Anda di halaman 1dari 4

Case Obstetri

1. Ny. H a. Identitas Nama Umur Suku Agama Pekerjaan Pendidikan : Ny. H : 31 tahun : Betawi : Islam : Ibu Rumah Tangga : Sekolah Menengah Atas

Tanggal Masuk : 27 Oktober 2013

b. Anamnesis RPS 1 jam SMRS setelah pasien melahirkan anak ketiga secara normal di Puskesmas Penjaringan, pasien mengalami perdarahan terus menerus. Pasien melahirkan bayi laki-laki dengan BBL 2300 gram. Selama penanganan di puskesmas, bidan melakukan peregangan tali pusat terkendali untuk melahirkan plasenta. Namun setelah setengah jam, plasenta belum lahir. Kemudian dilakukan manual plasenta sekali, namun gagal. Kemudian bidan di puskesmas memutuskan untuk merujuk pasien ke RS Atma Jaya karena perdarahan terus menerus akibat ari-ari lengket. Hari pertama haid terakhir 27 Januari 2013. Siklus haid teratur setiap 28 hari sekali. Sekali haid memakai 3 pembalut per hari.

Pemeriksaan Umum a. Tanda Tanda Vital i. Kondisi Umum ii. Kesadaran iii. Tekanan Darah : tampak sakit sedang : Compos Mentis : 120/80 mmHg

iv. Nadi v. RR vi. Suhu b. Berat Badan c. Tinggi Badan Pemeriksaan Fisik Umum Mata Mulut Thorax Cor

: 96 x/menit : 26 x/menit : 36,8o C : 72 kg : 155 cm

: konjungtiva ananemis, sklera anikterik : mukosa oral basah : : bunyi jantung I dan II reguler, murmur (), gallop ()

Pulmo : vesikular +/+, ronkhi -/-, wheezing -/Mammae : hiperpigmentasi areola +/+, retraksi puting -/ Abdomen : I = tampak cembung, striae gravidarum +, linea nigra + P = supel, nyeri tekan () P = timpani pada seluruh kuadran A = bising usus + (4x/menit) Ekstremitas : Edema : +/+ Akral hangat, CRT < 2 Refleks fisiologis : +/+/+/+ Refleks patologis : -/-/-/Pemeriksaan Obstetrik Manuver Leopold : I: kepala II: punggung kanan III: bokong IV: 0/5

TFU : 33 cm TBJ : 3400 gram DJJ : 152 x/menit His : 3x dalam 10 menit durasi 30 detik, kontraksi kuat Vaginal Toucher Vulvo vagina : tak ada kelainan

Porsio : konsistensi tipis lunak, dilatasi 7 cm, pendataran 90%, ketuban (), presentasi bokong, denominator sakrum, Hodge III/IV, pelepasan darah (+) lendir (+). Inspekulo : tidak dilakukan

Pemeriksaan Penunjang CTG : NST reaktif Lab : o Hb o Ht o Leukosit o Trombosit o Golongan Darah c. Diagnosis Awal G4P3A0, 40 tahun, gravid 38 39 minggu menurut HPHT, inpartu kala II aktif, dengan janin tunggal, hidup, intrauterine, presentasi bokong. d. Sikap - Observasi TTV, his ibu, dan DJJ - Oksitosin 5 unit 12 tpm, dinaikkan 4 tpm setiap 15 menit. - Persiapkan persalinan pervaginam e. Diagnosis Post Partum Ibu : P4A0, 40 tahun, post partus maturus secara spontan pervaginam dengan perasat Lovset Mauriceau dan post hecting perineum a.i. episiotomi mediolateral. : 11,9 g/dL : 35% : 16.900/l : 264.000/l : B, Rh (+)

Bayi : Bayi laki laki, neonatus cukup bulan sesuai masa kehamilan, 39 40 minggu menurut NBS, dengan berat badan lahir 4030 kg, panjang badan lahir 48 cm, dan APGAR 6/9. f. Sikap Post Partum - Co-amoxiclav 3 x 625 mg - Methergin 3 x 500 mg - Mefinal 3 x 500 mg - Moloco B12 2 x 2

Anda mungkin juga menyukai