Anda di halaman 1dari 18

AURIS

1. Auris externa 2. Auris media 3. Auris interna

Ad.1. Auris externa terdiri dari : - auricula - meatus acusticus externus - membrana tympanica

- Terletak pada pars tympanica ossis

temporalis - Dibelakang berbatasan dengan processus mastoideus


Auricula - dibentuk oleh cartilago auriculae ( elastin ) - berbentuk cekungan, bagian terdalam

disebut concha auriculae

- pinggir bebasnya disebut helix * meatus acusticus externus terdapat pada concha, melengkung keposterior sehingga untuk melihat membrana tympani dengan otoscopy, telinga ditarik keposterior. - meatus acusticus externus : pjng 2 3 cm lapisan epitelial dengan bulu halus, mempunyai kel.keringat dan sebum, menghasilkan cerumen .... cerumen prop

* membrana tympanica : - posisi miring kebawah - bentuk kerucut, diameter 10 mm - bagian tengah : umbo membrana tympani ca untuk kedudukan os maleus. - terdiri dari pars tensa dan pars floccida.

Inervasi auricula : 1. N. auriculotemporalis cabang N V 2. N. auricularis major dari plexus cercicalis Inervasi auris externa dan media : 1. Cabang sensoris N.IX 2. N.X Vascularisasi : a.auricularis posterior dan a.temporalis superficialils cab.a.carotis externa

Ad.2. Auris media - terdapat sebelah dalam membrana tympanica sedalam 3 6 mm - dinding lateral : membrana tympanica - cranial dan caudal :os temporalis - atap cavumtympani : pars tegmentalis ( tegmen tympani ) dari pars petrosa ossis temporalis yang memisahkannya dengan cavum cranii.

- dibawah atap, pada bagian rongga yang terletak diatas membrana tympani terdapat recessus epitympanicus. - bagian yang lebarnya sejajar dengan membrana tympani disebut recessus hypotympanica. Recessus hypotympanica berbatasan dngan tulang yang membentuk fosssa jugularis pada foramen jugulare, tempat kedudukan vena jugularis interna.

- kearah depan cavum tympani berhubungan nasopharynx melalui tuba auditiva ( tuba Eustachii ). Juga didepan berbatasan dengan canalis caroticus dengan a.carotis didalamnya. - kebelakang rongga berhubungan dengan cellulae mastoidea, rongga berisi udara didalam processus mastoideus malalui antrum mastoideum.

- dinding medial auris media berbatasan dengan tulang pembatas auris interna. Pada tulang ini ada penonjolan akibat adanya prominentia canalis facialis dibagian posterior atas, bersama tonjolan untuk prominentia canalis semicircularis lateralis. Disebelah atas terdapat foramen ovale, tempat lekat os stapes

Dibawahnya terdapat foramen rotundum ( fenestra cochlea ) yang tertutup membrana mucosa. Tedapat juga penonjolan akibat cochlea yang dinamakan promontorium. Getaran suara yang diterima membrana tympani diteruskan melalui tulang pendengaran ( os malleus, incus dan stapes ) ditelinga tengah ke foramen ovale.

Ad.3. Auris interna - dikelilingi oleh os temporal ( pars petrosa - tempat : 1.Vestibular : - canalis semicircularis ant - canalis semicircularis post - canalis semicircularsi lat - utriculus didalam vestibular.

2. cochlea : seperti rumah siput dengan permukaan bentuk spiral. N.VII didalam os temporal - N VII memasuki auris interna bersama dengan N VIII melalui canalis acusticus internus. - Dalam auris interna N.VII memasuki canalis nervus facialis menuju dinding posterior atas dinding medial auris media.

Pada geniculum canalis nervus facialis, membe lok dan pada tempat belokan terdapat ganglion geniculi. Serabut saraf ini menuju didnding belakang rongga auris media , bercabang menjadi : a. rami motoris, keluar melalui foramen stylomastoideum

b. Nervus chorda tympani meninggalkan auris media menuju fossa infra temporalis dan bergabung dengan N.V3. N.chorda tympani mengandung serabut sensoris somatis dengan badan sel pada ganglion geniculi dan serabut parasimpatis untuk sekresi kel.ludah yang bersinap dengan ganglion submandibularis.

Cabang lain N VII : - n.petrosus major : sifat parasimpatis untuk glandula lacrimalis, meninggalkan auris media menuju foramen lacerum.

Tuba auditiva ( tuba Eustachii ) - Terdiri dari : - pars ossea : 1/3 posterior - pars cartilaginea : 2/3 anterior dengan penyempitan isthmus tuba auditiva. - Pada bagian dekat telinga : epitel berlapis gepeng. - Pada bagian depan : dilapisi sel respirasi: collumnar bercilia bertingkat ( pseudostartified ciliated epithelium )

- Pada bayi dan anak kecil : kecil, pendek dan

lurus ( 10 mm ) - Pada orang dewasa : 30 40 mm melengkung - Pada posisi berbaring pada bayi dan anak kecil, tuba tegak lurus shg mudah masuk lendir ( bahteri ) dari nasopharynx ke tuba ..... ... OMA.

Anda mungkin juga menyukai