Anda di halaman 1dari 6

LBM 3 KEHAMILANKU BERMASALAH

STEP 1 Puka : - Posisi bayi di rahim ibu dengan posisi punggung di sebelah kanan ibu Mekonium : - Kotoran pertama bayi baru lahir berwarna hijau kehitaman, kental dan lengket - Mengandung bilirubin dan biliverdin, sel-sel epidermis, verneks caseosa, lanugo. Biasanya keluar setelah kelahiran. Normalnya post partum - Keluar intra uterin adanya kompresi tali pusar yang menyebabkan bayi stres Pemeriksaan leopold: - Pemeriksaan pada kehamilan untuk membedakan bagian janin dengan cara palpasi pada abdomen. Efficement : - Penipisan portio vaginalis. - Pemendekan cervix dan penipisan cervix. Indikasi mau melahirkan. - Hasil dari px VT yang menandakan adanya dilatasi pada cervix disertai penipisan lapisan pembungkus portio yang menandakan inidikasi terjadinya persalinan/ pengeluaran janin.

STEP 2 1. Mengapa pada ibu terjadi bengkak, BB meningkat dan hipertensi? 2. Mengapa pasien mengalami pusing, mual dan pandangan kabur? 3. Mengapa pada VT didapatkan cairan kehijauan (mekonium) dan pembukaan 1cm dan efficement padahal umur kehamilan masih 8 bulan? 4. Apa hubungan riwayat obstetri anak pertama BBL 4,5kg dengan keluhan pasien sekarang? 5. Mengapa didapatkan kulit ketuban tidak utuh, tidak teraba bagian kecil janin dan tidak teraba bagian yang berdenyut? 6. Mengapa dokter memberikan MgSO4? 7. Mengapa DJJ didapatkan irreguler (10-11-13)? 8. Mengapa dokter melakukan px refleks fisiologis? 9. Pertolongan kegawatdaruratan apa saja yang harus diberikan? 10. Hasil dari pemeriksaan leopold (makna px)? 11. DD? Faktor risiko,etiologi,patofisiologi (skema) 12. Penatalaksanaan? 13. Komplikasi?

STEP 3 1. Mengapa pada ibu terjadi bengkak, BB meningkat dan hipertensi? Bengkak : ada perpindahan cairan ke intersisial. Peningkatan TD jauh melebihi batasnya. Perpindahan cairan ke intersisial hipoalbumin , albumin mempertahankan tekanan osmotik dan onkotik Hipertensi gestasional: vasokonstriksi penebalan endotel glomerulus protein mudah lolos hipoalbumin. Teori lain mengatakan adanya peningkatan hormon prolaktin yang menyebabkan perusakan/ defisiensi lapisan endotel atau kapiler pada ekstremitas terlebih bagian inferior. Penurunan aldosteron. Pre eklampsi berat : adanya vasokonstriksi feedback positif untuk meningkatkan tekanan darah cairan merembes keluar udem dan hipertensi Hipertensi - Teori vaskuler Normalnya rahim dapat aliran dari a.uterina dan a.ovarica a. Radialis a.basilaris a.spiralis(endometrium). invasi tropoblast pada a.spiralis terjadi degenerasi otot dilatasi a.spiralis dilatasi dan distensi jaringan sekitar penuruna TD meningkatkan aliran darah ke janin. Hipertensi vasokonstriksialiran darah sedikit tidak ada invasi tropoblast vasokonstriksi hipoksi dan iskemi pada plasenta hidroksil menyebabkan gangguan endotel asam lemak tidak jenuh disfungsi endotel agregasi trombosit tromboksan A2 peningkatan TD Teori imunologi Adanya HLAG membantu penempelan tropoblast Ibu yang pernah mengalami makrosemia kemungkinan terjadi lagi. Vena akan teregang udem ekstremitas Peningkatan BB ibu hamil berdasarkan IMT sebelum hamil <18,5 14-20 kg 18,5-24,9 12,5-17,5 kg 25-29 7,5 12,5 kg Obesitas >30 5,5-10 kg Skenario lebih dari target normal Kenaikan BB dalam 1 minggu 0,45 1kg masih normal Seminggu >1 kg atau 1 ulan >3 kg tidak normal 2. Mengapa pasien mengalami pusing, mual dan pandangan kabur? Volume darah menurun viskositas meningkat hemokonsentrasi waktu peredaran ke jaringan perifer lebih lama hipoksia.

Hipoksia bagian otak lobus occipitalis pandangan kabur Gangguan aliran darah di retina. Magnesium: penyalur enzim, pelentur otot Hipomagnesium : gangguan otot, pandangan kabur 3. Mengapa pada VT didapatkan cairan kehijauan (mekonium) dan pembukaan 1cm dan efficement padahal umur kehamilan masih 8 bulan? Mekonium: normalnya keluar 12-24 jam postpartum Umur kehamilan 8 bulan patologis Hipertensi aliran darah janin berkurang janin kekurangan O2 peningkatan peristaltik usus janin relaksasi otot anus keluar mekonium Pembukaan 1cm - Kala 1 : pembukaan cervix sampai pembukaan lengkap 10cm, ditandai keluarnya lendir bercampur darah Fase laten: pembukaan cervix lambat. 1-3 cm butuh waktu 7-8 jam Fase aktif: berlangsung6 jam dibagi 3 subfase Periode akselerasi : pembukaan 4 cm perlu 2 jam Dilatasi maksimal : selama 2 jam berlangsung pembukaan cepat sampai 9 cm Deselerasi : berlangsung lambat 2 jam pembukaan 10cm Multigravida fase pembukaan cervixnya mendatar dan bisa bersamaan berlangsung 6-7 jam Primigravida cervix mendatar, dilatasi, 13-14 jam Kala 2: his lebih sering,kuat dan cepat, 2-3 m3nit sekali Multigravida: kontraksi 0,5 1 jam Primigravida: 1,5- 2 jam Kepala janin mulai terlihat vulva membuka dan perineum meregang Kala 3: pengeluaran plasenta 5-10 menit plasenta terdorong keluar, pengeluaran darah 100-200cc Kala 4: pengawasan 1 jam setelah bayi lahir untuk mengamati keadaaan ibu dan perdarahan post partum.

4. Apa hubungan riwayat obstetri anak pertama BBL 4,5kg dengan keluhan pasien sekarang? Ibu yang pernah mengalami makrosemia kemungkinan terjadi lagi. Faktor predisposisi: - Diabetes militus gestasional : peningkatan esterogen dan progesteron menyebabkna resistensi insulin glukosa meningkat pada ibu dan janin BBL tinggi Pengaliran glukosa ke janin. Glukosa berlebih penurunan fungsi ginjal viskositas meningkat GFR turun proteinuria Hipertensi akibat ginjal terganggu perangsangan hormon renin RAAS - Kehamilan ganda - Mola hidatidosa - Umur >35tahun

BBL normalnya 2,5-4kg Panjang bayi 48-52 cm Lingkar dada bayi 30-38cm Lingkar kepala 33-35cm 5. Mengapa VT didapatkan kulit ketuban tidak utuh,teraba keras, tidak teraba bagian kecil janin dan tidak teraba bagian yang berdenyut? Ketuban tidak utuh pecah 6. Mengapa dokter memberikan MgSO4?latar belakang pemberian obat?kenapa bukan antikejang yang lain? Dosis, efek samping obat, kapan diberikan, cara kerja MgSO4 anti kejang 7. Mengapa DJJ didapatkan irreguler (10-11-13)? DJJ: (10+11+13)x4=136x/menit Normal 120-160x/menit Curiga ada fetal distress >160x/menit Keluarnya mekonium akibat stres hipoksi pada janin Aliran darah dari ibu ke janin terganggu DJJ irregular Fetal distres bisa terjadi pada DJJ yang irreguler , terjadi kompresi pada plasenta aliran darah terhambat 8. Mengapa dokter melakukan px refleks fisiologis? Reflek patella + untuk syarat pemberian MgSO4 9. Pertolongan kegawatdaruratan apa saja yang harus diberikansebelum dirujuk ke RS? 10. Hasil dari pemeriksaan leopold (makna px)? Uterus kontraksi 1x dalam 30 menit selama 10detik, normalnya 2-4 kali per 10 menit durasinya 20-30 detik Leopold 1 : menentukan TFU Leopold 2: menilai bagian kiri dan kanan abdomen ibu Leopold 3: mengetahui letak terbawah janin pada dinding uterus terbawah Leopold 4: menilai apakah janin sudah masuk PAP atau belum 11. DD? Definisi,Faktor risiko,etiologi,patofisiologi (skema!!), penatalaksanaan, komplikasi!! Lengkap!! Penegakan diagnosis(px fisik, penunjang), prognosis - Hipertensi pada kehamilan (teorinya) Pre eklampsi kelainan yang ditandai hipertensi, udem dan proteinuria Manfes: BB meningkat drastis Klassifikasi:

Ringan : TD 140/90mmHg, proteinuri 0,3 gr atau uji kualitas positif 1 Berat: TD 160/110 mmHg atau lebih, proteinuri 5gr diikuti olilgouri <500cc/24jam. Muncul gangguan cerebral,gangguan visus dan nyeri epigastrikus. Kasus berlanjut menyebab kan eedm paru dan sianosis di bagian ekstremitas.

Hipertensi gestasional : lebih atau sama dengan 140/90mmHg, proteinuri negatif dan disertai nyeri epigastrium Preeklampsia: TD > 140/90 mmHg pada kehamilan usia 20 minggu, proteinuria + > 300mg/24 jam Eklampsi : gejala preeklampsi + kejang Preeklamsi superimposed pada HT kronis:preeklampsi lanjutan dengan prognosis sanganburuk, pemeriksaan dilakukan sebelum 20 minggu kehamilan, proteinuri sebelum 20 minggu kehamilan +, HT kronis: TD >140/90mmHg, sebelum 20 minggu kehamilan sampai >12 minggu pasca persalinan Preeklampsi: peningkatan TD diatas 110mmHg atau diatolik naik 15 mmHg Dilakukan px berulang untuk menghindari positif palsu Ketuban Pecah Dini Ketuban pecah awal DM Gestasional

STEP 4 Anti kejang

MgSO4

Hamilku bermasalah

DM Gestasional

BB meningkat

Gangguan ginjal

Anda mungkin juga menyukai