Anda di halaman 1dari 15

BAB III METODE PENELITIAN

A. DESKRIPSI OBYEK PENELITIAN Tempat penelitian ini dilakukan di UPTD SMK N 3 Tangerang, peneliti memilih tempat tersebut berdasarkan pertimbangan bahwa mayoritas pelajar di sekolah tersebut adalah putri Setelah dilakukan obser!asi awal, tingginya pre!alensi angka kejadian dysmenorrhea di sekolah tersebut, dan masih rendahnya pengetahuan siswi tentang dysmenorrhea UPTD SMK N 3 Tangerang merupakan sekolah tingkat menengah kejuruan yang berlokasi tidak jauh dari Uni!ersitas Muhammadiyah Tangerang, sehingga peneliti lebih mudah dan hemat dalam melakukan penelitian Penelitian ini akan dilaksanakan pada bulan Mei "#$3 B. METODE PENELITIAN Penelitian ini merupakan jenis penelitian kuantitati%, dengan menggunakan metode observasional analitik Metode observasional analitik adalah metode yang bertujuan untuk mengetahui hubungan antara !ariabel independen &tingkat pengetahuan remaja' dengan !ariabel dependen &upaya penanganan

dysmenorrhea' &Setiadi, "#$3'

41 Universitas Muhammadiyah Tangerang

42

Penelitian ini menggunakan desain cross sectional, karena peneliti ingin meneliti !ariabel independen &tingkat pengetahuan remaja' dengan !ariabel dependen &upaya penanganan dysmenorrhea' se(ara bersamaan atau dalam satu waktu &Dharma, "#$$' C. SAMPEL PENELITIAN Populasi adalah keseluruhan subjek penelitian yang akan diteliti Menurut Dharma &"#$$' populasi terbagi menjadi populasi target dan populasi terjangkau Populasi target adalah populasi dimana hasil penelitian akan diterapkan sedangkan populasi terjangkau adalah bagian ke(il dari populasi target yang dipilih oleh peneliti berdasarkan pertimbangan teknis pelaksanaan penelitian Populasi target pada penelitian ini adalah seluruh siswi sekolah menengah atas Populasi terjangkau adalah seluruh siswi kelas )* di UPTD SMK N 3 Tangerang +erdasarkan penelitian terdahulu, yang dilakukan oleh ,estari &"#$#' di Manado dengan judul -.ambaran Dismenorea pada /emaja Putri Sekolah Menengah Pertama0, jumlah populasi sebesar "## responden Pada penelitian ini, jumlah populasi terjangkau yang digunakan yaitu berjumlah "12 responden Sampel penelitian adalah sebagian dari keseluruhan obyek yang diteliti dan dianggap mewakili seluruh populasi &Setiadi, "#$3' Sampel penelitian ini dipilih dari populasi terjangkau, dengan menggunakan teknik non probability sampling yaitu pemilihan sampel yang tidak dilakukan se(ara a(ak Penelitian ini

menggunakan metode purposive sampling, karena berdasarkan tujuan penelitian

Universitas Muhammadiyah Tangerang

43

ini adalah untuk mengetahui hubungan tingkat pengetahuan remaja dengan upaya penanganan dysmenorrhea di sekolah tersebut Menurut Dharma &"#$$' purposive sampling adalah suatu metode pemilihan sampel yang dilakukan berdasarkan maksud dan tujuan tertentu yang ditentukan oleh peneliti 3dapun kriteria yang ditetapkan oleh peneliti dalam penelitian ini adalah siswi yang bersedia menjadi responden, siswi yang sudah mengalami menstruasi dan siswi yang pernah mengalami dysmenorrhea. 4umlah sampel yang digunakan pada penelitian ini menggunakan rumus Notoatmodjo &"##5', yaitu sebagai berikut 6 n: N $7 N &d'" Keterangan 6 N 6 besar populasi n d 6 besar sampel 6 tingkat keper(ayaan8ketepatan yang diharapkan &$#9 : #,$'

D 6 nilai presisi atau derajat keakuratan &tingkat kesalahan sampel terhadap populasi' yang dikehendaki yaitu $#9 Maka 6 n: "12

Universitas Muhammadiyah Tangerang

44

$7 "12 &#,$'" n: "12 3 12 n: ;< responden Dari perhitungan diatas maka didapat besar sampel sebanyak ;< responden =asil tersebut kemudian ditambah dengan $#9 untuk dikoreksi nilai bila ada data yang tidak lengkap, maka jumlah total sampel adalah 1$ responden 4adi, siswi UPTD SMK N 3 Tangerang yang akan dijadikan responden sebanyak 1$ siswi D. INSTRUMEN PENELITIAN *nstrument penelitian adalah alat yang digunakan untuk mengukur atau menilai !ariable pada subjek penelitian &Dharma, "#$$' *nstrument merupakan bagian yang penting dalam suatu penelitian Penelitian menggunakan kuesioner sebagai instrument dalam pengumpulan data Peneliti menggunakan kuesioner jenis close ended question dan checklist dengan pilihan jawaban closed endeddichotomy question &-benar0 atau -salah0' untuk !ariabel independen &tingkat pengetahuan remaja', dan kuesioner jenis open-ended question, untuk !ariabel dependen &upaya penanganan dysmenorrhea' Kuesioner pada !ariabel independen &tingkat pengetahuan remaja' men(akup pertanyaan mengenai pengetahuan remaja tentang dysmenorrhea, men(akup pengertian, penyebab, tanda dan gejala, serta penanganan dysmenorrhea Sedangkan kuesioner pada !ariabel dependen &upaya penanganan dysmenorrhea'

Universitas Muhammadiyah Tangerang

45

men(akup tentang upaya penanganan dysmenorrhea yang dilakukan remaja putri dalam mengatasi dysmenorrhea Setiap komponen dari masing > masing pertanyaan kuesioner !ariabel independen &tingkat pengetahuan remaja' diberikan skor penilaian # sampai $ Dengan kategori, # jika responden menjawab -salah0 dan $ jika responden menjawab -benar0 Pertanyaan !ariabel dependen &upaya penanganan

dysmenorrhea' diberikan skor penilaian # sampai $, yaitu # jika responden -tidak0 dan $ jika responden -ya0 ?aliditas adalah syarat mutlak bagi suatu alat ukur agar dapat digunakan dalam suatu pengukuran Sebuah instrument dikatakan !alid apabila mampu mengukur apa yang seharusnya diukur /eabilitas menunjukkan pada suatu pengertian bahwa instrument (ukup dapat diper(aya untuk digunakan sebagai alat pengumpul data karena instrument tersebut sudah baik &Dharma, "#$$' Penelitian ini tidak melakukan uji !aliditas dan reabilitas, karena dalam setiap !ariabelnya menggunakan kuesioner yang telah teruji !aliditas dan reabilitas Pada !ariabel indenpenden &tingkat pengetahuan remaja' peneliti menggunakan kuesioner dari penelitian Sri Mulyati dengan judul -Tingkat Pengetahuan /emaja Putri tentang Dismenore0 Kuesioner ini sudah dinyatakan !alid yaitu r hitung &#,32; > #,2<$' @ rtabel Alpha Chronbach digunakan untuk menguji reabilitas, dinyatakan realibel bila nilai Alpha Chronbach @ rkriteria &#,;' =asil yang diperoleh Alpha Chronbach sebesar #,13# hasil ini lebih besar dari rkriteria &#,;'

Universitas Muhammadiyah Tangerang

46

Pada

!ariabel

dependen

&upaya

penanganan

dysmenorrhea'

peneliti

menggunakan kuesioner dari penelitian *mas Ahomsiah dengan judul -=ubungan Tingkat Pengetahuan /emaja Putri Siswi SMP tentang Mensturasi dengan Kemampuan Mengurangi Dismenore di SMP $ Depok0 Kuesioner ini dinyatakan !alid dengan rhasil : #,1B1 &rhasil @ #,12$' dan reliable dengan ralpha : #,12B &ralpha @ #,12$' Sehingga dikatakan realible dan kuesioner dapat dipergunakan untuk penelitian E. VARIABEL PENELITIAN $ ?ariabel bebas pada penelitian ini yaitu tingkat pengetahuan remaja a Pengetahuan remaja adalah kemampuan remaja untuk menjawab pertanyaan yang diberikan peneliti tentang dysmenorrhea.

Pengetahuan ini men(akup tentang pengertian dysmenorrhea, tanda dan gejala, penyebab dan penanganan dysmenorrhea b Skala ukur dengan menggunakan skala ordinal dengan jenis kuesioner close ended question. =asil akhir penilaian pada !ariabel ini dikategorikan dengan tingkatan pengetahuan baik jika skor nilai yang didapat ;2 > $## 9, (ukup jika skor nilai yang didapat 2# > ;5 9 dan kurang jika skor nilai yang didapat C 2# 9 " ?ariabel terikat yaitu upaya penanganan dysmenorrhea

Universitas Muhammadiyah Tangerang

47

Upaya penanganan dysmenorrhea adalah suatu (ara yang dilakukan untuk mengatasi dysmenorrhea dengan menggunakan %armakologi maupun non %armakologi

Skala ukur dengan menggunakan skala nominal dengan jenis kuesioner open-ended question. =asil akhir penilaian pada !ariabel ini dikategorikan ya jika responden melakukan suatu tindakan untuk mengurangi nyeri menstruasi seperti, pemeriksaan ke dokter, meminum obat analgetik, melakukan terapi kompres air hangat, melakukan teknik relaksasi /esponden dikategorikan tidak, jika tidak melakukan suatu tindakan untuk mengurangi nyeri menstruasi

F. DEFINISI OPERASIONAL De%inisi operasional merupakan penjelasan semua !ariable dan istilah yang akan digunakan dalam penelitian se(ara operasional sehingga akhirnya mempermudah pemba(a dalam mengartikan makna penelitian &Setiadi, "#$3' ?ariable ?ariable independent Tingkat Pengetahuan /emaja De%inisi Aara ukur operasional Kemampuan Kuesioner remaja untuk menjawab pertanyaan yang diberikan peneliti tentang dysmenorrhea =asil ukur $ +aik, jika skor nilai yang didapat ;2 > $## 9 Aukup, jika skor nilai yang didapat 2# > ;5 9 Kurang, jika skor nilai yang Skala ukur Drdinal

"

Universitas Muhammadiyah Tangerang

48

?ariable dependent Upaya Penanganan Dysmenorrhea

Suatu (ara yang dilakukan untuk mengatasi dysmenorrhea dengan menggunakan %armakologi maupun non %armakologi

Kuesioner

"

didapat C 2#9 Ea , jika responden melakukan suatu tindakan untuk mengurangi gejala dysmenorrhea seperti melakukan pemeriksaan ke dokter, meminum obat analgetik, melakukan terapi kompres air hangat, melakukan teknik relaksasi Tidak, jika responden tidak melakukan tindakan untuk mengurangi gejala dysmenorrhea

Nominal

G. METODE PENGUMPULAN DATA Metode pengumpulan data adalah (ara yang digunakan peneliti dalam mengumpulkan data penelitian Pada penelitian kuantitati% se(ara umum

menggunakan tiga pilihan metode pengumpulan data, yaitu metode obser!asi, metode kuesioner dan metode wawan(ara terstruktur &Dharma, "#$$' Pada penelitian ini, metode pengumpulan data yang digunakan adalah metode kuesioner, yaitu metode pengumpulan data dengan (ara memberikan da%tar pertanyaan8pernyataan tertulis dengan beberapa pilihan jawaban kepada

Universitas Muhammadiyah Tangerang

49

responden Pada metode kuesioner ini, peneliti tidak harus bertatap muka dengan responden dalam mengisi lembar kuesioner karena sudah ter(antum petunjuk dan (ara yang digunakan untuk menjawab pertanyaan yang terdapat di kuesioner tersebut Peneliti memilih menggunakan metode kuesioner karena berdasarkan !ariable yang diukur yaitu !ariabel independent &tingkat pengetahuan remaja' dan !ariabel dependen &upaya penanganan dysmenorrhea', dengan tujuan untuk mengetahui hubungan antar kedua !ariable tersebut Menurut Dharma &"#$$' !ariabel yang diukur dan tujuan penelitian juga menentukan pilihan metode pengumpulan data Selain itu, peneliti memilih metode kuesioner karena dengan metode ini dapat diperoleh data dari responden dalam jumlah yang besar, lebih menghemat waktu dan tenaga peneliti serta responden dapat memilih waktu luang untuk mengisi kuesioner sehingga tidak terburuFburu dalam menjawab pertanyaan yang terdapat dilembar kuesioner Dalam pengumpulan data, peneliti menggunakan kuesioner berisi pertanyaan yang berhubungan dengan !ariabel penelitian Pertanyaan tersebut akan

ditanggapi oleh responden dengan memberikan tanda (he(klist &G ' pada setiap jawaban dan mengisi pernyataan titikFtitik dengan kalimat Semua kuesioner yang telah diisi oleh responden, dikumpulkan oleh peneliti Setelah semua data dikumpulkan, dataFdata tersebut harus dilakukan pengolahan sehingga menjadi in%ormasi yang digunakan untuk menjawab tujuan

Universitas Muhammadiyah Tangerang

50

penelitian Menurut Setiadi &"#$3' ada beberapa kegiatan yang dilakukan oleh peneliti dalam pengolahan data, dibagi menjadi lima tahap yaitu6 $ Tahap memeriksa 8 editing 3dalah memeriksa da%tar pertanyaan yang telah diserahkan oleh para pengumpulan data Pada tahap ini, peneliti memeriksa kembali dataFdata yang sudah ada Seperti, memeriksa kembali kelengkapan jawaban apakah setiap pertanyaan sudah ada jawabannya ,alu memeriksa tentang keterba(aan tulisan, yaitu tulisan yang tidak terba(a akan mempersulit pengolahan data atau berakibat pengolah data salah memba(a Kemudian, memeriksa rele!ansi jawaban, bila ada jawaban yang kurang atau tidak rele!an maka editor harus menolaknya " Tahap Memberikan tanda kode 8 coding 3dalah kegiatan memproses data dengan memberikan skor pada kolom sebelah kanan da%tar pertanyaan sesuai jawaban yang diberikan responden Penelitian ini, skor yang digunakan oleh peneliti untuk !ariabel independen &tingkat pengetahuan' adalah sebagai berikut 6 $ # : jika jawaban -benar0 : jika jawaban -salah0

Sedangkan, skor yang digunakan oleh peneliti untuk !ariabel dependen &upaya penanganan dysmenorrhea' adalah sebagai berikut 6

Universitas Muhammadiyah Tangerang

51

$ # 3

: jika jawaban -ya0 : jika jawaban -tidak0

Tahap entry data Pada tahap ini semua data yang sudah dikumpulkan, akan dimasukkan ke dalam (omputer untuk diolah dan dianalisa melalui program (omputer

<

Tahap processing Setelah semua kuesioner terisi penuh dan benar, serta sudah melewati pengkodean, maka langkah selanjutnya adalah memproses data agar data yang sudah di entry dapat dianalisis Pemrosesan data dilakukan dengan mengentry data dari kuesioner ke paket program (omputer S SS !".## $or %indo&s '

Tahap cleaning Pada tahap ini, peneliti melakukan pemeriksaan kembali data yang telah dientry apabila ada kesalahan atau tidak, terutama kesesuaian pengkodean yang telah ditetapkan

H. METODE ANALISA DATA Setelah data diolah kemudian dianalisa, sehingga hasil analisa data dapat digunakan sebagai bahan pengambilan keputusan dalam penanggulangan masalah Universitas Muhammadiyah Tangerang

52

Menurut 3rikunto &"##"', analisa data merupakan pengolahan data terhadap data yang sudah terkumpul dengan menggunakan rumus atau aturan yang sesuai dengan pendekatan penelitian atau desain yang dipergunakan sehingga memperoleh suatu kesimpulan 3nalisa adalah kegiatan yang sangat penting dalam suatu penelitian, karena dengan analisalah data dapat mempunyai arti8makna yang dapat berguna untuk meme(ahkan penelitian $ 3nalisa uni!ariat 3nalisa uni!ariat dilakukan se(ara deskripti%, yaitu suatu prosedur pengolahan data dengan menggambarkan dan meringkas data se(ara alamiah dalam bentuk table atau gra%ik 3nalisa uni!ariat se(ara deskripti% ini ber%ungsi untuk

meringkas, mengklasi%ikasikan dan menyajikan data Data yang ditampilkan dalam bentuk table %rekuensi mengenai tingkat pengetahuan remaja putri dengan upaya penanganan dysmenorrhea di UPTD SMK N 3 Kota Tangerang

"

3nalisa bi!ariat 3nalisa bi!ariat ini dilakukan untuk mengenai hubungan antara !ariable

independen dengan !ariable dependen, yaitu hubungan tingkat pengetahuan remaja dengan upaya penanganan dysmenorrhea di SMK N 3 Kota Tangerang Data analisa dengan menggunakan uji statisti( Chi Square &H"' dengan tingkat

Universitas Muhammadiyah Tangerang

53

kemaknaan I : #,#5 untuk menguji hipotesis nol &=o' dengan rumus sebagai berikut 6

&#FK'" )" : J K Keterangan 6 )" 6 nilai Chi Square yang di(ari &hubungan antara !ariable dependen dengan !ariable independen' D 6 nilai pengamatan atau obser!asi &obser!ed' K 6 nilai yang diperkirakan &eHpe(ted' Penilaian 6 a b dianggap ada hubungan jika nilai p !alue C nilai I dianggap tidak ada hubungan jika nilai p !alue @ nilai I

I. PROSEDUR PENELITIAN Se(ara umum tahap penelitian terdiri dari < tahap, yaitu tahap persiapan, pelaksanaan penelitian, pengolahan data dan analisis data serta tahap penulisan hasil penelitian &laporan' Pada tahap persiapan, peneliti menggambarkan ren(ana konkret tentang pelaksanaan penelitian dimulai dari megemukakan masalah penelitian, tujuan dan man%aat penelitian, teori dan konsep yang mendukung penelitian, hipotesis penelitian, desain penelitian, sampel yang digunakan dalam Universitas Muhammadiyah Tangerang

54

penelitian, instrument penelitian, langkahFlangkah penelitian sampai dengan ren(ana analisis terhadap data penelitian dan jadwal pelaksanaan penelitian Tahap pelaksanaan penelitian, sebelumnya peneliti membuat surat iLin melakukan penelitian di tempat penelitian, mengumpulkan data pada sampel yang sesuai dengan kriteria, pengumpulan data dilakukan dengan menyebarkan kuesioner yang telah teruji !aliditas dan realibitas, penyebaran kuesioner dilakukan sendiri oleh peneliti Dalam penyebaran kuesioner, peneliti melakukan studi pendahuluan terlebih dahulu ,angkah tersebut dilakukan peneliti untuk menemukan responden sesuai dengan kriteria yang telah ditetapkan oleh peneliti Tahap pengolahan data dan analisa data, pada tahap ini peneliti melakukan pengkodean dan tabulasi data, melakukan uji statisti(8uji hipotesis dengan menggunakan S SS $or &indo&s !" Tahap penulisan hasil penelitian &laporan', pada tahap ini peneliti menampilkan data hasil penelitian dan analisis data sesuai dengan tujuan penelitian J. ETIKA PENELITIAN Menurut &=idayat, "##1' Penelitian ini menggunakan manusia sebagai subjek tidak boleh bertentangan dengan etik Tujuan penelitian harus etis dalam arti hak responden harus dilindungi

Peneliti melakukan penelitian dengan menekankan masalah etika yang meliputi6

Universitas Muhammadiyah Tangerang

55

(n$ormed Consent &,embar Persetujuan' Peneliti mengadakan pendekatan dan memberikan lembar persetujuan kepada

responden kemudian menjelaskan lebih dahulu tujuan penelitian, tindakan yang akan dilakukan, serta menjelaskan akibat atau man%aat yang akan diperoleh dan halFhal yang terkait dengan proses penelitian 4ika responden bersedia, maka responden akan menandatangani lembar persetujuan tersebut, dan jika menolak maka peneliti akan tetap menghormati hak mereka " Anonymity &Tanpa Nama' Semua berkas yang men(antumkan identitas subjek &kode responden' dan tempat penelitian hanya dapat digunakan untuk keperluan pengolahan data dan akan disimpan atau digunakan akan dimusnakan 3 Con$identiality &Kerahasiaan' Peneliti menjamin hakFhak subjekti% penelitian dengan (ara menjamin kerahasiaan identitas dari subjek penelitian dengan membuat angket yang tidak men(antumkan nama jelas kode ataupun inisial pasien

Universitas Muhammadiyah Tangerang

Anda mungkin juga menyukai