Anda di halaman 1dari 19

AKUNTANSI BIAYA

Akuntansi biaya merupakan bagian dari 2 tipe akuntansi yaitu : Akuntansi keuangan dan akuntansi manajemen Akuntansi biaya adalah : Proses pencatatan, penggolongan, peringkasan dan penyajian biaya pembuatan dan penjualan produk atau jasa dengan cara-cara tertentu serta penafsiran terhadapnya. Objek kegiatan akuntansi biaya adalah biaya.

Ak By/Isna/2011

Ada 3 tujuan pokok akuntansi biaya


Penentuan harga pokok produk Pengendalian biaya Pengambilan keputusan khusus Akuntansi biaya merupakan bagian dari 2 tipe akuntansi yaitu : - Akuntansi Keuangan - Akuntansi Manajemen
Ak By/Isna/2011

Penggolongan biaya
Ada 5 cara penggolongan biaya : 1. menurut objek pengeluaran 2. Fungsi pokok dalam perusahaan 3. Hubungan biaya dengan sesuatu yang dibiayai 4. Perilaku biaya dlm hubungannya dgn perubahan volume kegiatan 5. Jangka waktu manfaatnya
Ak By/Isna/2011

1. Penggolongan biaya menurut objek pengeluaran


Nama objek pengeluaran merupakan dasar penggolongan biaya. Mis. Bahan bakar, maka semua pengeluaran yang berhubungan dengan bahan bakar disebut biaya bahan bakar.

Ak By/Isna/2011

2. Penggolongan biaya menurut fungsi pokok dlm perush.


Ada 3 fungsi pokok : 1. Biaya produksi : Biaya-biaya yang terjadi untuk mengolah bahan baku menjadi produk jadi yang siap untuk dijual. Unsur dari biaya produksi : BBB, BTKL,BOHP. 2. Biaya pemasaran : Biaya-biaya yang terjadi untuk melaksanakan kegiatan pemasaran produk.
Ak By/Isna/2011

3. Biaya administrasi umum : Biaya-biaya untuk mengkordinasi kegiatan produksi dan pemasaran produk. Jumlah biaya pemasaran dan biaya administrasi umum sering disebut dengan istilah biaya komersial atau biaya operasional atau biaya non produksi.

Ak By/Isna/2011

3. Penggolongan biaya menurut hubungan


biaya dengan sesuatu yang dibiayai
a. Biaya langsung adalah biaya yang terjadi, yang penyebab satu-satunya adalah karena adanya sesuatu yang dibiayai. b. Biaya tidak langsung adalah biaya yang terjadinya tidak hanya disebabkan oleh sesuatu yang dibiayai. Biaya tidak langsung dlm hub.nya dgn produk disebut by produksi tidak langsung atau biaya overhead pabrik.

Ak By/Isna/2011

4. Penggolongan biaya menurut prilaku biaya dlm hub.nya dengan perubahan volume kegiatan.
a. Biaya variabel : biaya yang jumlah totalnya berubah sebanding dengan perubahan volume kegiatan. Contoh : BBB dan BTKL. b. Biaya tetap : biaya yang jumlah totalnya tetap dalam kisar volume kegiatan tertentu. Contoh : gaji direktur produksi c. Biaya semi variabel : Biaya yang berubah tidak sebanding dgn perubahan volume kegiatan.

Ak By/Isna/2011

5. Penggolongan biaya atas dasar jangka waktu manfaatnya.


a. Pengeluaran modal (capital expenditure) : Biaya yang mempunyai manfaat lebih dari satu periode akuntansi. Contoh : pengeluaran untuk pembelian aktiva tetap, untuk reparasi besar thd aktiva tetap, untuk promosi besar-besaran. b. Pengeluaran pendapatan ( revennue expenditures ) : biaya yang hanya mempunyai manfaat dalam periode akuntansi. Contoh : Biaya iklan, biaya telex dan biaya tenaga kerja.
Ak By/Isna/2011

Metode pengumpulan harga pokok produk


Pengumpulan harga pokok produk ditentukan oleh cara produksi. Ada 2 cara ber produksi : Produksi atas dasar pesanan dan produksi massa. Berdasar pesanan : Metode harga pokok pesanan Berdasar produksi massa : metode harga pokok proses
Ak By/Isna/2011

Perbedaan pesanan dan proses


Pesanan Tujuan perusahaan untuk memenuhi pesanan Pemakaian biaya produksi dipisahkan antara langsung dan tak langsung.Yang langsung dibebankan ke BDP sedangkan tak langsung ke BOHPS Menentukan HPP setiap selesai produksi dgn cara Proses Tujuan perusahaan untuk memenuhi persediaan di gudang Pemakaian biaya produksi antara langsung dan tak langsung tidak dipisahkan, semuanya dibebankan ke BDP Menentukan HPP setiap akhir bulan, dgn cara :

Ak By/Isna/2011

Perbedaan pesanan dan proses


Membagi total biaya yang dikeluarkan untuk pesanan tertentu dengan jumlah satuan produk yg dihasilkan Membuat kartu harga pokok Membagi total biaya produksiyang dikeluarkan selama periode tertentu dengan jumlah satuan produk yang dihasilkan selama periode ybs. Membuat laporan biaya produksi

Ak By/Isna/2011

Biaya produksi
Adalah semua biaya yang dikeluarkan dari membeli bahan sampai menjadi produk yang siap dijual Biaya produksi terdiri : Biaya bahan dan bahan penolong BTK langsung dan tak langsung Biaya overhead pabrik
Ak By/Isna/2011

Adalah semua biaya yang dikeluarkan selain biaya bahan baku dan biaya tenaga kerja langsung, yg berhubungan dengan pembuatan produk. Menentukan tarif BOHP = jumlah BOHP yang dianggarkan dibagi dengan taksiran dasar pembebanan Menentukan BOHP-YD adalah Tarif BOHP x jam yang digunakan Selisih BOHP = BOHPyd BOHP s
Ak By/Isna/2011

Pengertian BOHP

Ada 2 metode untuk menentukan harga pokok produk :


Metode Full Costing Tujuan utama untuk pelaporan eksternal Semua by produksi baik variabel maupun tetap mempengaruhi saat menentukan harga pokok produk Penggol. By berdsrkan fungsi pokok dlm perush. Penjualan HPP dapat laba kotor M. variabel Costing Tujuan utama untuk pelaporan internal Semua by produksi variabel saja yg mempengaruhi penentuan harga pokok produk,By produksi tetap dianggap sebagai period cost. Berdsrkan prilaku biaya. Penjualan biaya variabel dapat laba kontibusi ( CM )

Ak By/Isna/2011

Manfaat variabel costing :


Perencanaan laba jangka pendek Penentuan harga jual pesanan khusus Pengambilan keputusan : - Membeli atau membuat sendiri suatu bag produk - Menjual atau memproses lebih lanjut suatu produk - Menambah jenis produk tertentu yang dihasilkan - Menghentikan produk jenis tertentu
Ak By/Isna/2011

LAPORAN LABA/RUGI PERUSAHAAN ABC METODE FULL COSTING PENJUALAN HPP : persediaan awal bahan baku Pembelian bahan baku .. Biaya angkut bahan baku . + . Potongan pemb.BB. Retur pemb.BB . + ..Pembelian bersih Barang tersedia dipakai ..

+ ..

Ak By/Isna/2011

persediaan akhir bahan baku Pemakaian bahan baku Biaya tenaga kerja langsung BOHP Total biaya produksi persediaan PDP awal
Persediaan PDP akhir Harga pokok produksi Produk jadi awal Produk jadi akhir Harga pokok penjualan Laba kotor

.. . . .+ .. ..+
+

Ak By/Isna/2011

Laba kotor Biaya operasional : Biaya administarasi umum Biaya pemasaran Laba bersih

.. . +

Ak By/Isna/2011

Anda mungkin juga menyukai