Anda di halaman 1dari 5

TEKNIK PENULISAN ILMIAH (Konsep dasar) Definisi Karya ilmiah merupakan perwujudan kegiatan ilmiah yang dikomunikasikan lewat

wat bahasa tulisan. Karangan atau karya tulis yang menyajikan fakta dan ditulis dengan menggunakan metode penulisan yang baku Suatu tulisan yang membahas permasalahan. Pembahasan itu dilakukan berdasarkan penyelidikan, pengamatan, pengumpulan data yang diperoleh melalui penelitian.

HAL YANG HARUS ADA DALAM KARYA TULIS ILMIAH: 1. Karya ilmiah memuat gagasan ilmiah 2. Keindahan karya ilmiah terletak pada bangun pikir dengan unsur-unsur yang menyangganya . Karya ilmiah terdiri dari unsur-unsur ! kata, angka, tabel, dan gambar yang tersusun mendukung alur pikir yang teratur ". #lur pikir dituangkan dalam sistematika dan notasi $. Karya ilmiah harus mampu mengekspresikan asas-asas yang terkandung dalam hakikat ilmu dengan mengindahkan kaidah-kaidah kebahasaan. %. Karya ilmiah terdiri dari serangkaian narasi &pen'eritaan(, eksposisi &paparan(, deskripsi &lukisan(, dan argumentasi &alasan(. KONSEP DASAR KARYA ILMIAH : Karya ilmiah memiliki permasalahan dan peme'ahan masalah yang menggunakan suatu alur pemikiran dalam peme'ahan masalah #lur pemikiran tersebut tertuang dalam metode penelitian )etode penelitian yang digunakan untuk mengungkapkan peme'ahan masalah merupakan 'ara ilmiah yang digunakan untuk mendapatkan data dengan tujuan tertentu *ara ilmiah itu dilandasi oleh metode rasional dan metode empiris serta metode kesisteman Karya ilmiah dapat juga disebut sebagai laporan hasil penelitian +aporan hasil penelitian dapat ditulis dalam dua ma'am, yaitu sebagai dokumentasi dan sebagai publikasi CIRI KHUSUS KARANGAN ILMIAH

,ujur dan #kurat -bjektif sesuai data dan fakta di lapangan Penyajian topi' s'r sistematis dgn bahasa yang khas Konseptual dan prosedural Perbedaan .stilah-istilah Karangan .lmiah Maka a! )akalah menyajikan masalah dgn melalui proses berpikir deduktif atau induktif. )akalah biasanya disusun utk melengkapi tugas-tugas ujian mt kuliah ttt atau utk memberikan saran peme'ahan masalah s'r ilmiah, makalah adlh bentuk yg paling sederhana diantara K/. yg lain Ker"as Ker#a #nalisis dalam kertas kerja lebih serius daripada analisis dalam makalah. Kerta kerja ditulis utk disajikan dalam suatu seminar atau lokakarya. Skr$ps$ a. mengemukakan pendapat penulis berdasarkan pendapat orang lain. b. Pendapat yg diajukan harus didukung oleh data dan fakta objektif. 0aik berdasarkan penelitian langsung &obser1asi lapangan( maupun penelitian tidak langsung &studi kepustakaan(. '. utk melengkapi syarat guna memperoleh gelar diploma2sarjana d. Dalam penyusunan dibimbing oleh seorang dosen atau tim yg ditunjuk oleh lembaga pendidikan tinggi Tes$s a. Sifatnya lebih mendalam daripada skripsi b. )engungkapkan pengetahuan baru yg diperoleh dari penelitian itu sendiri '. )emperbin'angkan pengujian thd satu hipotesis atau lebih dan ditulis olh mhs Pas'asarjana D$ser"as$ a. )engemukakan suatu dalil yg dapat dibuktikan oleh penulis berdasarkan data 3 4akta yg sahih dgn analisis yg terin'i. b. Dalil yg dikemukakan biasanya dipertahankan oleh penulisnya dari sanggahan-sanggahan senat guru besar2penguji suatu pendidikan tinggi. '. 0erisi suatu temuan penulis sendiri, yg berupa temuan orisinal. d. ,ika temuan orisinal ini dapat dipertahankan oleh penulisnya dari sanggahan penguji, penulis berhak menyandang gelar do'tor. Man%aa" Pen&'s'nan Karan(an I )$a! 1. Penulis akan terlatih mengembangkan keterampilan memba'a yang efektif karena sebelum menuis K., ia mesti memba'a dahulu kepustakaan yg ada rele1ansinya dgn topik yg akan dibahas. 2. Penulis akan terlatih menggabungkan hasil ba'aan dari berbagai buku sumber, mengambil sarinya, dan mengembangkan ke tingkat pemikiran yg lebih matang . Penulis akan berkenalan dgn kegiatan perpustakaan seperti memba'a bahan ba'aan dlm katalog pengarang atau 'atalog judul buku

". Penulis akan dapat meningkatkan ketrampilan dlm mengorganisasikan dan menyajikan fakta s'r jelas 3 sistematis $. Penulis akan memperoleh kepuasan intelektual %. Penulis turut memperluas 'akrawala ilmu pengetahuan masy. T'#'! Ma*a) S$kap I )$a! +, S$kap $n($n "a!' Selalu bertanya-tanya tent berbagai hal. )engapa demikian5 #pa saja unsurunsurnya5 Dst -, S$kap Kr$"$s )en'ari informasi sebanyak-banyaknya, baik dgn jalan bertanya kpd siapa saja yg diperkirakan mengetahui masalah maupun memba'a sebelum menentukan pendapat utk ditulis ., S$kap "er/'ka Selalu bersedia mendengarkan keterangan 3 argumentasi orang lain 0, S$kap o/#ek"$% )enyatakan apa adanya tanpa dibarengi perasaan pribadi 1, S$kap re a )en(!ar(a$ kar&a oran( a$n Dengan mengutip dan menyatakan terimakasih atas karangan orang lain, dan menganggapnya sbg karya yg orisinal milik pengarangnya 2, S$kap /eran$ )e)per"a!ankan ke/enaran )embela fakta atas hasil penelitiannya 3, S$kap )en#an(ka' ke depan45futuristic5 6aitu berpandangan jauh, mampu membuat hipotesis 3 membuktikannya, bahkan mampu menyusun suatu teori baru 6ak"' Y( D$per 'kan Un"'k Pen&'s'nan *ontoh jadwal kegiatan 7 o 1 2 Kegiatan )inggu Ke1 2 Persiapan Pengumpulan data pengorganisasian " $ % Pengonsepan Pemeriksaan2penyuntik an Pengetikan2penyajian " " $ % % 1 2 2 2 " $ % 8 9 : 1;

Ke"eran(an +, Pers$apan (a)Pemilihan masalah/topic /opik2masalah adalah pokok pembi'araan, 'o! persoalan kemasyarakatan, perbankan, akuntansi, kedokteran, pemasaran, asuransi, industri, hukum, dll. 6ang pasti topi' adalah sesuatu yg menarik, benar-benar diketahui. Ha 7!a &( pa"'" d$per"$)/an(kan d ) )en&'s'n Top$k KI i. /opik yg dipilih harus berada di sekitar kita, baik di sekitar pengalaman maupun disekitar pengetahuan kita. <indari topi' yg jauh dari diri kita krn hal itu akan menyulitkan ketika menggarapnya ii. topi' yg paling menarik perhatian kita iii./erpusat pada suatu segi lingkup yg sempit dan terbatas i1. )emiliki data dan fakta yg objektif. <indari topi' yg bersifat subjektif, spt kesenangan atau angan-angan 1. <arus diketahui prinsip-prinsip ilmiahnya, artinya jangan terlalu baru untuk kita (b) Penentuan Judul Penentuan judul K. dapat menggunakan $w=1< &what, why, where, when, dan how(, tentunya tidak semua pertanyaan itu harus digunakan ,udul karangan harus berbentuk frasa, bukan berbentuk kalimat. )engembang menjadi pengembangan, melayani menjadi pelayanan, bermanfaat menjadi pemanfaatan. *o! >Pelayanan ?esepsionis di <otel Santikan, ,akarta /ahun 2;;%@. -, Pen(')p' an da"a &a( pen'arian keterangan dari bahan ba'aan, seperti buku, majalah, dan surat kabar, &b( pengumpulan dr pihak2 yg mengetahui masalah yg akan digarap, &'( pengamatan langsung ke objek yg akan diteliti, serta &d( per'obaan 3 pengujian di lapangan atau lab. Disamping pen'arian informasi dari kepustakaan, penyusun jg dapat diobser1asi ke lapangan, sebelum ke lapangan, penyusun minta iAin kpd pemerintah setempat atau pimpinan perusahaan yg akan diteliti ., Pen(or(an$sas$an dan pen(onsepan Pengelompokan bahan yaitu bahan-bahan mana yg akan dikemudiankan, jika data sudah terkumpul penyusun menyeleksi dan mengorganisasi data tsb. Penyusun harus menggolongkan data menurut jenis, sifat dan bentuk. )isalnya jika penelitian bersifat kuantitatif data diolah 3 dianalisis dgn teknik statistik

0, Pe)er$ksaan4pen&'n"$n(an Pemba'aan dan penge'ekan kembali naskah, yg kurang lengkap dilengkapi, yg kurang rele1an dibuang. Sebelum mengetik konsep, penyusun memeriksa dahulu konsep itu. /entu ada bagian yg tumpah tindih atau ada penjelasan yg berulang-ulang. &pemeriksaan isi karangan, termasuk penyuntingan bahasa( 1, Pen(e"$kan4Pen&a#$an Dalam mengetik naskah, penyusun hendaklah memperhatikan segi kerapian 3 kebersihan. Penyusun memperhatikan tata letak unsur-unsur dlm K., misalnya hal judul, daftar isi, daftar pustaka, dll. &Sumber tulisan dari! ?indu, SK)(

Anda mungkin juga menyukai