Anda di halaman 1dari 1

Analisis Penyerangan Amerika Serikat Terhadap Suriah

War is the continuation of politics by other means (Carl von Clausewitz)

Hubungan Suriah-Amerika Serikat merupakan hubungan bilatera. Pada beberapa tahun terakhir hubungan mereka sering tegang. Isu-isu prioritas antara kedua negara termasuk konflik Arab-Israel, Golan Heights aneksasi, Perang Irak, dan perang sipil Suriah. Amerika menuduh Suriah telah menggunakan gas kimia yang menewaskan 1.429 orang dalam suatu serangan. Bisa dipahami AS mengajukan kemungkinan intervensi militer untuk menghajar rejim Syiah Suriah. Alasan pertama, AS dapat menegakkan perikemanusiaan atas pembasmian rakyat Sunni Suriah oleh rezim berkuasa sekarang. Karna AS menganggap dirinya sebagai negera Super Power yang bisa mengintervensi urusan negara yang dapat menyebabkan kerugian bagi banyak negara lainnya terutama, negera-negara yang memiliki hubungan yang dekatnya seperti Israel. Yang kedua dan lebih penting, AS tentu menghindarkan jatuhnya senjata kimia tersebut ke rejim Hezbolah suatu gerakan perjuangan radikal Syiah yang anti AS dan Israel. Selama ini Hezbolah sering disamakan dengan AlQaeda karena agenda-agendanya yang bernada terorisme. Seandainya benar terjadi, perang kawasan ini tidak bisa dianggap remeh karena rawan keterlibatan banyak negara lain. Setidaknya ada beberapa potensi ikutnya negara-negara di bawah untuk ikut berperang jikalau AS melakukan aksi unilateralnya: Lebanon dan Suriah sudah seperti anak dan ibu. Kelompok-kelompok masyarakat Lebanon terutama kelompok Hezbolah besar kemungkinannya untuk angkat senjata melawan kepentingan AS termasuk Israel. Iran berpotensi ikut bermain. Suriah adalah pion penting bagi Iran. Dengan berbagai retorika ancaman serangan Iran terhadap Israel beberapa tahun belakangan ini, bukan tidak mungkin andaikata perang berkecamuk, Iran akan menyerang Israel. Israel tidak mungkin tidak bereaksi seandainya diserang oleh Hezbola, Iran, atau pun (diserang balik) oleh Suriah. Rusia seperti ancaman Putin sebelumnya yang bilang akan melakukan serangan militer masif ke Arab Saudi kalau benar-benar terjadi serangan militer AS ke Suriah. Kalau negara-negara tersebutkan di atas benar-benar terlibat. Konflik yang bermula di Suriah akan menjadi konflik global.

Anda mungkin juga menyukai

  • Tugas 6
    Tugas 6
    Dokumen4 halaman
    Tugas 6
    Aditya Intan Bodiman Lukman
    Belum ada peringkat
  • Timeline
    Timeline
    Dokumen7 halaman
    Timeline
    Aditya Intan Bodiman Lukman
    Belum ada peringkat
  • Kerangka Konsep
    Kerangka Konsep
    Dokumen4 halaman
    Kerangka Konsep
    Aditya Intan Bodiman Lukman
    Belum ada peringkat
  • The State Thi
    The State Thi
    Dokumen1 halaman
    The State Thi
    Aditya Intan Bodiman Lukman
    Belum ada peringkat
  • Dalam Ketehidupan Sehari
    Dalam Ketehidupan Sehari
    Dokumen1 halaman
    Dalam Ketehidupan Sehari
    Aditya Intan Bodiman Lukman
    Belum ada peringkat
  • Defense, Deterrence, Arms Race, Arms
    Defense, Deterrence, Arms Race, Arms
    Dokumen51 halaman
    Defense, Deterrence, Arms Race, Arms
    Aditya Intan Bodiman Lukman
    Belum ada peringkat
  • Regionalisme Task
    Regionalisme Task
    Dokumen4 halaman
    Regionalisme Task
    Aditya Intan Bodiman Lukman
    Belum ada peringkat
  • Regionalisme Task
    Regionalisme Task
    Dokumen4 halaman
    Regionalisme Task
    Aditya Intan Bodiman Lukman
    Belum ada peringkat
  • Regionalisme Task
    Regionalisme Task
    Dokumen4 halaman
    Regionalisme Task
    Aditya Intan Bodiman Lukman
    Belum ada peringkat
  • Asia Timur
    Asia Timur
    Dokumen36 halaman
    Asia Timur
    Aditya Intan Bodiman Lukman
    Belum ada peringkat
  • Abstact
    Abstact
    Dokumen9 halaman
    Abstact
    Aditya Intan Bodiman Lukman
    Belum ada peringkat
  • De Legasi
    De Legasi
    Dokumen2 halaman
    De Legasi
    Aditya Intan Bodiman Lukman
    Belum ada peringkat
  • AATHP
    AATHP
    Dokumen7 halaman
    AATHP
    Aditya Intan Bodiman Lukman
    Belum ada peringkat
  • UNDANG
    UNDANG
    Dokumen25 halaman
    UNDANG
    Aditya Intan Bodiman Lukman
    Belum ada peringkat
  • Asia Timur
    Asia Timur
    Dokumen36 halaman
    Asia Timur
    Aditya Intan Bodiman Lukman
    Belum ada peringkat
  • List Print Sticker
    List Print Sticker
    Dokumen1 halaman
    List Print Sticker
    Aditya Intan Bodiman Lukman
    Belum ada peringkat
  • Analisis Penyerangan Amerika Serikat Terhadap Suriah
    Analisis Penyerangan Amerika Serikat Terhadap Suriah
    Dokumen1 halaman
    Analisis Penyerangan Amerika Serikat Terhadap Suriah
    Aditya Intan Bodiman Lukman
    Belum ada peringkat
  • Bab I
    Bab I
    Dokumen27 halaman
    Bab I
    Aditya Intan Bodiman Lukman
    Belum ada peringkat
  • Cover Tugas Mata Kuliah
    Cover Tugas Mata Kuliah
    Dokumen1 halaman
    Cover Tugas Mata Kuliah
    Aditya Intan Bodiman Lukman
    Belum ada peringkat
  • Bab I
    Bab I
    Dokumen27 halaman
    Bab I
    Aditya Intan Bodiman Lukman
    Belum ada peringkat
  • Dependsi Teori
    Dependsi Teori
    Dokumen7 halaman
    Dependsi Teori
    Aditya Intan Bodiman Lukman
    Belum ada peringkat
  • Tugas Essai
    Tugas Essai
    Dokumen4 halaman
    Tugas Essai
    Aditya Intan Bodiman Lukman
    Belum ada peringkat
  • Assalamu
    Assalamu
    Dokumen2 halaman
    Assalamu
    Aditya Intan Bodiman Lukman
    Belum ada peringkat
  • Kuesioner Penelitian
    Kuesioner Penelitian
    Dokumen2 halaman
    Kuesioner Penelitian
    Aditya Intan Bodiman Lukman
    Belum ada peringkat
  • Inter
    Inter
    Dokumen2 halaman
    Inter
    Aditya Intan Bodiman Lukman
    Belum ada peringkat
  • Inter
    Inter
    Dokumen2 halaman
    Inter
    Aditya Intan Bodiman Lukman
    Belum ada peringkat
  • Korea Selatan
    Korea Selatan
    Dokumen12 halaman
    Korea Selatan
    Aditya Intan Bodiman Lukman
    Belum ada peringkat
  • Cover Tugas Mata Kuliah
    Cover Tugas Mata Kuliah
    Dokumen1 halaman
    Cover Tugas Mata Kuliah
    Aditya Intan Bodiman Lukman
    Belum ada peringkat
  • Intract 2013
    Intract 2013
    Dokumen2 halaman
    Intract 2013
    Aditya Intan Bodiman Lukman
    Belum ada peringkat