Anda di halaman 1dari 1

BAB I

PENDAHULUAN A.Latar belakang Pancasila merupakan landasan dasar bagi bangsa Indonesia, berdasarkan Pancasila Indonesia dapat menentukan pandangan hidup menuju tujuan dalam kesejahteran bagi seluruh rakyatnya.Untuk membangun Indonesia sebagai negara yang baik diperlukan aspek keharmonisan dan keserasian dariseluruh rakyat dalam menjalani kehidupan berdasarkan perilaku dan polanya dalam beraktifitas membangun negara melalui kerukunan yang dibangun dalam kalangan masyarakat tersebut. Mengenai pola perilaku untuk menciptakan keharmonisan dalam masyarakat dalam membangun negara termuat dalam aspek Ketuhanan ang Maha !sa,dimana didalamnya diajarkan nilai"nilai kebaikan dalam menjalani kehidupan dengan sebuah agama dari cerminan aspek Ketuhanan ang Maha !sa. Agama secara etimologis diambil dari bahasa sansekerta yang terdiri atas dua kata yaitu A dan #ama yang berarti tidak kacau.selain itu terdapat kata lain untuk menyatakan konsep ini yaitu religi yang berasal dari katabahasa latin yaitu religio yang berarti mengikuti kembali.

Anda mungkin juga menyukai