Anda di halaman 1dari 16

Perdarahan Subkonjungtiva

Dika Herza Pratama 08310077

Identitas
Nama Umur Jenis kelamin Pekerjaan Alamat Tanggal pemeriksaan : Tn. F : 16 tahun : Laki-laki : Pelajar : Nusaherang, Kuningan : 7 Oktober 2013

Anamnesis
Keluhan Utama: Mata kanan tampak bercak merah.

Riwayat Penyakit Sekarang: Pasien datang ke poliklinik mata RSUD 45 Kuningan dengan keluhan mata kanan tampak bercak merah sejak 3 hari yang lalu. Bercak merah di mata timbul secara tiba-tiba. Awalnya bercak merah hanya kecil tapi sekarang semakin melebar. Pasien juga mengeluh seperti ada yang mengganjal pada mata kanan. Pasien tidak merasa nyeri pada mata kanannya. Pasien juga tidak mengeluh belekan pada mata kanan.

Pasien juga mengeluh pelipis mata kanannya juga bengkak dan terasa nyeri. Dan sekarang pelipis mata kanannya berwarna biru. Sehari sebelumnya pasien mangaku mata kanan pasien terbentur kapala temannya ketika bermain bola. Pasien tidak mengeluh ada demam, mual dan muntah sebelumnya. Pasien juga menyangkal jika pernah mimisan dan apabila luka susah sembuh.

Riwayat Penyakit Dahulu Pasien belum pernah mengalami keluhan yang sama sebelumnya. Riwayat Penyakit Keluarga Keluarga pasien tidak ada yang pernah mengalami keluhan yang sama seperti pasien.

Riwayat Pengobatan Sebelumnya Pasien belum pernah berobat sebelumnya.

Pemeriksaan Fisik
Tanggal Pemeriksaan Keadan Umum Kesadaran Status Lokalis : 7 Oktober 2013 : Tampak Sakit Ringan : Compos Mentis : At regio occuli dekstra

Pemeriksaan Oftalmologi
Dekstra Visus Pinhole Lapang pandang Gerakan bola mata Palpebra superior Palpebra inferior Konjungtiva palpebra Konjungtiva bulbi Kornea Iris Pupil Lensa 5/12 + Normal Baik ke segala arah Edema (+), Hiperemi (+) Normal Normal Perdarahan subkonjungtiva (+) Normal Normal Normal Jernih Sinistra 5/21 + Normal Baik ke segala arah Normal Normal Normal Normal Normal Normal Normal Jernih

Resume
Seorang laki-laki umur 16 tahun dengan keluhan bercak merah di mata kanan sejak 3 hari yang lalu. Bercak merah awalnya kecil namun sehari selanjutnya menyebar. Ada rasa mengganjal. Tidak disertai rasa sakit dan belekan. Pelipis kanan juga tampak bengkak dan nyeri. Terdapat riwayat trauma sehari sebelum timbulnya bercak merah di mata. Pemeriksaan oftalmologi: VOD 5/12, VOS 5/21, pinhole (+/+), palpebra superior dekstra (edema dan hiperemi), konjungtiva bulbi (perdarahan subkonjungtiva).

Usulan Pemeriksaan
Pemeriksaan darah rutin. Pemeriksaan pembekuan darah (clothing time, bleeding time).

Diagnosis Banding
OD Perdarahan subkonjungtiva e.c. trauma tumpul + Hematoma Palpebra Dekstra + ODS Miopia OD Perdarahan subkonjungtiva e.c. gangguan sistemik + ODS Miopia

Diagnosis
Perdaraha subkonjungtiva e.c. trauma tumpul + Hematoma Palpebra Dekstra + ODS Miopia

Penatalaksanaan
Edukatif Kompres air dingin pada pelipis mata kanan. Jangan mengkonsumi obat-obatan NSAID.

Medikamentosa Asam traneksamat 500 mg 3x1 tab Ranitidin 3x1 tab

Prognosis
Quo ad vitam : ad bonam Quo ad functionam: ad bonam

Anda mungkin juga menyukai

  • Skeletal Traksi Dan Skin Traksi
    Skeletal Traksi Dan Skin Traksi
    Dokumen31 halaman
    Skeletal Traksi Dan Skin Traksi
    Rina Nur Apriyanti Chuabbie
    33% (3)
  • Wahana Internsip
    Wahana Internsip
    Dokumen3 halaman
    Wahana Internsip
    Patricia Vanessa Antolis
    100% (2)
  • Latar Belakang
    Latar Belakang
    Dokumen3 halaman
    Latar Belakang
    Rina Nur Apriyanti Chuabbie
    Belum ada peringkat
  • Sabtu
    Sabtu
    Dokumen9 halaman
    Sabtu
    Rina Nur Apriyanti Chuabbie
    Belum ada peringkat
  • Gizi Lanjut Usia
    Gizi Lanjut Usia
    Dokumen11 halaman
    Gizi Lanjut Usia
    Rina Nur Apriyanti Chuabbie
    Belum ada peringkat
  • Format Database Kasus
    Format Database Kasus
    Dokumen1 halaman
    Format Database Kasus
    Rina Nur Apriyanti Chuabbie
    Belum ada peringkat
  • Pemeriksaan Fisik Ortopedi
    Pemeriksaan Fisik Ortopedi
    Dokumen39 halaman
    Pemeriksaan Fisik Ortopedi
    Supiyanti
    Belum ada peringkat
  • Tifoid Anak
    Tifoid Anak
    Dokumen5 halaman
    Tifoid Anak
    Rina Nur Apriyanti Chuabbie
    Belum ada peringkat
  • Format Portofolio New
    Format Portofolio New
    Dokumen9 halaman
    Format Portofolio New
    Rina Nur Apriyanti Chuabbie
    Belum ada peringkat
  • Efusi Pleura
    Efusi Pleura
    Dokumen11 halaman
    Efusi Pleura
    Bobi Wijaya
    Belum ada peringkat
  • Aaaa
    Aaaa
    Dokumen7 halaman
    Aaaa
    Rina Nur Apriyanti Chuabbie
    Belum ada peringkat
  • JR Oa
    JR Oa
    Dokumen33 halaman
    JR Oa
    Supiyanti
    Belum ada peringkat
  • Status Epileptikus
    Status Epileptikus
    Dokumen3 halaman
    Status Epileptikus
    Rina Nur Apriyanti Chuabbie
    Belum ada peringkat
  • Cover Depan
    Cover Depan
    Dokumen2 halaman
    Cover Depan
    Rina Nur Apriyanti Chuabbie
    Belum ada peringkat
  • Pneumothorax
    Pneumothorax
    Dokumen14 halaman
    Pneumothorax
    Rina Nur Apriyanti Chuabbie
    Belum ada peringkat
  • Cover Depan
    Cover Depan
    Dokumen2 halaman
    Cover Depan
    Rina Nur Apriyanti Chuabbie
    Belum ada peringkat
  • Dengue Hemorrhagic Fever 2003
    Dengue Hemorrhagic Fever 2003
    Dokumen2 halaman
    Dengue Hemorrhagic Fever 2003
    Rina Nur Apriyanti Chuabbie
    Belum ada peringkat
  • Pemilihan Jenis Cairan
    Pemilihan Jenis Cairan
    Dokumen1 halaman
    Pemilihan Jenis Cairan
    Rina Nur Apriyanti Chuabbie
    Belum ada peringkat
  • Efusi Pleura
    Efusi Pleura
    Dokumen11 halaman
    Efusi Pleura
    Bobi Wijaya
    Belum ada peringkat
  • De Quervain Stenosing
    De Quervain Stenosing
    Dokumen22 halaman
    De Quervain Stenosing
    Rina Nur Apriyanti Chuabbie
    Belum ada peringkat
  • Sna 2003
    Sna 2003
    Dokumen7 halaman
    Sna 2003
    Rina Nur Apriyanti Chuabbie
    Belum ada peringkat
  • Tugas Bobi Wijaya
    Tugas Bobi Wijaya
    Dokumen7 halaman
    Tugas Bobi Wijaya
    Rina Nur Apriyanti Chuabbie
    Belum ada peringkat
  • Tenosynovitis de Quervain Stenosing
    Tenosynovitis de Quervain Stenosing
    Dokumen22 halaman
    Tenosynovitis de Quervain Stenosing
    Rina Nur Apriyanti Chuabbie
    Belum ada peringkat
  • Diare
    Diare
    Dokumen12 halaman
    Diare
    Afrida Sahestina
    Belum ada peringkat
  • Presentasi Vakum
    Presentasi Vakum
    Dokumen31 halaman
    Presentasi Vakum
    Rina Nur Apriyanti Chuabbie
    Belum ada peringkat
  • Bab Ii
    Bab Ii
    Dokumen30 halaman
    Bab Ii
    Rina Nur Apriyanti Chuabbie
    Belum ada peringkat
  • Stenosing Decuervain
    Stenosing Decuervain
    Dokumen22 halaman
    Stenosing Decuervain
    Rina Nur Apriyanti Chuabbie
    Belum ada peringkat
  • Episiotomi
    Episiotomi
    Dokumen39 halaman
    Episiotomi
    Rina Nur Apriyanti Chuabbie
    Belum ada peringkat
  • Katara K
    Katara K
    Dokumen16 halaman
    Katara K
    Rina Nur Apriyanti Chuabbie
    Belum ada peringkat