Anda di halaman 1dari 8

Download E-Book : This Dynamic Earth TJERITERA BOEMI

http://yudi81.wordpress.com/2009/01/03/download-e-book-this-dynam...

TJERITERA BOEMI ''Membumikan Ilmu Bumi''


Beranda About Me Citra Satelit Download Gallery Gempa Bumi Site-Map Prakiraan Sifat dan Curah Hujan Bulan Januari 2009 Gempa Manokwari dan Pembentukan Sesar Sorong 3 Jan

Download E-Book : This Dynamic Earth


Posted Januari 3, 2009 by yudi in Bencana, Geologi, Lingkungan, Buku. Ditandai:Gunungapi, Tektonik, Benua, Samudera, Hotspot. 6 Komentar

Cover depan This Dynamic Earth, sebuah buku digital yang bisa di-download gratis di situsnya United States Geological Survey (USGS), ditulis oleh W. Jacquelyne Kious dan Robert I. Tilling. Buku ini menguraikan tentang bagaimana benua terbentuk, saling bertumbukan, terpisah dan menjadi seperti posisinya saat ini. Tentunya tidak asing bagi mereka yang berkecimpung di bidang geologi. Buku ini juga menguraikan tentang pengaruh proses tektonik selama sejarah bumi terhadap manusia dan lingkungan hidup yang tinggal di atasnya. Berikut ringkasannya Perspektif Sejarah Bab ini menjelaskan tentang asal kata tektonik dan menguraikan bahwa dahulunya semua benua yang ada berasal dari satu superkontinen yang disebut Pangaea, yang kemudian split menjadi beberapa benua

1 of 8

1/16/2011 10:08 AM

Download E-Book : This Dynamic Earth TJERITERA BOEMI

http://yudi81.wordpress.com/2009/01/03/download-e-book-this-dynam...

yang bergerak menjauh, bergesekan atau bertumbukan satu sama lain. Pada bagian ini juga dijelaskan komposisi lapisan di dalam bumi hingga ke inti bumi yang kita sebut core. Pencetus pertama tentang teori benua yang mengapung (Continental Drift), Alfred Lothar Wegener (1880-1930), mendasarkan hipotesisnya pada beberapa kecurigaan antara lain : garis pantai timur Benua Amerika Selatan yang mirip dengan garis pantai barat Benua Afrika, adanya endapan glasial yang justru ditemukan di Afrika, serta adanya fosil dinosaurus yang hidup di kutub namun ditemukan fosilnya di Australia. Hal ini mengindikasikan bahwa Australia dulunya berposisi dekat dengan daerah kutub. Perkembangan Teori Teori Benua yang Mengapung inilah yang menjadi cikal bakal Teori Tektonik Lempeng (Plate Tectonic Teory). Pada bagian ini diuraikan tentang pemetaan dasar samudera, pemetaan magnetik, adanya dasar samudera yang mengembang dan mengeluarkan magma, pemetaan lokasi-lokasi rawan gempa bumi, serta penyelaman ke dasar samudera untuk mencari bukti-bukti ilmiah lainnya yang pada akhirnya semakin membuktikan Teori Tektonik Lempeng ini. Memahami Pergerakan Lempeng Pada bab ini dijelaskan berbagai jenis pergerakan lempeng. Ada yang saling berpisah/menjauh seperti di tengah Samudera Atlantik, ada yang saling bertumbukan seperti pada pantai barat Sumatra dan pantai selatan Jawa yang membentuk Palung Jawa, ada yang saling bergesekan seperti yang terjadi di San Andreas Fault. Apabila lempeng yang bertumbukan keduanya adalah lempeng benua maka tidak ada yang mau mengalah, keduanya mau naik ke atas, sehingga terbentuklah pegunungan yang menjulang tinggi, seperti pada kasus terbentuknya Pegunungan Himalaya. Pegunungan ini terbentuk akibat tumbukan anak benua India terhadap lempeng Eurasia. Keduanya merupakan lempeng benua. Hotspot : Aliran Magma dari Selubung Bumi Pada bab ini diuraikan bagaimana terbentuknya gunungapi-gunungapi di Kepulauan Hawaii. Magma yang keluar dari masing-masing pulau tersebut berasal langsung dari selubung bumi. Beberapa Pertanyaan yang Belum Terjawab Pada bab ini dijelaskan beberapa hal yang masih menjadi tanda-tanya. Diantaranya tentang Apa yang menyebabkan lempeng tersebut bergerak? Bagaimana Lempeng Tektonik di Planet Lain? serta pertanyaan Apa yang terjadi sebelum pecahnya Pangaea? Tentunya disertai dengan beberapa hipotesis jawabannya. Lempeng Tektonik dan Manusia Bab ini menguraikan pengaruh proses-proses tektonik tersebut terhadap kehidupan manusia dan alam sekitarnya. Adanya bencana gempa bumi, erupsi gunungapi, tanah longsor dan tsunami adalah efek langsung dari proses-proses tektonik tersebut. Namun di balik itu semua, kekayaan alam seperti endapan logam, hidrokarbon, energi panas bumi serta lingkungan subur dekat gunungapi juga merupakan berkah adanya proses-proses tektonik tersebut. Proses tektonik tidak selalu identik dengan bencana. Silahkan baca disini. Untuk membaca secara online bisa klik disini. Kalau mau men-download file PDF-nya silahkan klik kanan disini kemudian Save As Kalau belum punya Adobe Reader bisa download dan install disini Share this:
Suka

Facebook

Email

Print

2 of 8

1/16/2011 10:08 AM

Download E-Book : This Dynamic Earth TJERITERA BOEMI

http://yudi81.wordpress.com/2009/01/03/download-e-book-this-dynam...

Be the first to like this post.

6 Tanggapan untuk posting ini.


1. Posted by Fikri Faris on Januari 3, 2009 at 3:25 am whaa, seneng bs ktemu blog bermanfaat gini trims, pdf-nya sy download 2. Posted by han2cute on Januari 3, 2009 at 8:26 am wa.. aku ndak suka baca bacaan beraaaaat sukanya komik tapi bermanfaat sih kayak ginian sayangnya aja aku yg pemalas.. Gak berat kalau bisa disimpan di flash disk 3. Posted by jurnalis on Januari 3, 2009 at 11:31 am senengnya bisa berkunjung balik ke tempat pak yudi, dan berguna sekali buku digital ini salah satu bahan untuk olimpiade kebumian atau untuk memperkenalkan geologi pak. saya tautkan ya Silahkan dan semoga bermanfaat ya 4. Posted by imcw on Januari 3, 2009 at 1:49 pm Menarik nih, mencoba untuk download. 5. Posted by indah on Januari 4, 2009 at 1:41 am saya mau buku fisik-nya dong! hehehe ada yg mo ngasih?? ) Kalo buku fisiknya mungkin harus pesen ke USGS kali ya! 6. Posted by munawar am on Januari 6, 2009 at 10:56 am sudah coba download; belum berhasil; kompu-nya lemot banget siiihhh; lain kali berkunjung ke sini; Manokwari sudah menari, 2009 awal yang kurang baik bagi bumi indonesia

3 of 8

1/16/2011 10:08 AM

Download E-Book : This Dynamic Earth TJERITERA BOEMI

http://yudi81.wordpress.com/2009/01/03/download-e-book-this-dynam...

Biasanya kalau pagi hari, sambungan internetnya lumayan cepat. Ulasan gempa di Manokwari bisa dilihat di blognya Pakdhe Rovicky disini Kalau perincian laporan dari USGS bisa dilihat disini

Tinggalkan Balasan
Your email address will not be published. Required fields are marked * Nama * Email * Situs web

Komentar You may use these HTML tags and attributes: <a href="" title=""> <abbr title=""> <acronym
title=""> <b> <blockquote cite=""> <cite> <code> <pre> <del datetime=""> <em> <i> <q cite=""> <strike> <strong>

Beritahu saya mengenai komentar-komentar selanjutnya melalui surel. Beritahu saya tulisan-tulisan baru melalui surel. Selamat datang di blog pribadi saya, Wahyudi Abu Fauzan, ST. Silahkan membaca, memberi komentar, download atau copy-paste tulisan yang ada dengan memperhatikan amanah ilmiah pengutipan. Apabila ingin mengetahui daftar semua postingan bisa ke halaman Site-Map.

Untuk Palestina

Kalender Posting

4 of 8

1/16/2011 10:08 AM

Download E-Book : This Dynamic Earth TJERITERA BOEMI

http://yudi81.wordpress.com/2009/01/03/download-e-book-this-dynam...

Januari 2009 M S S R K J S 1 2 3 4 5 6 7 8 9 10 11 12 13 14 15 16 17 18 19 20 21 22 23 24 25 26 27 28 29 30 31 Des Feb

5 of 8

1/16/2011 10:08 AM

Download E-Book : This Dynamic Earth TJERITERA BOEMI

http://yudi81.wordpress.com/2009/01/03/download-e-book-this-dynam...

M S S R K J S Des Feb

Halaman
About Me Citra Satelit Download Gallery Gempa Bumi Site-Map

Kategori
Bahasa Bencana Berita Buku Geologi Indonesia Lingkungan Motivasi Pemilu 2009 Peta Sejarah Situasi Sosial Umum Uncategorized

Arsip
Desember 2010 November 2010 Oktober 2010 September 2010 Juni 2010 Februari 2009 Januari 2009 Desember 2008 November 2008

Blog Stats
33,930 hits

Tulisan Teratas
Peta Samarinda Memahami Sesar (Fault) Pengaruh Pencemaran Udara Terhadap Kesehatan Teori Tektonik Lempeng Sejarah Bumi Sejak Superkontinen Pangaea Hingga Saat Ini

6 of 8

1/16/2011 10:08 AM

Download E-Book : This Dynamic Earth TJERITERA BOEMI

http://yudi81.wordpress.com/2009/01/03/download-e-book-this-dynam...

Struktur Pembentuk Bumi Sekilas Tentang Diskontinuitas Mohorovicic (Mohorovicic Discontinuity) Bagaimana Terjadinya Gelombang Tsunami Citra Satelit Krakatau 1883 : Lethal Tsunami

Tulisan Terakhir
Teori Tektonik Lempeng Struktur Pembentuk Bumi Sekilas Tentang Diskontinuitas Mohorovicic (Mohorovicic Discontinuity) Krakatau Purba 535 AD: a Super Collosal Eruption Taqobbalallahu minna wa minkum Bagaimana Terjadinya Gelombang Tsunami Setelah Sekian Lama . Lagi Traning di Cikarang Lagi Sibuk! Tektonik Indonesia : Kondisi dan Potensinya

Blogroll
WordPress.com WordPress.org

HANYA ADMIN
Daftar Masuk log RSS Entri RSS Komentar WordPress.com

Komentar Terakhir
anggraini on Tektonik Indonesia : Kondisi d Peneliti Mengungkap on Struktur Pembentuk Bumi Tujuh Lapisan Yang M on Struktur Pembentuk Bumi rizki on Tektonik Indonesia : Kondisi d bawor on Tektonik Indonesia : Kondisi d indra on Tektonik Indonesia : Kondisi d bosman on About Me Danang on Sejarah Bumi Sejak Superkontin Danang on Sejarah Bumi Sejak Superkontin kampoenk buddy dari on Tektonik Indonesia : Kondisi d

Tag
7 of 8

1/16/2011 10:08 AM

Download E-Book : This Dynamic Earth TJERITERA BOEMI

http://yudi81.wordpress.com/2009/01/03/download-e-book-this-dynam...

Artikel Asal-usul

Banjir Benua Bumi CPNS Demokrasi Desember Dosen Erupsi First Golput Gunungapi Hafalan Haji Handphone

Indonesia Jabar Jakarta kerak Kota Krakatau lempeng Mahakam mantel Nasionalisme Ngaji Patahan Pemilu Polisi Posting Pungli
Quran

Samarinda Samudera Saudi Sesar Sopir Teknologi

Tektonik

Tilang

Tsunami Universitas Waspada Wukuf

Spam Blocked
429
spam comments

Blogku yang lain


Mutiara Hikmah Dari Ulama Salaf Jika Umur Telah Mencapai Empat Puluh Tahun Ulama Salaf Dalam Kebencian Mereka Terhadap Popularitas Kaidah Ahlussunnah wal Jamaah Dalam Perkara Takfir Keajaiban Doa Ibu Blog pada WordPress.com. Theme: Spring Loaded by the449.

8 of 8

1/16/2011 10:08 AM

Anda mungkin juga menyukai