Anda di halaman 1dari 6

RENCANA PELAKSANAAN PEMBELAJARAN

Untuk memenuhi tugas matakuliah Strategi Pembelajaran Fisika Yang dibina oleh Bapak Asim

Disusun oleh : Iin Sufiya (100321405239) Kelas/Off: C-C Prodi: Pendidikan Fisika

UNIVERSITAS NEGERI MALANG FAKULTAS MATEMATIKA DAN ILMU PENGETAHUAN ALAM JURUSAN FISIKA Maret 2013

Strategi Pembelajaran Fisika


1. Kompetensi Dasar 1.3 Menganalisis pengaruh gaya pada sifat elastisitas bahan

2. Indikator 1. Menjelaskan pengertian sifat elastis dari suatu bahan. 2. Membandingkan tegangan (stress) dan regangan (strain) suatu bahan. 3. Menjelaskan karakteristik gaya pada benda elastis berdasarkan data percobaan (grafik). 4. Menerapkan konsep elastisitas bahan dalam kehidupan sehari-hari
3. Tujuan

Setelah melakukan praktikum dan mendapat penjelasan dari guru siswa diharapkan mampu untuk : 1. Menjelaskan sifat elastisitas benda dengan benar . 2. Menjelaskan pengertian batas elastis benda dengan benar. 3. Menghitung besarnya tegangan (stress) dan regangan (strain) benda dengan benar. 4. Menghitung Modulus Young dengan benar. 5. Memecahkan persoalan sederhana tentang elastisitas dengan benar. 6. Menjelaskan hubungan antara pertambahan panjang dengan gaya pada pegas (Hukum Hooke) dengan benar. 7. Menghitung pertambahan panjang pada pegas dengan benar. 8. Menyebutkan berbagai macam bahan yang mempunyai elastisitas dan penggunaannya dalam kehidupan sehari-hari.
4. Metode Pembelajaran Pendekatan Model pembelajaran Metode pembelajaran : CTL : 5-E : eksperimen, diskusi, tanya-jawab, demonstrasi, Ceramah. 5. Langkah-Langkah Pembelajaran

Materi Pertemuan

: Hukum Hooke dan Elastisitas : 40 menit Kegiatan Belajar Guru Siswa Mengemukakan pengetahuannya tentang benda yang dibawa guru. Alokasi waktu 5

Sintaks Engagement

Setiap benda memiliki sifat elastis yang berbeda-beda. Guru menunjukkan demonstrasi dengan bantuan salah seorang siswa, dimana ada yang memperagakan meregangkan plastik dan karet pentil. Siswa diminta mengamati apa yang terjadi. (tujuan 1)

Mengamati demonstrasi (ada siswa yang membantu guru)

Kemudian guru bertanya pada siswa (dimaksudkan untuk mengarahkan jawaban siswa sebelumnya): Bagaimana keadaan kedua benda sebelum diberi gaya? Bagaimana benda gaya? Apakah yang dapat kamu simpulkan dari kegiatan ini? setelah keadaan diberi

Kemungkinan jawaban siswa : Diam . Benda berubah bentuk dan saat dilepas kembali lagi. Mungkin setiap benda saat diberi gaya akan berubah bentuk atau bertambah panjang.

Memotivasi siswa dengan memberikan beberapa contoh kegunaan benda elastic dalam kehidupan manusia, dan kita Siswa mendengarkan dengan seksama.

wajib bersyukur pada Tuhan atas diberikannya sifat elastic pada bahan. Exploration Mengemukakan tujuan pembelajaran Menyampaikan materi pengantar tentang regangan dan tegangan . (tujuan 2) Membagi siswa dalam kelompok dengan anggota 45 orang. (tujuan 6) Disediakan set alat dan setiap anak diberi LKS Membimbing siswa melakukan percobaan: (tujuan 7) a. Membuat rangkaian seperti yang tertera di LKS. b. Membuat data pengamatan dan menjawab pertanyaan yang ada di LKS. Mengajukan pertanyaan ; Bagaimana jika yang divariasi pegasnya? Bagaimana hubungan pertambahan panjang dengan gaya yang diberikan? Dan bagaimana jika pegas diberi Explanation beban 1000 N? Meminta siswa berdiskusi menjawab pertanyaan guru dan yang ada di LKS. (tujuan 4) Kemungkinan siswa menjawab : Jika pegas yang divariasi maka koefisien nya akan beda. Hubungannya berbanding 10 Mengisi data di LKS. Melakukan percobaan dengan set alat yang disediakan. 10

lurus. Jika diberi beban yang terlalu besar pegas akan putus. Meminta siswa mempresentasikan hasil diskusi dan jawaban pertanyaan. (tujuan 3) Memberikan kesempatan untuk kelompok lain mengomentari atau Elaboration mengajukan pertanyaan. Memberi permasalahan ; (tujuan 5) - Sebuah karet pentil, jika diberi gaya atau beban yang sangat besar. Apakah yang akan terjadi? Mengapa demikian? - Sebuah karet gelang, jika diberi gaya atau beban yang sangat besar. Apakah yang akan terjadi? Mengapa demikian? - Sebuah botol minuman ditarik ke dua ujungnya dan diberi beban yang besar. Apa yang akan terjadi? Mengapa demikian? Berdiskusi dengan teman sekelompok untuk menemukan jawaban pertanyaan. Jawaban yang diharapkan : Karet pentil akan bertambah panjang. Jika dilepas akan kembali ke semula. Karena karet pentil mempunyai elastisitas yang tinggi. Karet gelang akan bertambah panjang dan kelamaan akan putus. Jika dilepas belum tentu kembali ke semula. Botol minuman akan tetap pada bentuknya. Tidak bertambah panjang. Jika dilepas 10

akan kembali ke semula. Karena botol minuman merupakan Evaluation Melakukan refleksi (tujuan 1) -Mengajak siswa mengingat kembali hal penting yang telah dilakukan dalam pembelajaran. Penilaian dan tindak lanjut Memberikan posttest pada siswa untuk pemahaman elastisitas benda. Menyebutkan benda yang memanfaatkan elastisitas dalam kehidupan seharihari. ( tujuan 8) Menarik kesimpulan Kesimpulan yang diharapkan: Benda dapat bersifat elastic dan tak elastic. Bahwa semua benda mempunyai elastisitas yang berbeda. Hukum Hooke menyatakan hubungan F=kx. 6. Sumber dan Media Belajar Sumber : 1. Kanginan, Marthen. 2004. Fisika untuk SMAS Kelas XI. Jakarta: Erlangga. 2. sapto Widodo dkk. 2004. Buku Penuntun Belajar Fisika untuk SMA/MA. Kediri: Sagufindo Kinarya 3. Lembar Kerja Siswa Media : Semua alat yang tercantum dalam Lembar Kegiatan Siswa. Menjawab pertanyaan yang diajukan. benda plastis. Siswa mengajukan jawaban: Elastisitas benda, hukum Hooke, tegangan, regangan. 5

Anda mungkin juga menyukai