Anda di halaman 1dari 3

CIRI KHUSUS HEWAN DAN FUNGSINYA

1. Kelelawar Sayapnya terbuat dari kulit yang tipis,tiap sayap terdapat cakar berfungsi untuk bergelantung di gua atau dahan pohon Dapat mengeluarkan bunyi berfrekuensi tinggi berfungsi untuk memperkirakan jauh dekatnya jarak makanan atau rintangan Memiliki kemampuan ekolokasi yaitu kemampuann memperkirakan jarak suatu benda dengan mendengarkan gema pantulan bunyi
2. Cicak Mempunyai telapak kaki yang lengket berfungsi untuk merayap di dinding Memiliki lidah panjang dan lengket berfungsi untuk menagkap mangsa Dapat memutuskkan ekornya (autotomi) berfungsi untuk mengelabui/ menghindari dari serangan musuh 3. Bunglon Dapat mengubah warna kulit menyamai warna lingkungannya berfungsi agar tidak dikenali musuh Mata dapat melihar pada arah yang berbeda berfungsi untuk memperkirakan jarak mangsanya Mempunyai lidah yang panjang dan lengket berfungsi untuk menangkap mangsanya

4. OntaMemiliki punuk berfungsi untuk menyimpan cadangan makanan berupa lemak dan cairan sebagai sumber tenaga 5. TokekMemiliki lidah yang panjang dan lengket berfunsi untuk menagkap mangsa 6. KatakMemiliki selaput renang pada kakinya berfungsi untuk berenang karena katak hidup di air8. Burung HantuMemiliki pendengaran yang tajam berfungsi untuk mengetahui keberadaan mangsanya Lehernya dapat berputar hingga 180 derajat berfungsi untukk melihat mangsanyaLandak merupakan rodentia terbesar ketiga setelah capybara dan berang-berang. Umumnya, memiliki panjang 60-90 cm dengan panjang ekor 20-25 cm. Beratnya berkisar 5-16 kg. Bentuk tubuh landak bulat, besar, dan bergerak lambat. Warna rambutnya bervariasi antara coklat, abu-abu, dan yang paling jarang, putih. Tubuhnya memiliki duri, namun sesungguhnya masih ada dua jenis hewan yang memiliki duri seperti landak, yaitu hedgehog dan echidna, jadi dengan menentukan ciri landak hanya dari durinya akan menjadi kesalahan persepsi yang besar. Landak umumnya hewan nokturnal, mencari makan di malam hari guna menghindari predator. Mereka memakan ranting, daun, dan rerumputan. Mereka seringkali memanjat pohon untuk mendapatkan makanan. Duri yang berada pada kulit landak merupakan modifikasi dari rambut yang dipenuhi oleh senyawa protein keratin. Pangkal durinya terhubung langsung dengan otot-otot yang ada pada kulit. Durinya dapat dilepaskan jika sedang merasa terancam untuk mencegah kejaran predator. Duri yang hilang tersebut dapat tumbuh kembali di tempat yang sama.

1. Kantong semar Kantong semar adalah tumbuhan karnivora yang tumbuh dikawasan tropis yang meliputi negara Indonesia, China bagian selatan, Malaysia, Filifina dan Madagaskar. Tumbuhan ini memiliki ciri khusus, yaitu pada ujung daun terdapat sulur yang dapat termodifikasi membentuk kantung. Pada kantung akan keluar cairan nectar, yaitu cairan manis berupa madu. Fungsi dari kantung dan juga cairan madu ini adalah untuk memikat serangga. Serangga yang terjatuh kedalam kantung akan dicerana dan diserap sebagai nitrogen. 2. Eceng gondok Eceng gondok merupakan salah satu tumbuhan air yang mengapung dan kadang-kadang berakar dalam tanah. Tinggi tumbuhan ini sekitar sekitar 0,4 - 0,8 meter. Tidak mempunyai batang. Daunnya tunggal dan berbentuk oval. Tumbuhan ini memiliki ciri khusus, yaitu memiliki tangkai daun yang menggelembung (berongga) yang berfungsi untuk mengapung di permukaan air. 3. Rafflesia Rafflesia adalah genus tumbuhan bunga parasit. Tumbuhan ini pertama sekali ditemukan oleh Thomas Stamford Raffles di hutan hujan Indonesia pada tahun 1818. Tumbuhan rafflesia tidak memiliki batang, daun dan akar yang sesungguhnya. Rafflesia merupakan endoparasit pada tumbuhan merambat dari genus Tetrastigma (famili Vitaceae), menyebarkan haustoriumnya yang mirip akar di dalam jaringan tumbuhan merambat itu. Tumbuhan yang sering disebut sebagai bunga Rafflesia ini memiliki ciri khusus, yaitu dapat mengeluarkan bau busuk atau bau bangkai dan memiliki bagian yang dapat memantulkan cahaya. Adapun fungsi dari bau busuk yang dikeluarkan tersebut adalah untuk memikiat dan memandu lalat untuk datang. Dengan kedatangan lalat, maka proses penyerbukan dapat berlangsung, sehingga Raflesia dapat berkembang biak. 4. Kaktus Kaktus adalah tumbuhan yang dapat hidup ditempat kering. Tumbuhan ini dikelompokkan kedalam tubuhan xeforit. Tumbuhan kaktus memiliki ciri khusus yang berfungsi untuk bertahan hidup. Adapun ciri khusus dari tanaman kaktus adalah memiliki daun yang berbentuk duri. Hal ini dimaksudkan untuk mengurangi proses penguapan air. Sementara yang berperan untuk melakukan fotosintesis adalah bagian batang. Kaktus juga memiliki ciri khusus lain, yaitu memiliki batang yang besar dan menggembung, hal ini bertujuan untuk menyimpan cadangan air dalam jumlah yang banyak. 5. Jagung Jagung (Zea mays L.) merupakan salah satu tanaman pangan dunia yang terpenting, selain gandum

dan padi. Sebagai sumber karbohidrat utama di Amerika Tengah dan Selatan, jagung juga menjadi alternatif sumber pangan di Amerika Serikat. Tumbuhan ini memiliki ciri khusus, yaitu memiliki rambut yang mirip benang sutra. Rambut yang ada pada buah jagung merupakan kepala putik dan tangkai putik. Adapun fungsi putik yang mirip rambut ini adalah untuk memudahkan menangkap serbuk sari. 6. Putri malu Putri malu atau Mimosa pudica adalah perdu pendek anggota suku polong-polongan yang mudah dikenal karena daun-daunnya yang dapat secara cepat menutup/"layu" dengan sendirinya saat disentuh. Ciri khusus tumbuhan ini terletak pada daunnya yang mudah layu atau menutup saat disenutuh. Adapun fungsi ciri khusus Putri Malu adalah untuk melindungi diri dari hewan pemakan tumbuhan (herbivora) yang ingin memakannya. 7. Kelapa Kelapa (Cocos nucifera) adalah satu jenis tumbuhan dari suku aren-arenan atau Arecaceae dan adalah anggota tunggal dalam marga Cocos. Tumbuhan ini dimanfaatkan hampir semua bagiannya oleh manusia sehingga dianggap sebagai tumbuhan serba guna, khususnya bagi masyarakat pesisir. Tumbuhan kelapa juga mempunyai ciri khusus beserta fungsinya, yaitu memiliki serabut tebal yang membuat buah kelapa dapat tetap terapung di air. Sementara tempurung kelapa merupakan kulit yang kedap air yang melindungi buah kelapa agar tidak cepat busuk. Adapun fungsi kedua ciri khusus buah kelapa ini adalah untuk penyebaran perkembang biakan dari satu tempat ketempat lain melalui media air. 8. Venus Venus adalah tumbuhan insektivora, yaitu tumbuhan pemakan serangga. Tumbuhan ini memiliki ciri khusus, yaitu daunnya dapat termodifikasi berbentuk seperti engsel dan berbulu. Daun ini akan terbuka untuk menunggu mangsanya. Bila ada serangga masuk kedalam daun, maka seketika daun 2. Teratai : Habitat teratai di air dan umumnya di kolam. Teratai memiliki ciri daun yang lebar dan tipis. Gunanya untuk memperbesar proses penguapan. Batangya berongga dimaksudkan untuk jalan keluarnya udara agar tanaman teratai tetap mengapung di air. Batang yang berongga berisi udara.akan ditutup dan serangga yang terperangkap didalamnya akan dicerna dan diserap sebagai nitrogen

Anda mungkin juga menyukai