Anda di halaman 1dari 3

GERAKAN MENUJU ANAK BAIK INDONESIA

Semangat Menebar Manfaat

DESKRIPSI KEGIATAN
Gerakan Anak Baik Indonesia (GEMABI) merupakan sebuah gerakan pelatihan serta pembinaan anak dhuafa selama 6 bulan dengan misi memberikan nilai kebaikan melalui program-program yang profesional dan berorientasi pada pengembangan kualitas diri anak. GEMABI akan diadakan di 18 Kota Seluruh Indonesia dengan jumlah peserta per pelatihan sejumlah 200 orang. Program ini menyempurnakan, menggerakkan dan juga menyelamatkan anak Indonesia khususnya anak dhuafa untuk tetap bermimpi dalam meraih prestasi. Rangkaian kegiatan ini akan dibagi dalam beberapa bagian:
a. b. c. d. e. Opening Training Parenting Enlightment Pembinaan 6 bulan Home Visit Clossing Training

KOMPETENSI FASIL
Menyukai anak anak Tertarik pada dunia pelatihan Kreatif, inovatif dan aktif Sabar Mampu menjadi teladan Penuh pengertian Terbuka Persuasive & Responsive Tanggap terhadap kebutuhan Pendengar yang baik Percaya diri Dapat berkomunikasi dengan baik Peka Memiliki selera humor yang baik

JOBDESK FASIL
Memfasilitasi peserta ABI selama program pelatihan Membina peserta ABI selama program pembinaan Menjalankan dengan disiplin dan tanggung jawab setiap rundown acara Melaporkan perkembangan peserta kepada tim program

YAYASAN ANAK BAIK INDONESIA Jln. Gardu No. 15 Condet Jakarta Timur 13530 Tlp & Fax 021 8010 296 SMS & CALL CENTER: 0858 3700 4000 Website : www.anakbaik.com

GERAKAN MENUJU ANAK BAIK INDONESIA

Semangat Menebar Manfaat

BIODATA CALON RELAWAN


Nama Lengkap/ Panggilan Tempat/ Tanggal Lahir Jenis Kelamin Alamat Agama Asal Daerah No. Telepon/ Hp Email Jejaring Sosial (Fb dan Twitter) Pekerjaan Nama Institusi/ Universitas Pengalaman Organisasi (Intra maupun Ekstra Kampus) Foto

YAYASAN ANAK BAIK INDONESIA Jln. Gardu No. 15 Condet Jakarta Timur 13530 Tlp & Fax 021 8010 296 SMS & CALL CENTER: 0858 3700 4000 Website : www.anakbaik.com

GERAKAN MENUJU ANAK BAIK INDONESIA

Semangat Menebar Manfaat

PERTANYAAN ESSAI

1. Deskripsikan diri Anda secara ringkas dan jelas! 2. Bagaimana pandangan Anda mengenai karakter anak Indonesia dewasa ini! 3. Apa yang akan Anda lakukan agar anak Indonesia memiliki karakter yang baik? 4. Apa motivasi Anda untuk menjadi relawan dalam gerakan ini? 5. Kelebihan apa yang membuat Anda dapat optimal berperan sebagai relawan? 6. Apakah Anda memiliki pengalaman dalam kegiatan bersama anak yatim dan dhuafa? 7. Menurut Anda bagaimana karakteristik khusus anak dhuafa? Strategi apa yang Anda siapkan untuk membina mereka? 8. Pernahkah Anda membina/mengelola kelompok mentoring? Jika pernah berapa lama Anda membina dan ceritakan sedikit pengalaman Anda!

YAYASAN ANAK BAIK INDONESIA Jln. Gardu No. 15 Condet Jakarta Timur 13530 Tlp & Fax 021 8010 296 SMS & CALL CENTER: 0858 3700 4000 Website : www.anakbaik.com

Anda mungkin juga menyukai