Anda di halaman 1dari 1

Video 2: Pemakaian seragam menyangkut instansi tertentu Sumber: www.youtube.com/watch?v=wdhHGlo7Tww Pembahasan: 1.

pesan non verbal: dalam video termasuk Pesan artifaktual . Pesan ini diungkapkan melalui penampilan,body image . Pakaian, kosmetik, dll. Umumnya pakaian kita pergunakan untuk menyampaikan identitas kita, yang berarti menunjukkan kepada orang lain bagaimana perilaku kita dan bagaimana orang lain sepatutnya memperlakukan kita. Selain itu pakaian juga berguna untuk mengungkapkan perasaan (misal pakaian hitam berarti dukacita) dan formalitas (misal sandal untuk situasi informal dan batikuntuk situasi formal) 2. makna pesan: berdasarkan video dapat disimpulkan bahwa pesan yang ingin seragam yang dipakai dalam video merupakan seragam

disampaikan adalah kepolisian.

3. kesalahan penafsiran yang mungkin terjadi: terkadang perlu kecermatan untuk membedakan antara seragam polisi dengan seragam pramuka. Karena seringkali perbedaannya terletak pada Baret.

Video 3: Plat B nomor polisi genap dapat stiker warna merah dan untuk ganjil warna hijau Sumber: www.youtube.com/watch?v=kq8ssiZGA5M Pembahasan: 1. pesan non verbal: Lambang untuk mempengaruhi komunikan. 2. makna pesan: Tiap nomor nanti akan ditempel warna, misalnya angka belakangnya ganjil ditempel stiker merah, genap hijau . Jadi petugas dapat membedakan ganjil genap dengan warna di plat nomor 3. kesalahan penafsiran yang mungkin terjadi: semisal dari jauh plat motor terlihat menggunakan stiker warna merah, mindset stiker warna merah adalah milik anggota kepolisian, sedangkan ketika diamati lebih dekat ternyata bukan .

Anda mungkin juga menyukai