Anda di halaman 1dari 2

JURNAL DAN REVIEW JURNAL

(JUDUL JURNAL)
(Penulis)/(Tahun)

Disusun oleh : (Nama) (NIM)

JURUSAN TEKNIK INDUSTRI FAKULTAS TEKNIK UNIVERSITAS SEBELAS MARET SURAKARTA 2013 FORMAT REVIEW JURNAL 1. Tahun Pembuatan Jurnal Berisi tentang tahun dimana penelitian tersebut dilaksanakan. 2. Judul Jurnal Berisi tentang judul penelitian tersebutt. 3. Penulis

Berisi tentang nama penulis jurnal penelitian tersebut 4. Subjek Penelitian Berisi informasi tentang Masalah Pokok, tema penelitian dan topic pembahasan. 5. Tujuan Penelitian Berisi informasi tentang tujuan tujuan yang hendak dicapai dari penelitian yang bersangkutan. 6. Prosedur Berisi tentang prosedur prosedur pelaksanaan penelitian. 7. Metode
Metode penelitian dan model yang hendak diuji selanjutnya dibuktikan. a. Objek penelitian, teknik survey dan teknik sampling. b. Data dan variable yang akan dianalisis. c. Metode analisis.
d. Design penelitian, Model yang hendak diuji dan dibuktikan.

8. Analisis Berisi tentang analisis yang mungkin terjadi pada saat penelitian. Bisa saja menganalisis dari tabel, grafik, maupun gambar yang ada dalam jurnal. 9. Pembahasan Berisi tentang pembahasan pembahasan dari analisis yang sudah ditentukan. 10. Hasil Berisi tentang Deskripsi atau interpretasi hasil penelitian, misalnya output statistic. 11. Kesimpulan Berisi tentang kesimpulan dari penulisan review jurnal tersebut. Dapat juga disertakan saran untuk rencana penelitian selanjutnya.

Anda mungkin juga menyukai