Anda di halaman 1dari 6

SATUAN ACARA PENYULUHAN

Diajukan Untuk Memenuhi Salah Satu Tugas Mata Kuliah Kardiovaskular

DISUSUN OLEH:

TINGKAT : II B

S1 KEPERAWATAN

SEKOLAH TINGGI ILMU KESEHATAN KARSA HUSADA GARUT JL.NUSA INDAH NO. 24 2013

SATUAN ACARA PENYULUHAN

Pokok Bahasan Sub Pokok Bahasan Sasaran Tempat Hari/Tanggal Waktu

: Gangguan Pada Sistem Kardiovaskular : Penyakit CHF : Keluarga Tn.E : Gedung Balai Desa Nusa indah : Senin, 22 Oktober 2013 :1 x 25 menit

I.

TUJUAN INSTRUKSIONAL UMUM Pada akhir proses penyuluhan, keluarga Tn.E diharapkan dapat mengerti dan memahami tentang penyakit Gagal Jantung (CHF), yang meliputi pengertian, penyebab, dan pencegahannya.

II.

TUJUAN INSTRUKSIONAL KHUSUS Setelah mengikuti penyuluhan ini diharapkan audiens mampu: 1. Mengetahui pengertian dari Penyakit Gagal Jantung (CHF) 2. Mengetahui Tanda Dan Gejala 3. Mengetahui penyebab Gagal Jantung (CHF) 4. Mengetahui cara pencegahan Gagal Jantung (CHF).

III. KEGIATAN PENYULUHAN No. 1. WAKTU 2 menit KEGIATAN PENYULUH Pembukaan : Membuka kegiatan dengan Menjawab salam mengucapkan salam. Memperkenalkan diri Mendengarkan KEGIATAN PESERTA

Menjelaskan penyuluhan Menyebutkan akan diberikan

tujuan

dari Memperhatikan yang Memperhatikan

materi

2.

15 menit

Pelaksanaan : Menggali keluarga Penyakit (CHF). Menjelaskan semua materi pengetahuan Tn.E Gagal tentang Jantung Memperhatikan menjawab pertanyaan. Memperhatikan dan

tentang Gagal Jantung (CHF) yang akan di sampaikan. 3. 5 menit Evaluasi : Menanyakan kepada peserta Menjawab pertanyaan tentang materi yang telah diberikan, dan reinforcement kepada peserta yang dapat menjawab pertanyaan. 4. 3 menit Terminasi : Mengucapkan terimakasih Mendengarkan

atas peran serta peserta. Mengucapkan salam penutup Menjawab salam

IV. METODE 1. Ceramah. 2. Tanya Jawab

V. MEDIA Elektronik Cetak : Laptop Dan In Fokus : Leaflet

VI. MATERI Terlampir

VII. KRITERIA EVALUASI 1. Evaluasi Struktur Peserta hadir ditempat penyuluhan Penyelenggaraan penyuluhan dilaksanakan di rumah keluarga Tn.E Pengorganisasian penyelenggaraan penyuluhan dilakukan sebelumnya

2. Evaluasi Proses Peserta antusias terhadap materi penyuluhan Tidak ada peserta yang meninggalkan tempat penyuluhan selama penyuluhan berlangsung. Peserta mengajukan pertanyaan

3. Evaluasi Hasil Keluarga Tn.E dapat menjelaskan kembali pengertian, penyebab, tanda gejala, dan pencegahan dari penyakit gagal Jantung (CHF)..

IX. PENGORGANISASIAN Pembicara Moderater Technisi Anggota : : : :

X. DAFTAR PERTANYAAN Apa Pengertian Penyakit Gagal Jantung (CHF) ? Apa saja tanda dan gejala orang yang mengidap penyakit Gagal Jantung (CHF)? Apa saja yang dapat menyebabkan Gagal Jantung (CHF) ? Bagaimana cara mencegah penyakit Gagal Jantung (CHF)?

Lampiran Materi A. Pengertian Penyakit Gagal Jantung (CHF). Gagal jantung ( CHF ) adalah keadaan patofisiologis berupa kelainan fungsi jantung sehingga jantung tidak mampu memompa darah untuk memenuhi kebutuhan metabolisme jaringan dan kemampuan hanya ada kalau disertai peninggian volume tekanan pengisian ventrikel kiri B. Penyebab Gagal jantung Faktor predisposisi gagal jantung adalah - Penyakit yang menimbulkan penurunan fungsi vertikel seperti : Penyakit arteri koroner Hipertensi Kardiomiopati Penyakit pembuluh darah Penyakit jantung kongenital - Kedaan yang membatasi pengisian venrtikel seperti : Sterosis mitral Kardiomiopati Penyakit perikardial Faktor pencetus gagal jantung Meningkatnya asupan garam Infak miokad akut Serangan hipertensi C. Tanda dan gejala gagal jantung Gagal jantung Dispnoe Batuk Mudah lelah Takikardi Kegelisahan dan kecemasan Gagal jantung kanan Odema ekxtremitas bawah BB naik

Hemapatologi Anorexia Lemah D. Penatalaksanaan gagal jantung a. Medis IVFD dextrose 5 % 12 j/k Injk : furosemid cefotakxime b.Keperawatan o Anjurkan klien banyak istirahat o Pantau TTV sesudah dan sebelum aktivitas o Bantu klien untuk melakukan aktifitas o Berikan obat vasodilatorsesuai indikator o Berikan makanan dalam porsi kecil tapi sering

Daftar Pustaka - Doengoes, Marilynn E. 1999. Rencana Asuhan Keperawatan.Jakarta : EGC - Mansjoer,Arif.2001.Kapita Selekta Kedokteran.Jakarta: Media Aesculapius - Brunner & Suddarth, Buku Ajar Keperawatan Mdikal Bedah, edisi 8, 1997, EGC, Jakarta.

Anda mungkin juga menyukai