Anda di halaman 1dari 5

BAB II WATER LEVEL CONTROL

BAB II WATER LEVEL CONTROL 2.1 Gambar Rangkaian

Gambar 1. Water Level Control 2.2 Cara Kerja Rangkaian Water Level Control dengan rangkaian diatas bekerja dengan sistem switching transistor. Saat air (sebagai konduktor) menghubungkan basis dengan vcc maka Vce dipaksa 0 dan ic dipaksa jenuh. Ini menyebabkan LED akan menyala. Pada transistor ke-7 saat basis terhubung dengan VCC dengan perantara air, akan memaksa Ic saturasi yang akan menyebabkan keadaan Relay berubah dari normally open ke normally close. Cara kerja tiap komponen akan dibahas lebih lanjut dibawah a. DIODA Dioda pada rangkaian diatas bekerja sebagai pengaman untuk tansistor. Dioda ini akan menahan arus balik dari relay saat realay berubah kondisi dari on ke off. b. LED

BAB II WATER LEVEL CONTROL

LED bekerja sebagai indikator level air. Misal saat transistor on karena mendapat VBE LED akan menyala karena mendapat forward bias.

c. RESISTOR 15K dan 330 OHM Resistor 15 K digunakan untuk membatasi arus yang akan melalui Basis. Sedangkan Resistor 330 digunkan untuk membatasi arus yang akan melalui LED agar tegangan yang jatuh tidak lebih dari 2,5 volt

d. RELAY Relay berfungsi sebagai saklar mekanik yang diatur oleh transistor. Bila Ic = Saturasi maka arus tersebut akan melalui lilitan relay dan menimbulkan medan magnet yang menarik tembaga atau seng sehingga induk relay berganti dari Normally ON ke Normally CLOSE atau sebaliknya e. MOTOR Motor sendiri berfungsi sebagai output yang diatur oleh rangkaian WLC. 2.3 Daftar Komponen No. Nama barang Komponen Produksi PCB Nilai Ukuran 70 mm x 56 mm 5V 2N3904 1N4001 3mm / 2.3V 330 / 9 pin 15K 10 pin 10 pin 2 pin 13 pin Satuan Volume Harga satuan Jumlah

lembar buah buah buah buah buah buah buah meter buah buah meter

1 1 6 1 7 1 6 1 2 9 28 2

Rp 10.000 Rp Rp Rp Rp Rp Rp Rp Rp Rp Rp Rp 5.800 315 150 175 750 50 1.000 4.000 200 50 4.000

Rp 10.000 Rp Rp Rp Rp Rp Rp Rp Rp Rp Rp Rp 5.800 1.890 150 1.225 750 300 1.000 8.000 1.800 1.400 8.000

1 2 Relay 3 Transistor 4 Dioda 5 Led 6 Rey Resistor 7 Resistor 8 header 9 kabel 10 header 11 pin header 12 header Mekanik

BAB II WATER LEVEL CONTROL

13 Box adaptor 14 Spacer 15 Baut JUMLAH

2 mm

buah buah buah

1 4 4

Rp Rp

7.500 1.000 -

Rp 7.500 Rp 4.000 Rp 500 Rp 87.499

2.5 Layout PCB Layout PCB ini dibuat dengan ukuran 6.7cm x 5.2 cm, menggunakan bahan pertinax dan pembuatan jalur menggunakan metode cetak trus disablon, kemudian dilarutkan. Berikut ini adalah gambar layout PCB :

BAB II WATER LEVEL CONTROL

2.6 Layout Komponen

BAB II WATER LEVEL CONTROL

2.7 Gambar BOX

10

Anda mungkin juga menyukai