Anda di halaman 1dari 5

Pelayanan Laboratorium merupakan bagian integral dari pelayanan kesehatan yang diperlukan untuk menunjang upaya peningkatan kesehatan,

pencegahan, dan pengobatan, serta pemulihan kesehatan. Laboratorium sebagai penyelenggara kesehatan sangat tergantung pada keputusan birokrasi yang mempunyai jalur yang sangat penting dan kadang-kadang kebijakan yang dikeluarkan tidak sesuai dengan kondisi lingkungan dan kebutuhan kesehatan , Dengan demikian laboratorium kehilangan kemandirian motivasi dan inisiatif pengembangan dan menunjukkankesehatan , termasuk perbaikan mutu kesehatan yang merupakan salah satu tujuan kesehatan nasional. Laboratorium sebagai pelaksana teknis Kesehatan dan sebagai satuan penelitian kesehatan mempunyai fungsi antara lain : 1. Pelaksana kesehatan sesuai dengansesuai dengan pembangunan kesehatan 2. Pelaksana dan Pembina hubungan kerjasama dengan tenaga kesehatamn yang lain dan masyarakat . Agar pembangunan bidang kesehatan ini dapat berhasil serta tugas dan fungsi kesehatan dapat dilaksanakan dengan baik, maka perlu peningkatan Sumber Daya Manusia (SDM) dan peningkatan pemberdayaan sarana dan

prasarana laboratorium bagi penunjangnya, yang merupakan salah satu faktor penentu keberhasilan dalam peningkatan mutu kesehatan dan akan mempengaruhi pula efisiensi dan efektivitas dalam pelaksanaannya. Laboratorium klinik adalah sarana kesehatan yang melaksanakan pelayanan pemeriksaan di bidang hematologi, kimia klinik, mikrobiologi klinik, parasitologi klinik, imunologi klinik, atologi anatomi dan atau bidang lain yang berkaitan dengan kepentingan kesehatan perorangan terutama untuk menunjang upaya diagnosis penyakit, penyembuhan penyakit dan pemulihan kesehatan Laboratorium kesehatan adalah sarana kesehatan yang melaksanakan pengukuran, penetapan dan pengujian terhadap bahan yang berasal dari manusia atau bahan bukan berasal dari manusia untuk penentuan jenis penyakit, penyebab penyakit, kondisi kesehatan atau faktor yang dapat berpengaruh pada kesehatan perorangan dan kesehatan masyarakat. Instansi Pemberi izin adalah instansi yang memiliki kewenangan untuk memberikan izin sesuai dengan jenis dan klasifikasi laboratorium klinik. Pemeriksaan dengan teknik sederhana adalah pemeriksaan laboratorium dengan alat manual yang

memenuhi standar (fotometer, carik celup, pemeriksaan metode rapid, mikroskopik sederhana) Pemeriksaan dengan teknik automatik adalah pemeriksaan laboratorium dengan alat otomatik yang memenuhi standar yang dapat melakukan pengukuran sampel sampai dengan pembacaan hasil. Laboratorium kesehatan terdiri dari : o Laboratorium klinik o Laboratorium kesehatan masyarakat o Laboratorium kesehatan lingkungan Laboratorium klinik berdasarkan jenis pelayanannya terbagi menjadi : o Laboratorium klinik umum; dan o Laboratorium klinik khusus Visi * o Meningkatkan efisiensi pelayanan kesehatan o Memenuhi tuntutan masyarakat o Memberikan kepuasan kepada pelanggan o Mengantisipasi era keterbukaan dan persaingan bebas *Misi* o Pelayanan laboratorium kesehatan kepada masyarakat o Pembinaan fasilitas pelayanan laboratorium kesehatan o Pengembangan upaya-upaya pelayanan laboratorium kesehatan Nilai-nilai o Berpihak kepada masyarakat

o Bertindak cepat dan tepat o Kerjasama tim o Integritas tinggi o Transparan dan Akuntabel Prinsip-prinsip berkenaan dengan tujuan dan pelaksanaan pelayanan. 1. Bimbingan dan konseling diarahkan untuk pengembangan individu yang akhirnya mampu membimbing diri sendiri dalam menghadapi permasalahannya. 2. Dalam proses bimbingan dan konseling, keputusan yang diambil dan akan dilakukan oleh individu hendaknya atas kemauan individu itu sendiri, bukan karena

kemauan atau desakan dari pembimbing atau pihak lain. 3. Permasalahan individu harus ditangani oleh tenaga ahli dalam bidang yang relevan dengan permasalahan yang dihadapi.

Anda mungkin juga menyukai