Anda di halaman 1dari 17

Mengukur Komponen 1.

Mengukur ResistorResistor adalah suatu

komponen yang banyak dipakai di dalam rangkaian elektronika. Fungsi utamanya adalah membatasi (restrict) aliran arus listrik. Fungsi lainnya sebagai resistor (R) pembagi tegangan (voltage divider), yang menghasilkan tegangan panjar maju ( or!ard bias) dan tegangan panjar mundur (reverse bias), sebagai pembangkit potensial (output) vo, dan potensial merujuk pada hukum "hm # $ % &'R, semakin besar nilai tahanan'resistan (R), semakin kecil arus ($) yang dapat mengalir. (esar kecilnya nilai satuan "hm yang dimiliki oleh resistor dapat dihitung dengan melihat pita (band) !arna yang terdapat pada badan resistor. Mengikuti gambar di ba!ah ini#

)ika pita pertama ber!arna kuning, pita kedua ber!arna ungu, pita ketiga ber!arna coklat, pita keempat ber!arna emas, nilai satuan "hm dari resistor tersebut adalah *+ , 1-1 % *+- dengan toleransi ./. 0arap diingat, !arna kuning menunjukkan angka *, !arna ungu menunjukkan angka +, !arna coklat menunjukkan angka 1, dengan demikian aktor pengali % 1-1, jika pita ketiga ber!arna merah, aktor pengali % 1-1, demikian seterusnya. (2ihat kembali modul tentang komponen elektronika). 3ntuk lebih jelas, pelajari gambar di ba!ah ini, (di do!nload dari situs'!ebsite !!!.diyguitarist.com) 4ara lain untuk mengetahui besarnya nilai satuan "hm sebuah resistor adalah mengukurnya dengan Multimeter. 5erhatikan gambar di ba!ah ini. 6aklar jangkauan ukur pada posisi 7, batas ukur (range) berada pada posisi ,1, ,1atau k7.

8ambar. Megukur Resistor

1. Mengukur &ariabel Resistor&ariabel resistor adalah resistor yang dapat berubah nilai

satuan "hm9nya dengan cara memutar9mutar tuas pemutar atau sekrup yang menggerakkan kontak geser'penyapu (!iper) yang terdapat di dalam resistor tersebut. 2ihat gambar di ba!ah ini &ariabel resistor yang memiliki tuas pemutar biasanya disebut potensiometer (potentiometer), dan yang memiliki sekrup pengatur disebut preset atau trimpot. Mengukur nilai satuan "hm dari variabel resistor dengan Multimeter adalah seperti yang ditunjukkan oleh gambar di ba!ah ini. 6aklar jangkauan ukur pada posisi 7, batas ukur (range) berada pada posisi ,1, ,1- atau k7, sesuai kebutuhan. 8ambar. Mengukur &ariabel Resistor

:. Mengukur Resistor 5eka 4ahaya'2;RResi

stor 5eka 4ahaya'2ight ;ependence Resistor (2;R) adalah sebuah resistor yang ber ungsi sebagai input transducer (sensor) dimana nilai satuan "hm9nya dipengaruhi oleh cahaya yang jatuh di permukaan 2;R tersebut. Mengukur nilai satuan "hm dari 2;R dengan menggunakan Multimeter adalah seperti yang ditunjukkan oleh gambar di ba!ah ini. 6aklar jangkauan ukur pada posisi 7, batas ukur (range) berada pada posisi ,1, ,1- atau k7, sesuai kebutuhan.

8ambar. Mengukur 2ight ;ependence Resistor (2;R) 6ebagai acuan, ditempat gelap, nilai satuan "hm dari 2;R % 1M< (1 Mega "hm'1---.---<). ;itempat terang nilai satuan "hm dari 2;R % 1--<. (=hermally sensitive resistor) adalah sebuah resistor yang dirancang khusus untuk peka terhadap suhu. =hermistor terbagi dalam dua jenis. 5ertama, yang disebut dengan >egative =emperature 4oe icient Resistor (>=4R), jika mendapat panas, nilai satuan "hm9nya berkurang, misal pada suhu 1.- 4 nilai satuan "hm9nya % *+ kilo "hm (*+k7). Kedua, yang disebut dengan 5ositive =emperature 4oe icient Resistor (5=4R), jika mendapat panas, nilai satuan "hm9nya bertambah. Mengukur nilai satuan "hm dari thermistor dengan menggunakan. Multimeter adalah seperti yang ditunjukkan oleh gambar di ba!ah ini.
*. Mengukur =hemistor=hermistor

8ambar. Mengukur =hermistor

.. Mengukur KapasitorKapasitor

adalah komponen elektronik yang dirancang untuk dapat menyimpan dan membuang =egangan ?rus 2istrik 6earah (;irect 4urrent &oltage';4&). Kapasitor terbagi dalam dua jenis. 5ertama, kapasitor yang memiliki kutub positip (@) dan negatip (9). ;alam teknik elektronika disebut kapasitor polar (polarised capacitor). Kedua, kapasitor yang tidak memiliki kutub positip (@) dan negatip (9). ;isebut kapasitor non polar (unpolarised capacitor). 0al penting yang perlu diperhatikan dalam mengukur kapasitor polar adalah A a. Kabel penyidik (probes) positip (@) yang ber!arna merah diletakkan pada kaki kapasitor yang bertanda positip (@). b. Kabel penyidik (probes) negatip (9) yang ber!arna hitam diletakkan pada kaki

kapasitor yang bertanda negatip (9). c. 6aklar jangkauan ukur pada posisi 7, batas ukur (range) berada pada posisi ,1, ,1atau k7, sesuai kebutuhan. d. 3ntuk kapasitor non polar (unpolarised) kedua kabel penyidik (probes) dapat diletakkan secara sembarang (acak) ke kaki kapasitor. 2ihat gambar di ba!ah ini.

8ambar. Mengukur Kapasitor


B. Mengukur =ransistor=ransistor adalah komponen elektronik yang dirancang sebagai

penguat arus, karenanya transistor disebut juga piranti (device) yang menangani arus (current handling device). 2ihat gambar di ba!ah ini. 8ambar. =ransistor ;ilihat dari tipenya, transistor terbagi dua, yaitu tipe 5>5 (5ositip9 >egatip95ositip) dan tipe >5> (>egatip95ositip9>egatip). 6aluran masuk (leads) ke transistor (laCimnya disebut kaki transistor) dinamai dengan # (asis ((ase), Kolektor (4ollector), dan Dmitor (Dmitter). =ransistor pada dasarnya adalah dua buah dioda yang disambung secara berbalikan. ;ioda yang pertama dibentuk oleh Dmitor9(asis, dioda yang kedua dibentuk oleh (asis9 Kolektor. 5ada transistor tipe 5>5, Dmitor dan Kolektor ber ungsi sebagai ?noda (@) terhadap (asis, sementara (asis ber ungsi sebagai Katoda (9) terhadap Dmitor dan Dmitor. 5ada transistor tipe >5>, (asis ber ungsi sebagai ?noda (@) terhadap Dmitor dan Kolektor, sementara Dmitor dan Kolektor ber ungsi sebagai Katoda (9) terhadap (asis. 4ermati gambar di ba!ani ini dengan seksama. 8ambar. Kon igurasi dan 6imbol =ransistor

Konsep dioda pada transistor penting untuk dipahami dengan baik, karena erat kaitannya dengan penggunaan Multimeter dalam mengukur nilai satuan "hm dari transistor (baca kembali uraian materi tentang baterai pada Multimeter). 0al yang perlu diingat ketika mengukur transistor dengan Multimeter adalah # a. 5ada transistor tipe 5>5 kabel penyidik (probes) !arna merah (@) selalu diletakkan pada kaki (asis, kabel penyidik (probes) !arna hitam (9) diletakkan secara bergantian di kaki Dmitor dan Kolektor. b. 5ada transistor tipe >5> kabel penyidik (probes) !arna hitam (9) selalu diletakkan pada kaki (asis, kabel penyidik (probes) !arna merah (@) diletakkan secara bergantian di kaki Dmitor dan Kolektor. c. 6aklar jangkauan ukur berada pada posisi "hm (7) dan batas ukur (range) berada pada posisi ,1, ,1-, atau ,1k7, sesuai kebutuhan. 2ihat gambar di ba!ah ini. 8ambar. 5engukuran =ransistor Kaki9kaki Dmitor, (asis, dan Kolektor dari transistor dapat ditentukan dengan tiga cara# a. ;engan melihat tanda pada badan (case) transistor. (eberapa pabrik transistor membuat bulatan !arna hitam atau tanda lingkaran di atas kaki kolektor dari transistor yang berbentuk silinder. 2ihat gambar di ba!ah ini. b. ;engan menggunakan katalog transistor yang dikeluarkanoleh pabrik pembuat transistor. c. ;engan melihat sirip kecil yang menonjol keluar dari badan transistor. 2ihat kembali gambar transistor. d. ;engan menggunakan Multimeter. e. 3ntuk transistor daya (po!er transistors) badan transistor ber ungsi sebagai kolektor. 2ihat gambar di ba!ah ini. 8ambar. Kaki9kaki =ransistor ;ilihat ;ari (a!ah

+. Mengukur ;ioda;ioda adalah

komponen elektronik yang memiliki dua elektroda yaituA (1) ?noda (a), dan (1) Katoda (k). Mengikuti anak panah pada simbol diode pada gambar di

ba!ah ini arus listrik mengalir hanya satu arah yaitu dari ?noda ke Katoda. ?rus listrik tidak akan mengalir dari Katoda ke ?noda. 0al yang perlu diingat ketika mengukur dioda dengan Multimeter adalah # 8ambar. 6imbol ;ioda a. Kabel penyidik (probes) !arna merah (@) diletakkan pada kaki ?noda, kabel penyidik (probes) !arna hitam (9) diletakkan pada kaki Katoda. b. 6aklar jangkauan ukur pada posisi "hm (7) dan batas ukur (range) pada posisi ,1, ,1-, atau ,1k7, sesuai kebutuhan. 2ihat gambar di ba!ah ini. 8ambar. 5engukuran ;ioda

E. Mengukur =rans ormator=rans ormator adalah

komponen elektronik yang dirancang untuk dapat memindahkan =egangan ?rus 2istrik (olak (alik'?lternating 4urrent &oltage (?4&) dari gulungan primer (5) ke gulungan skunder (6) tanpa ada hubungan langsung antara kedua gulungan tersebut. 2ihat gambar gambar di ba!ah ini.

8ambar. =rans ormator 6ebuah trans ormator masih baik dan dapat digunakan, atau sudah rusak dapat dibuktikan dengan cara mengukurnya

dengan Multimeter. 0al yang perlu diingat ketika menggunakan Multimeter untuk mengukur trans ormator adalah # a. Kedua kabel penyidik (probes) diletakkan secara sembarang (acak) pada titik9titik terminal pada gulungan primer. b. Kedua kabel penyidik (probes) diletakkan secara sembarang (acak) pada titik9titik terminal pada gulungan skunder. c. Kedua kabel penyidik (probes) diletakkan secara sembarang (acak) pada titik terminal primer dan skunder. d. 6aklar jangkauan ukur pada posisi 7, batas ukur (range) pada posisi ,1, ,1- atau k7 sesuai kebutuhan. 2ihat gambar di ba!ah ini. 4atatan # 2angkah pengukuran tran ormator ini berlaku untuk semua jenis trans ormator yang digunakan pada catu daya, maupun penguat audio'radio.

8ambar. Mengukur =rans ormator

F. Mengukur 8ulungan (4oil'Ginding)8ulungan atau 4oil atau !inding adalah

komponen elektronik yang dirancang khusus untuk menghasilkan induksi maknit. )ika gulungan ka!at dialiri arus, pada gulungan tersebut akan dihasilkan induksi maknit. ;alam teknik elektronika, gulungan atau coil ini diterapkan di dalam pembuatan trans ormator dalam bentuk gulungan primer (5) dan skunder (6), namun ada juga yang dibuat terpisah untuk keperluan khusus. 2ihat gambar di ba!ah ini.

8ambar. (erbagai )enis 8ulungan

(4oil'Ginding) 3ntuk (erbagai Keperluan Kondisi sebuah gulungan (coil'!inding), apakah masih baik dan dapat digunakan, atau sudah rusak dapat dibuktikan dengan cara mengukurnya dengan Multimeter. 0al yang perlu diingat ketika menggunakan Multimeter untuk mengukur gulungan (coil'!inding) adalah # a. Kedua kabel penyidik (probes) dapat diletakkan secara sembarang (acak) pada terminal yang terdapat pada gulungan. b. 6aklar jangkauan ukur pada posisi 7, batas ukur (range) pada posisi ,1, ,1-, atau k7, sesuai kebutuhan. 2ihat gambar di ba!ah ini. 8ambar. Mengukur 8ulungan (4oil'Ginding)

MENGUKUR KOMPONEN DASAR ELEKTRONIKA

Menguji komponen elektronikamerupakan langkah yang harus ditempuh ketika anda beniat akan merakit rangkaian elektronika. 5engujian sebelum perakitan sangat penting karena komponen1 yang dirakit harus dalam keadaan baik semua.6etelah yakin komponen1nya baik semua baru anda mulai merakit.6aya biasanya menggunakan alat multimeter. 5enjelasannya silahkan dibaca secara seksama diba!ah ini.

1 Mengukur Tegangan A!" D!" #an jalur P!$


Mengukur Tegangan A! 1 5astikan yang diukur adalah tegangan ?4. 2 5utar batas ukur ke arah ?4& dengan batas ukur yang lebih tinggi dari tegangan yang diukur. Misalnya tegangan yang di ukur 1-- &?4 maka batas ukurnya adalah 1.- &?4. 3 0ubungkan probe ke masing9masing kutub sumber tegangan (bolak balik sama). 4 2ihat penunjukan jarum pada papan skala.

H
Mengukur Tegangan D! 5 5astikan yang diukur adalah tegangan ;4. 6 5utar batas ukur ke arah ;4& dengan batas ukur yang lebih tinggi dari tegangan yang diukur. Misalnya tegangan yang di ukur 1-- &;4 maka batas ukurnya adalah 1.- &;4. 7 0ubungkan probe ke masing9masing kutub sumber tegangan yaitu probe merah ke kutub positi dan probe hitam ke kutub negati . 8 2ihat penunjukan jarum pada papan skala.

H
Mengetes 5utus =idaknya 6ebuah 5enghantar ' )alur 5cb 9 5utar batas ukur pada "hm meter I1 ' I1-. 10 0ubungkan probe ke masing9masing ujung jalur ' penghantar yang akan dites. 11 Kalau jarum bergerak menunjuk nol, berarti kabel ' jalur "K, dan sebaliknya.

H % Mengukur Tran&'ormator
=ra o tersusun dari gulungan ka!at primer dan sekunder yang dililitkan pada inti besi. =ra o bisa bekerja hanya dengan tegangan ?4. )enis tra o adaptor ada 1 # 1. =R?F" 6=D5 ;"G> (untuk menurunkan tegangan). 1. =R?F" 6=D5 35 (untuk menaikkan tegangan). =ra o yang kita pelajari nantinya adalah jenis yang stepdo!n.

H H
F2J(?4K )38? =DRM?63K )D>$6 =R?F" 0?>J? 6?)? (D>=3K>J? MDM?>8 ?8?K 2?$> #

H
Mengukur =ra o ;engan Multitester K 5utar batas ukur pada "hmmeter I1K. K Misal kaki primer ?, (, 4 K Misal kaki sekunder ;, D, F.

H H H ( Mengukur I!
$4 adalah gabungan dari beberapa komponen yang disatukan. 3ntuk menetukan baik tidaknya $4 tidak bisa diukur dengan

multitester tapi langsung dicoba ke rangkaian. $4 memiliki seri9seri tertentu. $4 ada yang memiliki : pin, E pin, 1B pin, dan sebagainya. 5in no 1 biasanya ditandai dengan lingkaran kecil dekat pin tersebut. 4ontoh $4 # 2M +E11, 34 :E*1, =;? 11+., =;? F:-1, dll.

H H
4ontoh $4 &ertikal =;? F:-1

H ) Mengukur Mo&'et
FD= bentuk isiknya seperti transistor. Fungsinya adalah untuk menaikkan tegangan atau menurunkan tegangan. FD= memiliki tiga kaki juga yaitu # K 8?=D (8) adalah kaki input. K ;R?$> (;) adalah kaki output. K 6"3R4D (6) adalah kaki sumber. Fungsinya biasanya digunakan pada rangkaian po!er supply jenis s!itching untuk menghasilkan tegangan tinggi untuk menggerakkan tra o.

H
Kakinya biasanya sudah pasti yaitu bila kita hadapkan FD= ke arah kita maka urutan kakinya dari kiri ke kanan adalah 8?=D, ;R?$>, 6"3R4D. K 4ontoh FD= penaik tegangan # K +F:, K 111+, K 111*, $RF B:-, $RF +:-, $RF B1-, dll. K 4ontoh FD= penurun tegangan # $RF FB1-, $RF FB:-, dll (biasanya * angka u' $RF).

H
K FD= 5D>?$K =D8?>8?> 4ara mengukur # (atas ukur "hmmeter I1- ' I1K.

H H
K FD= 5D>3R3> =D8?>8?> 4ara mengukur # (atas ukur "hmmeter I1- ' I1K.

H H

* Mengukur Tran&i&tor
=ransistor adalah termasuk komponen utama dalam elektronika. =ransistor terbuat dari 1 dioda germanium yang disatukan. =egangan kerja transistor sama dengan dioda yaitu -,B volt. =ransistor memiliki : kaki yaitu # K DM$="R (D). K (?6$6 ((). K 4"2D4="R (4). )enis transistor ada 1 yaitu # 1. =ransistor 5>5 (anoda katoda anoda ' kaki katoda yang disatukan). 1. =ransistor >5> (katoda anoda katoda ' kaki anoda yang disatukan). 4ontoh transistor # 4 E1E, F46 F-1*, F46 F-1:, =$5 :1, =$5 :1, 4.1*F, 4.11F, 4.E-*, (31.1-;F, (31.-+;I, dll

H
6imbol di rangkaian # LMN, simbol gambarnya diba!ah ini # HHMenentukan Kaki =ransistor Menentukan Kaki (asis # 5utar batas ukur pada "hmmeter I1atau I1--. Misalkan kaki transistor kita namakan ?, (, dan 4. (ila probe merah ' hitam %O kaki ? dan probe lainnya %O 1 kaki lainnya secara bergantian jarum bergerak semua dan jika dibalik posisi hubungnya tidak bergerak semua maka itulah kaki (?6$6. Menentukan Kaki 4olector >5> # 5utar batas ukur pada "hmmeter I1K atau I1-K. (ila probe merah %O kaki ( dan probe hitam %O kaki 4. Kemudian kaki ? (basis) dan kaki ( dipegang dengan tangan tapi antar kaki jangan sampai terhubung. (ila jarum bergerak sedikit berarti kaki ( itulah kaki 4"2D4="R. )ika kaki basis dan colector sudah diketahui berarti kaki satunya adalah emitor. Mengukur =ransistor ;engan Multitester # (atas ukur pada "hmmeter I1- ' I1--. K =R?>6$6="R 5>5

H H
K =R?>6$6="R >5>

H H
K =R?>6$6="R >5> ;D>8?> ;3M5DR

H + Mengukur Dio#a
;ioda adalah komponen elektronik yang terbuat dari unsur semikonduktor. (ahan ini adalah silikon atau germanium. ;ioda silikon bekerja pada tegangan -.B &;4 dan dioda germanium bekerja pada tegangan -,1 &;4. 4ontoh dioda # $> *1*E, $>*--1, $> *--:, dll.

H
6imbol ;ioda adalah ;, simbol gambarnya #

H
6i at dioda # K )ika diberi arah maju (tegangan positi %O anoda dan tegangan negati %O katoda) akan menghantarkan arus dan sebaliknya,

H
K )ika diberi arah mundur (tegangan positi %O katoda dan tegangan negati %O anoda) tidak akan menghantarkan arus.

H
Fungsi ;ioda # K 6ebagai penyearah. K 6ebagai pengaman rangkaian dari kemungkinan terbaliknya polaritas. Mengukur ;ioda ;engan Multitester # 5utar batas ukur pada "hmmeter I1- ' I1--.

H
1. probe merah %O katoda, probe hitam %O anoda %O )arum

bergerak bukan nol. kemudian posisi dibalik # probe merah %O anoda, probe hitam %O katoda, )arum tdk bergerak berarti dioda dalam kondisi (?$K. 1. probe merah %O katoda, probe hitam %O anoda %O )arum bergerak atau menunjuk nol. kemudian posisi dibalik # probe merah %O anoda, probe hitam %O katoda %O )arum bergerak atau menunjuk nol berarti dioda dalam kondisi R36?K ' 60"R=. ;$";? PD>DR =erbuat dari bahan silikon. (iasanya digunakan pada rangkaian po!er supply dimana ungsinya adalah sebagai penstabil arus. Meskipun arus ?4 yang dirubah ke ;4 berubah9ubah, tidak akan berpengaruh jika terdapat dioda Cener ini. ?dapun si atnya adalah sebagai berikut # K =egangan yang dicapai maksimal rata9 rata -,+ s'd 11 volt. K 0anya tahan terhadap arus kecil, maksimal 1 s'd .- m?. K 0ampir tidak ada tegangan yang hilang jika sudah mele!ati dioda Cener. 4ontoh dioda Cener # Cener B volt, Cener 11 volt, dll

H
5engukuran baik tidaknya dioda Cener sama dengan pengukuran dioda biasa. ?plikasi dalam rangkaian #

H , Mengukur Kapa&itor
>ama lainnya adalah kondensator. ?dalah komponen yang terdiri dari 1 pelat logam yang dipisahkan dengan isolator. $solator ini menunjukkan nama dari kapasitor tersebut. 3kuran kapasitor adalah Farad. 1 Farad (F) % 1.---.--- mikro Farad (F). 1 mikro Farad (F) % 1.--- nano Farad (nF). 1 nano Farad (nF) % 1.--- piko Farad (pF). 6i at kapasitor adalah dapat menerima arus listrik dan menyimpannya dalam !aktu yang relati . ?dapun jenis Q jenis kapasitor berdasarkan isolatornya adalah sebagai berikut # a. Kondensator Dlektrolit ' D24" (kondensator yang memiliki polaritas, kaki @ dan kaki 9). b. Kondensator Keramik. c. Kondensator Mylar. d. Kondensator Mika. e. Kondensator Kertas. 5enggunaan kapasitor dalam rangkaian # K 6ebagai perata arus. K 6ebagai penyimpan arus listrik.

H
6imbol Kondensator dalam Rangkaian adalah L4N dan simbol gambarnya adalah #

H
4ara Membaca Dlco # Misalnya dibadan D24" tertera tulisan 1-uF'1Bv berarti D24" tersebut memiliki ukuran 1- mikro arad dan tegangan kerjanya maksimal 1Bv. )ika tegangan yang diberikan lebih besar dari tegangan kerja maka D24" akan rusak. 6isi D24" yang terdapat tanda panah menunjukkan kaki disisi tersebut adalah kaki negati . 4ara Membaca Kapasitor Keramik ' Mika ' Mylar. Misalnya di badan kapasitor tersebut tertera tulisan 1-: artinya # K ?ngka $ # melambangkan angka. K ?ngka $$ # melambangkan angka. K ?ngka $$$ # melambangkan jumlah nol R ukurannya dalam piko Farad. )adi nilai kapasitor tersebut adalah 1-.--- pF % 1- nF % -,-1uF. Mengukur Dlco ;engan Multitester # 6ebenarnya cara yg saya sampaikan ini kurang pas untuk cek elco, dan cara yg tepat mengukur elco adalah dengan 4?5?4$=?>4D MD=DR, dan dia akan menunjukkan kapasitas yg sebenarnya yg dimiliki elco itu. =api cara ini juga lumayan cukup membantu, berikut caranya # 12 5utar batas ukur pada "hmmeter I1 ' I1- untuk elco yang ukurannya besar dan I1-- ' I1K untuk elco yang ukurannya kecil. 13 0ubungkan probe ke masing9masing kaki D24" (bolak balik sama saja). 14 2ihat penunjukan jarum pada papan skala. HKesimpulan 0asil 5engukuran K )arum menunjuk angka R kembali ke tempat semula # elco baik. K )arum menunjuk angka R tidak kembali ke tempat semula # elco bocor. K )arum tidak bergerak sama sekali # elco putus. K )arum menunjuk angka nol # elco short. Mengukur Kapasitor >on 5olar ;engan Multitester # 6ebenarnya cara ini juga kurang pas untuk cek kapasitor, dan cara yg tepat mengukur elco adalah dengan 4?5?4$=?>4D MD=DR, dan dia akan menunjukkan kapasitas yg sebenarnya yg dimiliki elco itu. =api cara ini juga lumayan cukup membantu, berikut caranya # 15 5utar batas ukur pada "hmmeter I1K ' I1-K. 16 0ubungkan probe ke masing9masing kaki kapasitor (bolak balik sama saja). 17 2ihat penunjukan jarum pada papan skala.

H
Kesimpulan 0asil 5engukuran K )arum menunjuk angka kemudian R ke tempat semula # kapasitor baik. K )arum menunjuk angka tdk kembali ke tempat semula # kapasitor bocor. K )arum tidak bergerak # kapasitor putus. K )arum menunjuk angka nol # kapasitor short.

- Mengukur Re&i&tor
Resistor adalah komponen elektronika yang terbuat dari arang yang bersi at sebagai tahanan ' penghambat. 6atuan Resistor adalah "hm (7). 3kuran lainnya adalah Gatt.

1 Mega "hm (M7) % 1.--- Kilo "hm (K7). 1 Kilo "hm (K7) % 1.--- "hm (7). Resistor memiliki gelang !arna yang merupakan kode ukuran dari resistor tersebut. Resistor terbagi menjadi # a. Fi,ed resistor ( resistor biasa ) adalah resistor yang ukurannya tetap. b. &ariable resistor adalah resistor yang ukurannya dapat dirubah. &ariable resistor ada . jenis yaitu # 18 5otensiometer. 19 =rimmer 5otensio (=rimpot). 20 >=4 (>egative =emperatur 4oe icient) # semakin panas hambatannya semakin kecil. 21 5=4 (5ositive =emperatur 4oe icient) # semakin panas hambatannya semakin besar. 22 2;R (2ight ;ependence Resistor) # bila terkena cahaya maka hambatan akan mengecil. Fungsi resistor dalam rangkaian elektronika # K 6ebagai beban rangkaian K 3ntuk membagi tegangan atau arus.

H
6imbol Resistor dalam rangkaian #

H
(erikut da tar kode !arna resistor #

H
Misal # HResistor dengan gelang !arna # $. 4oklat # 1 $$. 0itam # $$$. Merah # -$&. 5erak # 1-/ )adi nilai resistor tersebut adalah 1--"hm atau 1 K "hm dengan toleransi 1-/ artinya nilai aslinya bisa berkisar antara F-"hm Q 11-- "hm. ?ngka F-- didapat dari 1--- Q (1--- , 1-/) dan 11-- "hm dari 1--- @ (1--- , 1-/). 8?(3>8?> RD6$6="R Resistor 0ubung 6eri # Resistor yang dihubungkan seri nilai hambatannya adalah Rt % R1 @ R1 @ R S Misal # 1K "hm @ 1K "hm % 1K "hm. Resistor 0ubung 5aralel Resistor yang dihubungkan paralel hasilnya adalah 1'Rt % 1'R1 @ 1'R1 @ 1'R S.. Misal # 1K "hm diparalel dengan 1K "hm hasilnya adalah -,. K "hm.

Mengukur Resistor ;engan Multi =ester # 23 5astikan anda sudah melakukan Cerro "hm adj. 24 5utar batas ukur pada "hmmeter (pastikan batas ukur lebih tinggi atau hampir sama dengan perkiraan resistor yang diukur). 25 0ubungkan probe ke masing9masing kaki resistor (bolak balik sama saja) 26 2ihat penunjukan jarum pada papan skala.

H
Kesimpulan 0asil 5engukuran # 27 )arum menunjuk angka sesuai dengan ukuran aslinya # resistor baik. 28 )arum menunjuk angka lebih besar ' kecil dari ukuran aslinya # resistor rusak. 29 )arum tidak bergerak sama sekali # resistor putus. 30 )arum menunjuk angka nol # resistor short.

Anda mungkin juga menyukai