Anda di halaman 1dari 1

Occurrence : Lepra atau sering disebut kusta merupakan suatu penyakit infeksi kronis yang merusak terutama jaringan

saraf dan kulit.

Etiologi : Disebabkan oleh bakteri Mycobacterium Leprae.

Reservoir : Manusia Transmision : Cara penularannya belum diketahui pasti, berdasarkan anggapan klasik ialah melalui kontak langsung antar kulit yang lama dan erat, serta inhalasi, sebab M.leprae dapat hidup beberapa hari dalam droplet.

Incubation period : Masa inkubasi pasti dari kusta belum dapat dikemukakan. Secara umum, telah disetujui, bahwa masa inkubasi rata-rata dari kusta adalah 3-5 tahun. Suspectibility and Resistence :

Prevention and control : Pencegahan

Anda mungkin juga menyukai