Anda di halaman 1dari 12

Nonunion Fraktur Os Femur Dekstra 1/3 Distal Oblique Displaced Tertutup

IDENTITAS PASIEN
Nama Jenis kelamin Umur Pekerjaan Kebangsaan Agama Status perkawinan MRS : Tn. M : Laki-laki : 47 tahun : Buruh : Indonesia : Islam : Menikah : 22 April 2010

ANAMNESIS
Keluhan Utama Tidak dapat menggerakkan tungkai kanan sejak 1,5 tahun yang lalu.

Riwayat Perjalanan Penyakit 1,5 tahun yang lalu, motor yang dikendarai penderita bertabrakan dengan mobil dari arah depan. Penderita terjatuh dengan tungkai kanan membentur aspal, hilang kesadaran (+)

PEMERIKSAAN FISIK
Survei Primer
A : Baik B : RR = 19x/menit C : TD = 120/80 mmHg Nadi = 70 x/menit D : GCS = E4 M6 V5 = 15 pupil isokor refleks cahaya +/+

PEMERIKSAAN FISIK
Survey Sekunder
Regio Femur Dextra I : Deformitas (+) P : NVD baik ROM aktif pasif terbatas

PEMERIKSAAN PENUNJANG
Pemeriksaan Laboratorium Hb : 14,4 g/dl Ht : 41 vol% Leukosit : 5000 mm LED : 8 mm/jam Darah Tepi : 0/2/0/71/24/3

PEMERIKSAAN PENUNJANG

Pemeriksaan Radiologi Foto Os Femur Dekstra

Pemeriksaan Radiologi

Kesan : Soft tissue dalam keadaan normal Fraktur os femur pada 1/3 distal Gambaran fraktur oblique, displaced

DIAGNOSIS KERJA
Nonunion fraktur femur dektra 1/3 distal oblique displaced tertutup

PENATALAKSANAAN
IVFD Analgetik Terapi Konservatif Pemasangan Skeletal traction Rencana Operasi Pemasangan ORIF

PROGNOSIS
Quo ad vitam : bonam Quo ad functionam : dubia ad bonam

Anda mungkin juga menyukai