Anda di halaman 1dari 12

KELAINAN PADA KULIT

KONGENITAL
TRAUMA INFEKSI

KANKER

KULIT
ORGAN PERTAHANAN TUBUH

SENSE OF SONSORIS NERVE.

BARRIER SYSTEM

LUAS : ORANG DEWASA 1,5 m2 dengan berat 15% berat tubuh.


Terdiri dari 3 lapisan :

1.

Epidermis

2. Dermis 3. Subcutis

KELAINAN STRUKTUR KULIT


EPITHEL :
Bowens Disease
Epidermoid Carsinoma ( Squaneus Cell Carsinoma) Basalioma (Basal cell Carsinoma)

PIGMEN KULIT : Melanoma maligna

PEMBULUH DARAH :
Hemangioma Lympgangioma

BOWENS DISEASE
Termasuk Lesi kulit premaligna Bisa timbul disemua bagian tubuh yang berkulit terutama di bagian yang di tutupi pakaian Ujud kelainan kulit (UKK) : Plak2 tunggal/ multiple Warna kecoklatan / kemerahan Batas tegas, agak menonjol dan agak menebal Permukaan kulitnya sering mengalami KERATOSIS, kRUSTA dan FISSURA TERAPI : Exisi dengan Grafting kulit

KARSINOMA SEL BASAL


Kelainan kulit yang tersering.

ok paparan sinar Ultraviolet matahari (faktor causa utama)

dari

sinar

Lebih sering pada kulit yang sensitif terhadap paparan sinar matahari sehingga ini lebih banyak pada BULE (kulit putih)
Lebih sering terjadi pada usia > 40 tahun Lesi yang paling sering : WAJAH

BASAL CELL CARSINOMA (Ulcus Rodent)


Tumbuh lambat , sangat infiltratif ke jaringan sekitar sampai ke tulang sehingga sering menimbulkan ULCERASI yang luas(besar)
Jarang bermetastase Kematian ok perluasan langsung ke dalam tengkorak atau erosi ke pembuluh darah besar. TERAPI : EKSISI LUAS Grafting skin

MODALITAS TERAPI

SURGERY

RADIOTHERAPY

KHEMOTHERAPY

Anda mungkin juga menyukai