Anda di halaman 1dari 6

Contoh Proposal Pengajuan Alat PROPOSAL PENGADAAN TRAKTOR KELOMPOK TANI MEKAR SAWARGI Dusun Cisitu Desa Sukasari

I. PENDAHULUAN 1 . Dasar Pemikiran Negara Republik Indonesia yang berdasarkan Pancasila dan UUD 1945,bertujuan antara lain mewujudkan kesejahtraan secara umum dan mencerdaskankehidupan bangsa. Pemerintah bertekad untuk meningkatkan kesejahtraan rakyat danpengurangan kemiskinan, tema tersebut diterjemahkan salah satunya adalahpeningkatan pelayanan dasar dan pembangunan pedesaan serta percepatanpertumbuhan yang berkualitas dengan memperkuat daya tahan ekonomi yang didukungoleh pembangunan pertanian. Iklim Negara kita sangat menunjang terhadap kegiatansektor pertanian, berkat upaya pemerintah melalui program pembangunan pertanianterutama dalam penyediaan kebutuhan dasar masyarakat yaitu bahan pangan terutamaberas, pada tahun 1984 pertama kali mencapai swasembada beras, dan syukurlahpada tahun 2008 swasembada beras tercapai lagi mengulangi kesuksesan tahun 1984.Sebagai lanjutan program pemerintah dalam pembangunan pertanian selainmempertahan kan swasembada beras juga lebih dititik beratkan kepada peningkatanpendapatan dan kesejahtraan petani. Kontribusi para petani pada pembangunan pertanian cukup besar kerena posisipetani merupakan pelaku utama sebagai pengelola sektor pertanian secara luas.Tetapi tujuan pemerintah untuk menciptakan tingkat pendapatan dan kesejahtraanpetani secara keseluruhan belum dapat dirasakan. Faktor penyebab yang menjadi hambatan terhadap lajunya program pembangunan pada sektor pertanian adanyaperubahan-perubahan yang sangat besar pengaruhnya terhadap kegiatan pertanian.Faktor tersebut diantaranya : a. Beralihnya tenaga kerja muda di pedesaan ke sektor industri. b. Berkurangnya tenaga kerja dibidang pertanian.

c. Kurangnya penggunaan alat alat pertanian yang lebih modern d. Mahalnya alat-alat pertanian yang modern. Dari perubahan tersebut diatas dampak yang dirasakan khususnya oleh parapetani yang tergabung pada kelompok tani Mekar Sawargi adalah sukarnya tenagakerja untuk pengolahan lahan, sehingga pengolahan lahan mempunyai rentang waktuyang lama, yang mengakibatkan sebagian lahan petani menjadi tidak serentak dalamtanam. Kurang optimalnya pengolahan lahan. Peluang untuk meningkatkan produktivitas padi sawah melalui sentuhanteknologi mekanisasi pertanian masih cukup terbuka melalui pemanfaatan potensi yangada dapat dimanfaatkan secara optimal, melihat peluang yang ada diwilayah kelompoktani Mekar Sawargi Dusun Cisitu Desa Sukasari adalah Pemenuhan KebutuhanPengadaan Traktor G 600 untuk pengolahan lahan pertanian yang cocok dengankondisi hamparan kelompok. 2 . Tujuan Tujuan diadakannya pengadaan Traktor G 600 di lahan hamparan kelompokadalah : a. Tepatnya waktu pengolahan lahan sawah untuk tanam lebih serempak. b. Untuk menjadikan pengolahan lahan secara optimal c. Meningkatnya produktivitas komoditi padi sawah.

d. Untuk meningkatkan produktivitas lahan pertanian. e. Meningkatkan efektivitas para petani dalam usaha tani.

f. Meningkatkan pemerintah dalam pelaksanaan program pertanin terutama PeningkatanProduksi Beras Secara Nasional. II. KEADAAN Kelompok tani Mekar Sawargi Bersekretariat di Dusun Cisitu Rw 13 desaSukasari jarak dari pemerintah desa kurang lebih 3 km dengan topograpi daerah sedikitberbukit, dengan ketinggian 700 diatas permukaan laut. Pada umumnya anggotakelompok bermata pencaharian sebagai petani baik pangan maupun sayuran, dan hasilkerajinan olahan bambu seperti rak, anyaman, bilik dan giribig. Dengan kehidupanyang sederhana dan kebanyakan masih berpendidikan sekolah dasar tetapi masihmenjalankan kehidupan bergotong royong dan beragama Islam yang dianutnya. Saranatransportasi berupa ojek dengan prasarana jalan yang sudah lancar dan masukkendaraan, sehingga pengankutan hasil pertanian cukup berjalan lancar. Kelompok tani Mekar Sawargi berdiri berdasarkan kepentingan bersama dalammengelola lahan pertanian berupa sawah di Dusun Cisitu Desa Sukasari dengan luasarel sawah 25 Hektar dengan data sebagai berikut :Jumlah pemilik 172 orang dengantingkat produktivitas/ha padi 4,9 ton dengan pola tanam sebagian besar pad-padi. Apabila melihat tingkat produktivitas pada padi berdasarkan data faktual belum begituoptimal, salah satunya dengan pengadaan sarana mekanisasi pertanian berupa teraktor untuk meningkatkan produktivitas/ha menjadi 5,8 ton/ha.

III. RENCANA KEGIATANPENGADAAN TRAKTOR 3 . 1 . LokasiArealPertanian . Lokasiarealpertanian yangdiupayakan untukdapat menggunakanmesintraktorpadasaatpengolahanlahandiDusun Cisitu Seluas25 Ha. 3 . 2 . PemberdayaanKelembagaan Petani

Dalam rangka pemberdayaankelompoktaniMekar Sawargi upaya yangsedangdilakukan adalah meningkatkan aktivitaspetani,penumbuhan kerjasama anggotadalam kelompoktanidankerjasamaantar kelompoktani, serta meningkatkanilmupengetahuan dan keterampilanparapetanidalam menerapkanteknologi anjuran,danpemupukan modalkelompok. 3 . 3 . PeningkatanProduksi Pertanian Dengantersedianya alatpertanian traktorG600di kelompoktani Mekar Sawargidiharapkan mampumeningkatkan selainproduktivitaslahandandapatmeningkatkan produksi padiserta efektivitaspetanidalammengelolalahan, sehinggapetani mampumemanfatkan waktudalammengelolapertanian selain lahan sawahuntukmeningkatkan pendapatannya,terutamakerajinandaribambu.Dandiharapkandapatmerubahpolatanamdari padi padimenjadipadi padipalawija. IV. KEBUTUHAN DANPELAKSANAAN 4 . 1 . Alat. Alatyangdibutuhkandalampengadaan mekanisasipertanianadalahTraktorG600.

4 . 2 . Pelaksanaan. Pelaksanaanpengadaantraktordi kelompoktaniMekar SawargiDusun CisituDesaSukasaridiharapkan pelaksanaannya dapatterselenggarapadatahun2009. 4 . 3 . KondisiLokasi

KondisiLokasiUntukpelaksanaan pengadaanTraktorG600pada lahankelompoktani sebagaiberikut a. Tersedianya jalanproduksi ditengah lokasi lahanhamparan kelompok. b. Memungkinkannyapenggunaan traktor G600 padalahan sawah hamparan kelompok. Apabila melihat keadaan kondisilokasi maka pengadaantraktorG600sangatmemungkinkandalam penggunaan pengolahanlahandi sawahhamparankelompoktaniMekarSawargi. 4 . 4 . SumberPendanaan Sumberpendanaandalam rangka pengadaantraktor G600dikelompokMekar Sawargidari:1. swadaya kelompok,dan 2. BantuanDinasPertanian KabupatenSumedang. V. HARAPAN DAMPAK DARIADANYAPENGADAANTRAKTOR Sebagaiupayayangsesuaidengan keinginandantujuan kegiatan melaluipengadaantraktorpada lahan sawah hamparan kelompoktaniMekar Sawargi dalamrangka : 1. PeningkatanPendapatanparapetanidariefektivitaspengolahanlahan,diluarhasilusaha lahansawah, seperti kerajinan bambo.

2. Adanya peningkatanproduktivitashasilpadidari4,9 ton/hamenjadi 5,8ton/ha. 3.

Peningkatanproduktivitaslahansawah daripolatanam1tahun,padipadi menjadipadipadiPalawija. VI. PENUTUP Demikianproposal ini kamibuat,berdasarkan kebutuhan yangsesuai dengankondisilapangan,serta mudah-mudahan upayapengadaan traktorinidapat perhatianpemerintahmelaluibantuan traktor gunamendukungkegiatanparapetani dalammengelolausahataninya.Atassegalaperhatiannya kami sampaikanucapanterimakasih. Sukasari,Pebuari 2009 KetuaKelompokTani SekretarisKelompoktaniMekarSawargi Mekar Sawargi OMAN WARSITA Mengetahui:

KepalaDesaSukasari PenyuluhPertanian

WKPPDesa Sukasari

Anda mungkin juga menyukai