Anda di halaman 1dari 1

Metode Pelaksanaan 1.

Pekerjaan Tanah Untuk pekerjaan galian tanah biasa, disini menggunakan alat tradisional, seperti cangkul, sekrop, hal itu didasari karena jika dikerjakan dengan alat berat, dimungkinkan lebar saluran dan sumur reaspan tidak sesuai dengan bucket alat berat, sehingga dimungkinkan mengulang pekerjaan. Sedangkan untuk pengangkutan ke tempat penimbunan menggunakan pick up. Penggalian dilakukan sesuai dengan elevasi rencana dengan kemiringan mengikuti elevasi rencana.

2.

Pemasangan Bowplank Salah satu pengertian dari berwawasan lingkungan adalah, material yang ramah lingkungan dan tidak boros dalam penggunaan. Jika melihat dari bowplank konvensional yang terbuat dari kayu maka hal tersebut sudah pasti tidak ramah lingkungan, karena kayu sudah semakin langka dan mahal, selain itu bowplank kayu dalan analisa SNI hanya bisa digunakan sebanyak 2 kali selepas itu di tidak dipakai, hal itu sangat jauh berbeda dengan penggunaan pipa galvanis, yang secara pengaplikasian bisa lebih banyak dalam hal pemakaian, yaitu 10 kali pemakaian, walaupun sama sama berasal dari sumberdaya alam tidak terbarukan.

3.

Pekerjaan Pasangan Terdiri dari pekerjaan pasangan batu kali, pekerjaan plesteran, pekerjaan siaran, pemasangan plat gril untuk cross saluran dan pemasangan buis beton, semuanya dilakukan dengan manual, dan padat karya menggunakan alat konvensional seperti roskam, cetok besi, ember, pekerjaan pasangan ini mengikuti rancana bowplank agar lebih mudah dalam pemasangan dan pengontrolan.

4.

Pekerjaan Beton Pekerjaan beton menggunakan bekisting besi, dengan bahan dari baja dan dengan pengunci juga dari baja, hal ini menambah efisiensi, karena bekisting besi tidak lebih boros dari penggunaan bekisting kayu

Anda mungkin juga menyukai

  • Peta Lokasi
    Peta Lokasi
    Dokumen1 halaman
    Peta Lokasi
    Ayick Rahadian
    Belum ada peringkat
  • Cara Install
    Cara Install
    Dokumen1 halaman
    Cara Install
    Ayick Rahadian
    Belum ada peringkat
  • Portal Beban INDUK Ayam
    Portal Beban INDUK Ayam
    Dokumen1 halaman
    Portal Beban INDUK Ayam
    Ayick Rahadian
    Belum ada peringkat
  • Cara Install
    Cara Install
    Dokumen1 halaman
    Cara Install
    Ayick Rahadian
    Belum ada peringkat
  • Index
    Index
    Dokumen2 halaman
    Index
    Ayick Rahadian
    Belum ada peringkat
  • Index
    Index
    Dokumen2 halaman
    Index
    Ayick Rahadian
    Belum ada peringkat
  • Book 1
    Book 1
    Dokumen7 halaman
    Book 1
    Ayick Rahadian
    Belum ada peringkat
  • Metode Pelaksanaan
    Metode Pelaksanaan
    Dokumen1 halaman
    Metode Pelaksanaan
    Ayick Rahadian
    Belum ada peringkat
  • Uts PTM Oktober 2012
    Uts PTM Oktober 2012
    Dokumen2 halaman
    Uts PTM Oktober 2012
    Ayick Rahadian
    Belum ada peringkat
  • Tender
    Tender
    Dokumen22 halaman
    Tender
    Arif Indra Cahya
    Belum ada peringkat
  • Sekbid
    Sekbid
    Dokumen1 halaman
    Sekbid
    Ayick Rahadian
    Belum ada peringkat
  • Index
    Index
    Dokumen2 halaman
    Index
    Ayick Rahadian
    Belum ada peringkat
  • Sekbid
    Sekbid
    Dokumen1 halaman
    Sekbid
    Ayick Rahadian
    Belum ada peringkat
  • Wewenang Kontraktor
    Wewenang Kontraktor
    Dokumen2 halaman
    Wewenang Kontraktor
    Ayick Rahadian
    100% (1)