Jelajahi eBook
Kategori
Jelajahi Buku audio
Kategori
Jelajahi Majalah
Kategori
Jelajahi Dokumen
Kategori
DFR adalah suatu alat yang fungsinya untuk merekam besaran listrik (Arus, Tegangan, Frekuensi) besaran listrik bila terjadi gangguan. Yaitu mencatat : 1. Nilai arus/tegangan gangguan 2. Arus/Tegangan phasa mana yang terganggu. 3. Tanggal, jam terjadinya gangguan 4. Lama gangguan (clearence)
Pemasangan DFR sacara umum dipasang pada : 1. SUTT/SUTET 2. Trafo Daya (Trafo Distribusi) 3. Pembangkit (Genearator dan Trafo) Inputan DFR adalah sbb : 1. ANALOG INPUT yaitu yang merupakan masukan Arus dan Tegangan 2. EVENT yaitu yang merupakan masukan kontak-kontak Relai dan kontak-kontak PMT
Hasil rekaman/cetakan ditampilkan DFR terdiri dari : 1. Sensor terdiri dari 7 garis 2. Event terdiri dari 4 x 8 garis 3. Analog terdiri dari 16 chanel
PT OCR GFR
Line
V arah/directional DIST
PQM secara umum dipasang pada jaringan tegangan tinggi yang bebannya industri