Anda di halaman 1dari 6

PROGRAM STUDI TEKNIK GEOLOGI FAKULTAS ILMU DAN TEKNOLOGI KEBUMIAN INSTITUT TEKNOLOGI BANDUNG

Jalan Ganesha No. 10, Bandung 40132

I.

LATAR BELAKANG HMTG GEA ITB adalah wadah berkarya dan pengembangan diri untuk MahasiswaTeknik Geologi Institut Teknologi Bandung. Setiap tahunnya, GEA menerima anggota-anggota baru sebagai bentuk persiapan regenerasi kepengurusan.HMTG GEA ITB memiliki jaket himpunan berwarna kuning yang dijadikan sebagai identitas tiap anggotanya. Melihat dari budaya himpunan yang ada, HMTG GEA ITB setiap tahunnya mengadakan sebuah acara dimana para anggota-anggota baru GEA mendapatkan jaket himpunan mereka sendiri. Acara tersebut mengundang anggota-anggota GEA baik yang masih aktif sebagai mahasiswa, maupun yang sudah menjadi alumni dengan tujuan bersilaturahmi antar anggota-anggota baru GEA kepada anggota-anggota GEA sebelumnya.

Untuk mengakomodasi kebutuhan tersebut,dibuatlah suatu rancangan acara yang kami namakan Malam Jaket Kuning yang sering disebut dengan Malam Jakun.

II.

MAKSUD DAN TUJUAN KEGIATAN Maksud dan tujuan kegiatan Malam Jakun ini adalah : Sebagai momen untuk para anggota baru GEA untuk mendapatkan Jaket Himpunan milik sendiri. Sebagai ajang berkenalan maupun silaturahmi antar anggota GEA dan alumni GEA.

III.

NAMA KEGIATAN Kegiatan ini akan diadakan dengan nama Malam Jakun yang merupakan kepanjangan dari Malam Jaket Kuning.

PROGRAM STUDI TEKNIK GEOLOGI FAKULTAS ILMU DAN TEKNOLOGI KEBUMIAN INSTITUT TEKNOLOGI BANDUNG
Jalan Ganesha No. 10, Bandung 40132

IV. PESERTA KEGIATAN Peserta acara Malam Jakun ini adalah sebagai berikut : 1. Mahasiswa Teknik Geologi angkatan 2010 sebanyak 111 orang. 2. Mahasiswa Teknik Geologi angkatan 2009 sebanyak 79 orang. 3. Mahasiswa Teknik Geologi angkatan 2008 sebanyak 80 orang. 4. Dosen dan staff pengajar dari Prodi Teknik Geologi sebanyak 15 orang. 5. Alumni Teknik Geologi sebanyak 15 orang.

V.

PELAKSANAAN Kegiatan Malam Jakun ini akan diadakan pada : Tanggal Tempat : 25 November 2011 : Lapangan Parkir Lab. Kimia Dasar

VI.

SUSUNAN ACARA Susunan acara Malam Jakun adalah: No 1 2 3 4 5 6 7 Mata Acara Sambutan KaHim Sambutan ketua acara Sambutan perwakilan alumni Performance 1 Perform Musang GEA Ramah tamah, makan dan pembagian jaket Performance II + penutup Waktu 19.00-19.05 19.05-19.10 19.10-19.15 19.15-19.25 19.25-19.40 19.40-22.10 22.10-22.30 Durasi 5 5 5 10 15 150 20

PROGRAM STUDI TEKNIK GEOLOGI FAKULTAS ILMU DAN TEKNOLOGI KEBUMIAN INSTITUT TEKNOLOGI BANDUNG
Jalan Ganesha No. 10, Bandung 40132

VII. SUSUNAN PANITIA Kepanitian acara Malam Jaket Kuning adalah : Ketua Pelaksana : Rama Wicaksana Cahyo Nusantara (12010072) Sekretaris : Diofanny Swandrina Putri (12010036) Bendahara : Enzharani Fristicia Siregar (12010021) Kadiv acara :Yan Yan M. Achdiansyah (12010077) Kadiv konsumsi : Rio Priandi Nugroho (12010039) Kadiv logistik : Achmad Raihan (12010105) Kadiv dokumentasi : Yogi Pamadya (12010071) Kadiv publikasi : Windy Dwi Rahayu (12010005) Kadiv perizinan : Darmadi (12010084) Kadiv dana usaha : Yudith Yolanda Matindas (12010106) Kadiv artistik : Rizky Kurniawan Wardhana (12010070) Kadiv jaket kuning : Yepi Rohiman (12010013)

PROGRAM STUDI TEKNIK GEOLOGI FAKULTAS ILMU DAN TEKNOLOGI KEBUMIAN INSTITUT TEKNOLOGI BANDUNG
Jalan Ganesha No. 10, Bandung 40132

VIII. ANGGARAN Pengeluaran Konsumsi Prasmanan untuk 300 orang Rp 4.000.000,-

Logistik Sewa tenda 20 m x 10 m Sewa lampu sorot Sewa proyektor dan layar Amplifier Mic Rp 1.200.000,Rp 75.000,Rp 100.000,Rp 300.000,Rp 100.000,-

Artistik Dekorasi Rp 300.000,-

Publikasi Undangan Rp. 200.000,-

Total Pengeluaran

Rp 6.275.000,-

Pemasukan Kas dari Badan Pengurus Harian Dana usaha Rp 500.000,Rp 5.775.000,-

Total Pemasukan

Rp 6.275.000,-

PROGRAM STUDI TEKNIK GEOLOGI FAKULTAS ILMU DAN TEKNOLOGI KEBUMIAN INSTITUT TEKNOLOGI BANDUNG
Jalan Ganesha No. 10, Bandung 40132

IX.

PENUTUP

Kegiatan ini diadakan melalui tahap-tahap perencanan yang matang dan mempertimbangkan berbagai faktor yang mungkin mendukung dan menghambat dalam pelaksanaan acara. Kami selaku panitia mengharapkan dukungan dari seluruh pihak untuk menyelenggarakan kegiatan ini. Demikian proposal ini kami susun sebagai acuan dalam pelaksanaan kegiatan Malam Jakun. Kami berharap agar kegiatan ini dapat berlangsung dengan sukses dan lancar. Atas perhatian, dukungan, serta partisipasi Bapak/ Ibu, kami mengucapkan terima kasih.

Hormat kami,
Bandung,16 November 2011

Ketua HMTG GEA ITB

Ketua Pelaksana

Pandu Herdianto NIM 12008044

Rama Wicaksana NIM 12010072

PROGRAM STUDI TEKNIK GEOLOGI FAKULTAS ILMU DAN TEKNOLOGI KEBUMIAN INSTITUT TEKNOLOGI BANDUNG
Jalan Ganesha No. 10, Bandung 40132

LEMBAR PENGESAHAN Mengetahui Kepala Prodi Teknik Geologi Koordinator Kemahasiswaan

Dr.Eng.Imam Achmad Sadisun, ST, MT NIP. 197002121995121002

Dr.Eng. Suryantini NIP. 197111152008012019

Dekan FITB ITB

Wakil Dekan Bidang Akademik

Prof. Dr. Ir. Eddy Ariyono Subroto NIP. 195406161981021001

Dr. Ir. Bambang Priadi NIP. 196002291987031001

Kepala Lembaga Kemahasiswaan

Brian Yulianto, Ph.D NIP. 197507272006041005

Anda mungkin juga menyukai