik dengan Ethiopia
b. Paleartik dengan australia e. Paleartik dengan Neartik
c. Australia dengan Oriental
43. Persebaran Flora tipe Australia yang paling barat dikenal dengan garis :
a. Wallacea d. Van Steenis
b. Weber e. Hart Meriem
c. Lydekker
44.Menurut Schuler , aspek penting dari SDM adalah :
a. kualitas dan kuantitas c. produktifitas dan kualitas
b. kuantitas dan produktifitas d. kinerja dan kreatifitas
e. loyalitas dan produktifitas
45.Pada tahun 2001 penduduk X berjumlah 20.000.000 jiwa . Jumlah kematian pad
tahun tersebut 360.000 jiwa > Jika dihitung dengan rumus , maka angka kematian
kasarnya sebesar
a. 25 b. 20 c. 19 d. 17 . e. 12
46. Tahun 2002 penduduk Y terdapat jumlah wanita (20 – 24 th) sebanyak 2.500.000
jiwa . Selama tahun tersebut terdapat kelahiran dari kelompok usia adalah sebesar
125.000 bayi . Maka ASFR-nya sebesar :
a. 65 b. 58 c.50 d.49 e.45
47.Salah satu faktor pendorong terjadinya urbanisasi antara lain :
a. kecenderungan suka akan gaya hidup kota
b. Lapangan kerja di desa sangat bervariasi
c. Adanya tekanan sosial , politik di kota
d. Sumberdaya alam yang semakin berkurang
e. Sulitnya sarana / alat transportasi ke kota
48.Salah satu komposisi penduduk menurut umur dan jenis kelamin , disebut juga
dengan istilah :
a primadata pendd b. piramida pdd c. registrasi pdd d. sex ratio e. kepadatan
49.Kepadatan Aritmatika , biasanya yang menjadi tolok ukur adalah
a. luas lahan b. jumlah usia dewasa c. umur d. pekerjaan e. jml petani
50.Salah satu indikator kualitas SDM adalah aspek dibawah ini , kecuali :
a. kesehatan b. pendidikan c. ketrampilan d. kebiasaan hidup e. fasilitas hidup

II. Jawablah pertanyaan berikut dengan benar , singkat dan jelas


51. Sebutkan 4 ciri-ciri sungai bagian hulu
52. Jika sumber bunyi dari sebuah kapal diluncurkan ke dasar laut , tercatat waktu
diterimanya kembali bunyi tersebut 4,5 detik . Kecepatan rambat bunyi = 1600 m
/detik . Berapa kedalaman laut tersebut ?
53.Diketahui puncak gunung X = 3700 meter . Tingkat GVT = 0.5 oC/100 meter . Jika
suhu permukaan = 26,3oC , maka berapa suhu pada puncak gunung X tsb .
54.Suatu daerah Y selama Tahun 2002 tercatat data curah hujannya sbb :
Jan Peb Mar Apr Mei Jun Juli Ags Sept Okt Nop Des
124 85 115 135 65 42 40 32 89 105 112 187
Hitunglah berapa prosentase Nilai Q pada iklim Schmidt & Ferguson
55.Diketahui daerah X Tahun 1997 jumlah penduduknya = 3.250.000 jiwa
pertumbuhan rata-2 pertahun 1,5% . Berapa perkiraan penduduk pada Tahun 2005.

Soal UU Semester 2 Geografi Th.2002/2003 Hal : 5

Anda mungkin juga menyukai